DKD Kotabaru Tampilkan Kesenian Budaya Tarian Tradisional dan Wayang Kulit di Pasar Masannang

Jumat, 23 Agustus 2024 - 19:34 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Masih dalam rangka suasana HUT kemerdekaan RI yang ke 79, Pasar Masannang Desa Baharu Selatan Kotabaru,
menampilkan pagelaran seni dan budaya wayang kulit banjar, musik panting dan tarian tradisional Jumat (23/8/2024) sore.

Pada kesempatan itu, warga yang asik berbelanja tertuju melihat adanya pergelaran seni budaya tersebut. Masyarakat merasa terhibur dan senang adanya pergelaran seni budaya yang ditampilkan di pasar masannang.

Wakil sekretaris DKD Kotabaru Kaspul Anwar mengatakan, dewan kesenian kabupaten Kotabaru menampilkan pergelaran seni budaya dan kesenian tradisional oleh seniman seniman lokal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dan kemudian tari tarian dari anak anak SDN Baharu Selatan menampilkan tarian Syukur dengan bernuansa etnis dayak. Kemudian menampilkan tarian grup dari fordayak dan ini menampilkan nuansa dari dayak juga.

Nah tentu saja kegiatan seperti ini bertujuan menghibur masyarakat yang berada dipasar masannang dalam rangka meriahkan HUT kemerdekaan RI yang ke 79.

“Dengan kesenian tradisional yang kita tampilkan seperti musik panting, tarian tarian dan wayang kulit ini, bisa lebih mengenal lagi keseninan dimasyarakat maupun para generasi muda kedepannya,” ungkapnya. (ebt)

Berita Terkait

Kopi Manis di Batu Meranti Sungai Loban Ditunggu Masyarakat, Asyifa Bersyukur Tak Perlu ke Polres Lagi
Tanam Padi Serentak Bersama Presiden, Kegiatan di Kalsel Dipusatkan di Tanbu dan Dipimpin Bupati Andi Rudi Latif
Pemusnahan Barang Bukti di Kejari Tanbu, Sabu hingga Senpi dan Ratusan Kosmetik Dimusnahkan
Ketua TP-PKK Tanah Bumbu Hadiri Peringatan Hari Kartini ke 147, Dorong Pencegahan Stunting
Semangat Kartini di Tanbu, Upacara Peringatan Hari Kartini dengan Petugas Perempuan
Wabup Bahsanudin Resmi Tutup Turnamen Billiard International Batulicin Open 2025, Meriah dan Berkelas
Pagelaran Perdana Pesona Budaya Tanah Bumbu di Pantai Pagatan
Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Pengurus LPTQ Tanah Bumbu Periode 2025–2030

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 12:27 WITA

Kopi Manis di Batu Meranti Sungai Loban Ditunggu Masyarakat, Asyifa Bersyukur Tak Perlu ke Polres Lagi

Rabu, 23 April 2025 - 19:57 WITA

Tanam Padi Serentak Bersama Presiden, Kegiatan di Kalsel Dipusatkan di Tanbu dan Dipimpin Bupati Andi Rudi Latif

Rabu, 23 April 2025 - 17:49 WITA

Pemusnahan Barang Bukti di Kejari Tanbu, Sabu hingga Senpi dan Ratusan Kosmetik Dimusnahkan

Selasa, 22 April 2025 - 18:29 WITA

Ketua TP-PKK Tanah Bumbu Hadiri Peringatan Hari Kartini ke 147, Dorong Pencegahan Stunting

Senin, 21 April 2025 - 19:21 WITA

Semangat Kartini di Tanbu, Upacara Peringatan Hari Kartini dengan Petugas Perempuan

Senin, 21 April 2025 - 19:17 WITA

Wabup Bahsanudin Resmi Tutup Turnamen Billiard International Batulicin Open 2025, Meriah dan Berkelas

Senin, 21 April 2025 - 19:12 WITA

Pagelaran Perdana Pesona Budaya Tanah Bumbu di Pantai Pagatan

Minggu, 20 April 2025 - 07:28 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Pengurus LPTQ Tanah Bumbu Periode 2025–2030

Berita Terbaru