Tanah Bumbu Raih Penghargaan APBD AWARD 2024

Rabu, 18 Desember 2024 - 21:32 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id,BATULICIN – Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) Propinsi Kalimantan Selatan kembali memperoleh prestasi membanggakan di tingkat nasional. Kali ini, Pemkab Tanah Bumbu meraih penghargaan APBD Award Tahun 2024 kategori Realiasi Rasio Belanja terhadap Pendapatan Tertinggi tingkat Kabupaten tahun 2024.

Penghargaan diserahkan pada kegiatan Penganugerahan APBD Award 2024 bertepatan dengan Rakornas Keuangan Daerah 2024 yang dilaksanakan di Jakarta, Rabu (18/12/2024).

APBD Award merupakan merupakan bagian dari upaya Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI untuk memberikan apresiasi kepada pemerintah daerah yang dinilai berhasil dalam mengelola anggaran belanja secara efektif.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan adanya penghargaan ini, diharapkan seluruh daerah di Indonesia semakin termotivasi untuk meningkatkan kinerja pengelolaan keuangan daerah demi kemajuan dan kesejahteraan masyarakat.

Bupati Tanbu melalui Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Tanah Bumbu, Hendra Wardani,SE.,MM, mengungkapkan rasa syukur dan kebanggaan atas pencapaian tersebut.

“Ini merupakan sebuah apresiasi kepada Kabupaten Tanah Bumbu dalam mengelola APBD Tahun 2024. Dengan pendapatan tinggi tersebut kami pastikan bahwa seluruh program dan kegiatan Kabupaten yang sudah dianggarakan dalam APBD dapat terlaksana dan terealisasi sehingga berdampak meningkatnya pembangunan dan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Tanah Bumbu,” ujarnya, Rabu (18/12/2024).

Menurut Hendra Wardani, kolaborasi dan koordinasi seluruh stake holder terkait menjadi kunci keberhasilan ini dan harus dipertahankan untuk tahun selanjutnya. (rel)

Berita Terkait

Dari 166 Sekolah Sekolah Rakyat Yang Diresmikan Presiden Prabowo, Ada Tanah Bumbu
Pria Paruh Baya Ternyata Residivis Narkoba, Kini Kembali ke Sel Jeruji Besi Polres Tanah Bumbu
Bupati Andi Rudi Latif Distribusikan Alsintan dan Ikuti Pengumuman Swasembada Pangan Secara Virtual
Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Lantik 21 Pejabat, Termasuk Pejabat Eselon II
Pantai Rindu Alam, Masih Menjadi Destinasi Tujuan Wisata di Tanah Bumbu dengan Rindangnya Pohon Pinus
Bupati Tanbu Salurkan Insentif untuk Guru Pondok Pesantren, Wujud Apresiasi atas Peran Mendidik Akhlak Sejak Dini
Sambut Tahun Baru 2026, Pemkab Tanah Bumbu Gelar Shalat Hajat Berjamaah
Bupati Andi Rudi Latif Launching Beasiswa BerAksi hingga Salurkan Insentif Guru Ponpes

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 10:06 WITA

Pria Paruh Baya Ternyata Residivis Narkoba, Kini Kembali ke Sel Jeruji Besi Polres Tanah Bumbu

Jumat, 9 Januari 2026 - 18:21 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Distribusikan Alsintan dan Ikuti Pengumuman Swasembada Pangan Secara Virtual

Rabu, 7 Januari 2026 - 10:25 WITA

Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Lantik 21 Pejabat, Termasuk Pejabat Eselon II

Sabtu, 3 Januari 2026 - 16:32 WITA

Pantai Rindu Alam, Masih Menjadi Destinasi Tujuan Wisata di Tanah Bumbu dengan Rindangnya Pohon Pinus

Kamis, 1 Januari 2026 - 19:40 WITA

Bupati Tanbu Salurkan Insentif untuk Guru Pondok Pesantren, Wujud Apresiasi atas Peran Mendidik Akhlak Sejak Dini

Kamis, 1 Januari 2026 - 19:31 WITA

Sambut Tahun Baru 2026, Pemkab Tanah Bumbu Gelar Shalat Hajat Berjamaah

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:49 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Launching Beasiswa BerAksi hingga Salurkan Insentif Guru Ponpes

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:19 WITA

Buka Kick Off Penyusunan RKPD 2027 Tanah Bumbu, Andi Rudi Tegaskan Komitmen Cegah Pengangguran dan Anak Putus Sekolah

Berita Terbaru