BNNP Kalsel Ungkap Tiga Sindikat Narkoba Serta Sita 24 ribu gram Sabu Selama 2021

Kamis, 30 Desember 2021 - 20:10 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Internet, Narkotika

Metrokalsel.co.id, Banjarmasin – Sepanjang 2021, Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Kalimantan Selatan mencatat ada 41 kasus penyalahgunaan narkotika yang ditangani.

Hal ini diutarakan Kepala Bidang Pemberantasan BNNP Kalsel, Kombes Pol. R. Prasetyo, Rabu (29/12/2021) siang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penemuan 41 kasus penyalahgunaan narkotika ini mengalami sedikit penurunan jika dibandingkan dengan kasus di tahun kemarin yakni 43 kasus.

Sedangkan untuk tersangka, di tahun 2021 BNNP Kalsel berhasil mengungkap tiga sindikat jaringan narkotika di Kalimantan Selatan.

“Untuk jaringan sindikat ada tiga yang bisa kita ungkap yaitu AS yang wilayah jaringannya disekitaran Banjarmasin, AB yang wilayah jaringannya ada di Kabupaten Hulu Sungai Tengah, dan yang terakhir ada HR yang juga ada disekitaran Banjarmasin,” ungkap Kombes Pol. R. Prasetyo.

Untuk Jumlah barang bukti sendiri di 2021 BNNP berhasil mengamankan seberat 24.346,23 gram narkotika jenis sabu dan 359 butir ekstasi.

Adanya pencapain BNNP Kalsel ini menurut Prasetyo bukan hanya kerjakeras satu pihak. Namun merupakan kerjasama seluruh stakeholder terkait.

“Memberantas narkoba itu bukan hanya kerja sendiri. Tapi kerjanya sama – sama,”tutupnya. (put/mka)

Berita Terkait

Stadion 17 Mei Siap Jadi Kandang Barito Putera, Pemprov Kalsel Matangkan Risk Assessment
Polda Kalsel Ungkap Kasus Narkotika Besar: 54,8 Kilogram Sabu dan Ribuan Pil Ekstasi
Perkuat Layanan Keimigrasian, Bupati Kotabaru dan Kanwil Imigrasi Kalsel Sepakat Beri Kemudahan Pada Masyarakat
Tipu Korbannya Dengan Mengaku Anak Jendral, Wenas Fero Kini Diseret ke Kursi Pesakitan
Ditresnarkoba Polda Kalsel Amankan Sabu 8,7 Kg dan Ribuan Ekstasi dengan Tersangka Jaringan Antar Provinsi
Satgas Pangan Polda Kalsel, Cek Stabilitas Harga dan Ketersediaan Bapok di Pasar Pandu Banjarmasin
Balai Kesehatan Olahraga Masyarakat (BKOM) Kalsel menggelar Bimtek Pengelolaan Kesehatan Olahraga
HUT JMSI ke-5 di Kalsel Dirangkai Dengan Launching JMSI Menyapa Sekolah
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 10:07 WITA

Stadion 17 Mei Siap Jadi Kandang Barito Putera, Pemprov Kalsel Matangkan Risk Assessment

Rabu, 4 Juni 2025 - 20:20 WITA

Polda Kalsel Ungkap Kasus Narkotika Besar: 54,8 Kilogram Sabu dan Ribuan Pil Ekstasi

Senin, 5 Mei 2025 - 17:31 WITA

Perkuat Layanan Keimigrasian, Bupati Kotabaru dan Kanwil Imigrasi Kalsel Sepakat Beri Kemudahan Pada Masyarakat

Kamis, 1 Mei 2025 - 05:58 WITA

Tipu Korbannya Dengan Mengaku Anak Jendral, Wenas Fero Kini Diseret ke Kursi Pesakitan

Selasa, 29 April 2025 - 08:43 WITA

Ditresnarkoba Polda Kalsel Amankan Sabu 8,7 Kg dan Ribuan Ekstasi dengan Tersangka Jaringan Antar Provinsi

Senin, 28 April 2025 - 10:37 WITA

Satgas Pangan Polda Kalsel, Cek Stabilitas Harga dan Ketersediaan Bapok di Pasar Pandu Banjarmasin

Kamis, 20 Februari 2025 - 13:14 WITA

Balai Kesehatan Olahraga Masyarakat (BKOM) Kalsel menggelar Bimtek Pengelolaan Kesehatan Olahraga

Sabtu, 8 Februari 2025 - 20:25 WITA

HUT JMSI ke-5 di Kalsel Dirangkai Dengan Launching JMSI Menyapa Sekolah

Berita Terbaru

Kotabaru

Bupati Kotabaru Sampaikan Nota Keuangan dan RAPBD-P TA 2025

Senin, 7 Jul 2025 - 20:25 WITA