Pemkab Tanbu Gelar Lomba Inovasi Desa Untuk Percepatan Penanganan Stunting

Rabu, 18 Oktober 2023 - 07:16 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, BATULICIN – Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu (Pemkab Tanbu) gelar Lomba Inovasi Desa dalam rangka percepatan penanganan stunting tahun 2023.

Selasa (17/10/2023) Tim Lomba Inovasi Desa melakukan penilaian di Desa Manuntung, Kecamatan Kusan Hulu.

Perwakilan Tim Penilai, Elly Irawati dari Dinas Kesehatan Tanbu menjelaskan, penilaian ini di lakukan untuk melihat seberapa besar peran desa dalam melakukan percepatan penurunan stunting di wilayahnya masing-masing dengan inovasinya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ada target juga yang harus di capai dari Tim Percepatan Penangan Stunting di tahun 2023 ini,” Ungkapnya.

Selain itu, kegiatan yang di lakukan ini juga sebagai sebagai silaturrahmi dan pembinaan rutin.

“Harapannya semua program dapat berjalan dengan baik dari tingkat kabupaten hingga kecamatan lalu turun ke desa,” tuturnya.

Penilaian Lomba Inovasi Desa di lakukan mulai tanggal 17-24 Oktober 2023 oleh Tim penilai kabupaten.

Terdiri dari TP PKK Kabupaten, Bappedalitbang, Dinas Kesehatan, Dinas Pendidikan, Dinas Sosial, Dinas Kominfo SP, Dinas PMD, DKBP3A, Dinas Ketahanan Pangan, Dinas Perikanan, dan Dinas PUPR.

Tim Penilai mengantongi nama-nama desa yang di usulkan 12 kecamatan untuk mengikuti lomba inovasi desa.

Yaitu Desa Manuntung Kecamatan Kusan Hulu, Hati’if Kecamatan Teluk Kepayang, Desa Pendamaran Jaya Kecamatan Satui, Desa Mekar Jaya Kecamatan Angsana, Desa Muara Pagatan Kecamatan Kusan Hilir, Desa Api api Kecamatan Kusan Tengah, Desa Bulu Rejo Kecamatan Mantewe, Desa Batu Ampar Kecamatan Simpang Empat, desa Marga Mulya Kecamatan Sungai Loban, Desa Karang Intan Kecamatan Kuranji, Desa Pematang Ulin Kecamatan Karang Bintang, dan Desa Suka Maju Kecamatan Batulicin. (ril)

Berita Terkait

Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Bunda PAUD dan Lantik Pokja Bunda PAUD Tanah Bumbu Periode 2025-2030
Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Ketua Dekranasda Tanah Bumbu Masa Bakti 2025-2030
Polwan Polda Kalsel, Bripda Yunita Angelly Syahdat Asal Kotabaru Raih Juara Balap Sepeda WPFG Amerika Serikat
Almira, Remaja Ini Juara Kontes Kambing Beraksi Hari Bhayangkara ke 79 di Polres Tanbu
Tim Bhayangkari Berhasil Menjuarai Turnamen Kapolres Tanah Bumbu Cup 2025
Sidokkes Polres Tanu Gelar Bakti Kesehatan Operasi Katarak Gratis, Peringati Hari Bhayangkara ke 79
Ketua DPRD Tanbu Apresiasi Kejuaraan Bola Voli Kapolres Tanah Bumbu Cup 2025, Ribuan Penonton Hadir
Malam Ini! Babak Final Voli Kapolres Tanah Bumbu Cup 2025, Berikut Daftar Pemain Bintang Masing-masing Tim

Berita Terkait

Minggu, 29 Juni 2025 - 16:50 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Bunda PAUD dan Lantik Pokja Bunda PAUD Tanah Bumbu Periode 2025-2030

Minggu, 29 Juni 2025 - 16:47 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Ketua Dekranasda Tanah Bumbu Masa Bakti 2025-2030

Minggu, 29 Juni 2025 - 15:55 WITA

Almira, Remaja Ini Juara Kontes Kambing Beraksi Hari Bhayangkara ke 79 di Polres Tanbu

Sabtu, 28 Juni 2025 - 23:40 WITA

Tim Bhayangkari Berhasil Menjuarai Turnamen Kapolres Tanah Bumbu Cup 2025

Sabtu, 28 Juni 2025 - 16:38 WITA

Sidokkes Polres Tanu Gelar Bakti Kesehatan Operasi Katarak Gratis, Peringati Hari Bhayangkara ke 79

Sabtu, 28 Juni 2025 - 13:22 WITA

Ketua DPRD Tanbu Apresiasi Kejuaraan Bola Voli Kapolres Tanah Bumbu Cup 2025, Ribuan Penonton Hadir

Sabtu, 28 Juni 2025 - 10:28 WITA

Malam Ini! Babak Final Voli Kapolres Tanah Bumbu Cup 2025, Berikut Daftar Pemain Bintang Masing-masing Tim

Sabtu, 28 Juni 2025 - 07:46 WITA

Tanah Bumbu Naik Peringkat, Raih Juara 3 diajang MTQN Ke-XXXVI Kalsel

Berita Terbaru