Tanggapi Tiga Raperda, Semua Fraksi di DPRD Tanbu Sampaikan Pandangan Umumnya

Senin, 13 Mei 2024 - 20:09 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, BATULICIN – Bupati Tanah Bumbu dr HM Zairullah Azhar melalui Staf ahli Bupati HM Yamani mendengarkan pandangan umum fraksi DPRD Kabupaten Tanah Bumbu saat paripurna berlangsung.

Rapat Pripurna saat itu dipimpin langsung Ketua DPRD Tanbu Andre Maulani di hadiri sejumlah pimpinan SKPD Pemkab Tanbu serta perwakilan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) setempat.

Acara tersebut berlangsung diruang rapat Paripurna DPRD Tanah bumbu pada hari Senin (13/05/2024)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun paripurna terkait Pandangan umum terhadap 3 buah Rancangan peraturan daerah (Raperda) tersebut terdiri dari Raperda.

Tentang bantuan partai politik ,Raperda Pemekaran Kecamatan Satui,serta Raperda olahraga.

Ada 5 Fraksi yang memberikan pemandangan yakni Fraksi Gerindra, Fraksi Golkar ,Fraksi PDI, Fraksi, PKB serta Fraksi Amanat nasional Demokrat.

“Setelah paripurna pemandangan umum dari semua fraksi, maka pada rapat berikutnya, pihak lagislatif akan mendengarkan jawaban Bupati terhadap 3 buah Raperda tersebut,”tutup ketua DPRD Tanbu. (ril)

Berita Terkait

Respon Permintaan Kepala Desa Giri Mulya, Anggota DPRD Tanbu Makhruri Janji Wujudkan di Akhir 2026
Warga Desa Giri Mulya Kecamatan Kuranji, Antusias Meriahkan HUT ke-43 Dengan Jalan Sehat
Optimalkan Pengelolaan Keuangan Daerah, Komisi II DPRD Tanah Bumbu, Kunjungi BPKAD Provinsi Kalsel
Komisi III DPRD Tanah Bumbu Sambangi BPBD Provinsi Kalsel, Upaya Pencegahan Cuaca Ekstrem di Pesisir
Momentum Isra Mi’raj Jadi Pondasi Bagi Kemajuan Penyelenggaraan Pemerintahan
Desa Pulau Burung Kini Teraliri Listrik, Anggota DPRD Tanah Bumbu Turut Berbahagia
Jalan Bypass Batulicin – Banjarbaru Terang Benderang Awal Tahun 2026
Saat Rapat Kerja Bersama DPRD, Dinas Pendidikan Sampaikan Kondisi Tanah Bumbu Sedang Kekurangan Guru

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:42 WITA

Respon Permintaan Kepala Desa Giri Mulya, Anggota DPRD Tanbu Makhruri Janji Wujudkan di Akhir 2026

Minggu, 25 Januari 2026 - 14:31 WITA

Warga Desa Giri Mulya Kecamatan Kuranji, Antusias Meriahkan HUT ke-43 Dengan Jalan Sehat

Jumat, 23 Januari 2026 - 18:33 WITA

Komisi III DPRD Tanah Bumbu Sambangi BPBD Provinsi Kalsel, Upaya Pencegahan Cuaca Ekstrem di Pesisir

Jumat, 23 Januari 2026 - 17:33 WITA

Momentum Isra Mi’raj Jadi Pondasi Bagi Kemajuan Penyelenggaraan Pemerintahan

Rabu, 21 Januari 2026 - 07:48 WITA

Desa Pulau Burung Kini Teraliri Listrik, Anggota DPRD Tanah Bumbu Turut Berbahagia

Selasa, 20 Januari 2026 - 10:26 WITA

Jalan Bypass Batulicin – Banjarbaru Terang Benderang Awal Tahun 2026

Senin, 19 Januari 2026 - 15:04 WITA

Saat Rapat Kerja Bersama DPRD, Dinas Pendidikan Sampaikan Kondisi Tanah Bumbu Sedang Kekurangan Guru

Sabtu, 17 Januari 2026 - 14:15 WITA

Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Dukung Sinergi Nasional Program Prioritas Presiden

Berita Terbaru