Ketua DPRD Tanbu Mendampingi Bupati, Serahkan LHP ke BPK RI Perwakilan Kalsel

Rabu, 17 Januari 2024 - 09:46 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, BATULICIN – Bupati Tanah Bumbu, dr HM Zairullah Azhar menyerahkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Kepatuhan atas Belanja Daerah Tahun Anggaran 2022 dan 2023 Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu ke Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Provinsi Kalimantan Selatan.

Penyerahan LHP diserahkan Bupati Tanah Bumbu didampingi Ketua DPRD Andrean AtmanMaulani kepada Kepala BPK perwakilan Perwakilan Provinsi Kalimantan Selatan Rahmadi, di Gedung A Lantai 2 Kantor Perwakilan BPK Provinsi Kalimantan Selatan, Selasa (16/1/2024).

Bupati Zairullah Azhar mengatakan penyerahan LHP sangat penting, karena ini menjadi alat monitoring dalam pelaksanaan tugas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sekaligus untuk bahan memberikan arahan pada pelaksana dinas dan pelaksana pelaksana khusus administrasi keuangan dan tangung jawab pada pemerintah daerah.

“Tanah Bumbu sudah 12 kali mendapatkan WTP dari BPK, Semoga selanjutnya Kabupaten Tanah Bumbu selalu meraih WTP,” harap Bupati.

Turut mendampingi Bupati yakni Sekretaris Daerah (Sekda) Ambo Sakka, Kepala Inspektorat, Kepala BPKAD, dan pKepala SKPD Lingkup Pemkab Tanbu lainnya. (ril)

Berita Terkait

Bupati Bang Arul Paparkan Tujuh Misi Prioritas Pembangunan dalam Rancangan Awal RPJMD 2025-2029
Ada Bengkel, Pijat Hingga Arena Bermain Anak di Pos Terpadu dan Pelayanan Arus Mudik di Tanah Bumbu
Razia Kamar Hunian di Lapas Batulicin, Petugas Temukan Sejumlah Barang Yang Dilarang
Ratusan Paket Sembako dan Takjil Dibagikan Jhonlin Group Kepada Warga
Komunitas Batulicin Running Lapangan Pesawat, Menjadi Wadah Pelari Tanah Bumbu
Wabup Tanbu Sampaikan LKPJ Pemerintah Daerah 2024
Berikan Rasa Aman ke Pemudik, Tim Gabungan Periksa Kelayakan Kendaraan, Ada Sopir Travel Urinenya Positif
Bupati Bang Arul Sampaikan Pesan Kamtibmas pada Safari Ramadhan Bersama Masyarakat Kusan Hilir

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 21:06 WITA

Bupati Bang Arul Paparkan Tujuh Misi Prioritas Pembangunan dalam Rancangan Awal RPJMD 2025-2029

Rabu, 26 Maret 2025 - 20:53 WITA

Ada Bengkel, Pijat Hingga Arena Bermain Anak di Pos Terpadu dan Pelayanan Arus Mudik di Tanah Bumbu

Rabu, 26 Maret 2025 - 10:41 WITA

Razia Kamar Hunian di Lapas Batulicin, Petugas Temukan Sejumlah Barang Yang Dilarang

Selasa, 25 Maret 2025 - 16:05 WITA

Komunitas Batulicin Running Lapangan Pesawat, Menjadi Wadah Pelari Tanah Bumbu

Senin, 24 Maret 2025 - 17:01 WITA

Wabup Tanbu Sampaikan LKPJ Pemerintah Daerah 2024

Senin, 24 Maret 2025 - 13:26 WITA

Berikan Rasa Aman ke Pemudik, Tim Gabungan Periksa Kelayakan Kendaraan, Ada Sopir Travel Urinenya Positif

Minggu, 23 Maret 2025 - 11:24 WITA

Bupati Bang Arul Sampaikan Pesan Kamtibmas pada Safari Ramadhan Bersama Masyarakat Kusan Hilir

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:28 WITA

Bupati Bang Arul Tegaskan Prinsip Inklusif, Berkelanjutan dan Bermanfaat dalam RKPD 2026

Berita Terbaru

Kotabaru

TPID Kotabaru Gelar Pasar Murah Jelang Idul Fitri

Rabu, 26 Mar 2025 - 09:21 WITA