PKB Kotabaru Menggelar MUSANCAB Sekabupaten Kotabaru, Segini Target Kursi di 2029

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:00 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id,KOTABARU – Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kotabaru menggelar Musyawarah anak cabang (MUSANCAB) DPAC PKB Se – kabupaten Kotabaru tahun 2025.

Pada acara MUSANCAB dihadiri Sekretaris DPW PKB Provinsi Kalsel H Hormansyah, Ketua DPD PKB Kotabaru Eko Nur Sujarwo serta pengurus lainnya dan para kader PKB, serta para DPAC PKB se kabupaten di gedung Islamic Center Kotabaru, Kamis (30/10/2025).

Sekretaris DPW PKB Provinsi Kalsel H Hormansyah mengatakan, tujuan kegiatan MUSANCAB ini
adalah untuk organisasi kepengurusan dan pembenahan baik itu diranting maupun di DPAC Kotabaru.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jadi pengurus yang lama mungkin ada yang berhalangan sakit atau sudah ada yang meninggal dunia dan sebagainya sehingga dilakukan pembenahan kembali pada pengurus yang baru yaitu melalui MUSANCAB ini.

Selanjutnya, kegiatan pelatihan atau pendidikan kader itu sudah merupakan kewajiban yang harus dilaksanakan oleh DPAC dan juga menghadirkan beberapa anak ranting dan juga kader kader PKB untuk dilatih , kegiatan pelatihan kader royalis ini karena pentingnya pemahaman berpolitik di PKB tentang kepemimpinan.

” Harapannya, mereka bisa menjadi kader – kader yang loyal terhadap PKB dan paham bagaimana berpolitik,” ucapanya.

Sementara itu Ketua DPD PKB Kotabaru Eko Nur Sujarwo mengatakan, adanya MUSANCAB Ini bisa memperbarui kader. Target kedepannya, yakni di 2029 bisa lebih banyak mendapatkan kursi.

” Makanya dengan kegiatan MUSANCAB ini kita mengambil jauh-jauh hari untuk mempersiapkan diri merapatkan barisan,” jelasanya.

Anggota DPRD kotabaru dari Fraksi PKB H Fitriadi menambahkan, apa yang sudah disampaikan punya target  6 hingga 8 kursi. “ Kita mulai mempersiapkan dan mencari kader-kader yang terbaik PKB melaui MUSANCAB tersebut,” pungkasnya.(ebt)

Berita Terkait

Aparat Desa Se-Pulau Laut Utara Ikuti Family Gathering di Tumpang Dua
Wakil Ketua DPRD Tanah Bumbu Bersama Komisi III Tinjau Progres Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru
Pimpinan DPRD Kotabaru dan Komisi II Kunker ke Pelindo, KKP, dan PT ASDP
Dishub Kotabaru Gelar Jalan Sehat sebagai Momentum Silaturahmi dan Motivasi Kerja
Panen Raya Jagung Serentak di Semisir Kotabaru, Perkuat Swasembada Pangan 2026
Gedung Koperasi Merah Putih Desa Sejakah Mulai Dibangun, Disaksikan DPMD Kotabaru
Kinerja PRIMA, Lapas Kotabaru Raih 8 Penghargaan di Rakor Rencana Aksi 2026 Kanwil Ditjenpas Kalsel
Kelurahan Kotabaru Hulu Gelar Haul ke-21 Guru Sekumpul

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:15 WITA

Aparat Desa Se-Pulau Laut Utara Ikuti Family Gathering di Tumpang Dua

Jumat, 9 Januari 2026 - 21:53 WITA

Wakil Ketua DPRD Tanah Bumbu Bersama Komisi III Tinjau Progres Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:43 WITA

Pimpinan DPRD Kotabaru dan Komisi II Kunker ke Pelindo, KKP, dan PT ASDP

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:18 WITA

Dishub Kotabaru Gelar Jalan Sehat sebagai Momentum Silaturahmi dan Motivasi Kerja

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:43 WITA

Panen Raya Jagung Serentak di Semisir Kotabaru, Perkuat Swasembada Pangan 2026

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:39 WITA

Kinerja PRIMA, Lapas Kotabaru Raih 8 Penghargaan di Rakor Rencana Aksi 2026 Kanwil Ditjenpas Kalsel

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:15 WITA

Kelurahan Kotabaru Hulu Gelar Haul ke-21 Guru Sekumpul

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:57 WITA

Tingkat Kunjungan Wisata Bukit Mamake Menurun, Kampung Nelayan Justru Naik

Berita Terbaru