Tim U-17 Kotabaru FC Dilepas dan Berangkat ke Liga Soeratin Malang Jatim

Sabtu, 12 Maret 2022 - 10:12 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Kotabaru Lepas Tim Kotabaru FC U-17 Ke Liga Soeratin Malang

Metrokalsel.co.id,Kotabaru – Usai menjadi Juara di Kalimantan Selatan, Pemain sepak bola Tim kotabaru FC U-17 mengikuti Liga Soeratin di Malang Provinsi Jawa Timur.

Tim U-17 ini ikuti Pelepasan tim yang berlangsung di atas kapal ferry pada Jumat (11/3/2022) malam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati kotabaru, H Sayed Jafar, melepas keberangkatan para pemain sepak bola ini. Dan mereka berangkat menuju provinsi Kalimantan Selatan menggunakan armada Bus Kotabaru FC.

Sayed Jafar berharap, para pemain bisa mengukir sejarah berupa kemenangan, dalam liga itu. Sehingga nama daerah juga ikut terangkat dalam prestasi olahraga.

Tim Kotabaru FC U-17 berada di bawah pimpinan Owner Andi Makmur menyampaikan kepada para pemain agar bisa disiplin dalam segala hal, agar bisa mencapai hasil yang diinginkan.

“Junjung tinggi sportivitas bermain fair play, dan paling utama perkuat mental. Mental disegala hal. Selamat bertanding, berjuang mengharumkan nama baik daerah Kabupaten Kotabaru,” katanya.

Dia meyakinkan, tim kotabaru FC U-17 bakal tampil kompak dan sportif di ajang tersebut. (ebt/mka)

Berita Terkait

Badan Kesbangpol Kotabaru Gelar Sosialisasi Pendidikan Politik Pada Generasi Muda
Ketua DPRD Kotabaru Tanggapi RDP Terkait Usulan Rekomendasi Buruh Sawit Kalimantan
Bupati Kotabaru Hadiri Rapat Mediasi Bersama DPRD dan Masyarakat Pulau Laut Timur
Serbusaka Kotabaru Gelar Deklarasi Konfederasi Serikat Buruh Sawit Kalimantan
Bea Cukai Kotabaru Lakukan Pemusnahan Barang Sitaan Berupa Ratusan Ribu Batang Rokok dan Alkohol
UIN Antasari Bajarmasin bersama Bank Indonesia Meyelengarakan Halal Award Tahun 2025 Se-Kalsel
Pemkab Kotabaru Gelar Road Safety Cup 2025, Berlangsung Meriah
Pemkab Banjar Lepas Pengiriman Perdana RDF Ke PT Indocement Tarjun

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 10:40 WITA

Badan Kesbangpol Kotabaru Gelar Sosialisasi Pendidikan Politik Pada Generasi Muda

Selasa, 18 November 2025 - 13:45 WITA

Ketua DPRD Kotabaru Tanggapi RDP Terkait Usulan Rekomendasi Buruh Sawit Kalimantan

Selasa, 18 November 2025 - 13:43 WITA

Bupati Kotabaru Hadiri Rapat Mediasi Bersama DPRD dan Masyarakat Pulau Laut Timur

Selasa, 18 November 2025 - 10:21 WITA

Serbusaka Kotabaru Gelar Deklarasi Konfederasi Serikat Buruh Sawit Kalimantan

Minggu, 16 November 2025 - 07:17 WITA

UIN Antasari Bajarmasin bersama Bank Indonesia Meyelengarakan Halal Award Tahun 2025 Se-Kalsel

Sabtu, 15 November 2025 - 19:04 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Road Safety Cup 2025, Berlangsung Meriah

Sabtu, 15 November 2025 - 19:01 WITA

Pemkab Banjar Lepas Pengiriman Perdana RDF Ke PT Indocement Tarjun

Sabtu, 15 November 2025 - 11:40 WITA

Anggota DPRD Kotabaru, Hj Nurtaibah Melaksanakan Sosialisasi Raperda Desa Tarjun

Berita Terbaru