Pastikan Kelancaran Arus Mudik, Polres Tanbu Juga Siapkan Pos Pantau Jalur Batulicin Banjarbaru

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:50 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Tanah Bumbu AKBP Arief Prasetya SIK bersama Bupati Tanah Bumbu, Andi Rudi Latif Saat Melakukan Pemeriksaan Kendaraan Kesiapan Operasi Ketupat di Mapolres Tanah Bumbu, Kamis (20/3/2025) sore

Kapolres Tanah Bumbu AKBP Arief Prasetya SIK bersama Bupati Tanah Bumbu, Andi Rudi Latif Saat Melakukan Pemeriksaan Kendaraan Kesiapan Operasi Ketupat di Mapolres Tanah Bumbu, Kamis (20/3/2025) sore

Metrokalsel.co.id,BATULICIN – Mudik lebaran tahun ini cukup berbeda dengan tahun sebelumnya di Kabupaten Tanah Bumbu, lantaran ada jalur baru dari Batulicin – Banjarbaru.

Tahun ini, jajaran Polres Tanah Bumbu menambah pos di wilayah Mantewe sebagai pos pantau untuk jalur tersebut.

Hal ini disampaikan Kapolres Tanah Bumbu AKBP Arief Prasetya SIK melalui Kabag Ops, AKP Andi Bustanil SIK, usai apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat 2025 Pengamanan Idul Fitri 1446 H, di Lapangan Polres setempat, Kamis (20/3/2025) sore.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pos yang dibangun untuk operasi Ketupat 2025 ini, ada Pos Terpadu, pos Pelayanan dan pos Pengamanan yang fungsinya berbeda-beda.

Untuk pos pengamanan ada di Pos Lantas Satui Kecamatan Satui, Pos Terpadu di Taman Edukasi Kecamatan Simpang Empat, Pos Pelayanan Pelabuhan Ferry Batulicin, pos Pengamanan Siring Pantai Pagatan Kecamatan Kusan Hilir dan Pos Pantau di Kecamatan Mantewe.

“ Ada 5 pos yang masing-masing punya fungsi yaitu pelayanan, pengamanan dan pos pelayanan terpadu,” kata Kabag Ops Polres Tanah Bumbu AKP Andi Bustanil didampingi Kasat Lantas AKP Eko Guntar SIK.

Terkait jalur alternatif Batulicin – Banjarbaru, jajaran Polres Tanah Bumbu juga akan melakukan patroli bergesekan dengan Polres Banjar. Yang mana diketahui jalur ini berbatasan dengan Kabupaten Banjar.

“ Kami akan patroli rutin dijalur itu, jadi kami bertemu dengan Polres Banjar di area perbatasan Tanah Bumbu – Banjar,” katanya. (hdy)

Berita Terkait

Bupati Andi Rudi Latif Launching Beasiswa BerAksi hingga Salurkan Insentif Guru Ponpes
Buka Kick Off Penyusunan RKPD 2027 Tanah Bumbu, Andi Rudi Tegaskan Komitmen Cegah Pengangguran dan Anak Putus Sekolah
Dahsyat! Jalan Santai Batfest Diikuti 30 Ribu Peserta, Hadiah Umroh Jadi 200 Paket
Bupati Andi Rudi Latif Buka BATFEST 2025, Momentum Gerakkan Ekonomi Lokal
Andi Rudi Teken Nota Kesepahaman Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru hingga Perbaikan Jalan Banjarbaru-Mantewe
Rangkaian Pertukaran Pemuda se-Kalsel, Disparpora Kotabaru Hadirkan Bazar Murah
Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin Gelar Acara Pisah Sambut
PT Borneo Indobara Raih Tiga Penghargaan Bergengsi di Ajang ICA–ISDA 2025

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:49 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Launching Beasiswa BerAksi hingga Salurkan Insentif Guru Ponpes

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:19 WITA

Buka Kick Off Penyusunan RKPD 2027 Tanah Bumbu, Andi Rudi Tegaskan Komitmen Cegah Pengangguran dan Anak Putus Sekolah

Senin, 29 Desember 2025 - 14:15 WITA

Dahsyat! Jalan Santai Batfest Diikuti 30 Ribu Peserta, Hadiah Umroh Jadi 200 Paket

Minggu, 28 Desember 2025 - 19:20 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Buka BATFEST 2025, Momentum Gerakkan Ekonomi Lokal

Kamis, 25 Desember 2025 - 11:04 WITA

Andi Rudi Teken Nota Kesepahaman Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru hingga Perbaikan Jalan Banjarbaru-Mantewe

Rabu, 24 Desember 2025 - 13:37 WITA

Rangkaian Pertukaran Pemuda se-Kalsel, Disparpora Kotabaru Hadirkan Bazar Murah

Rabu, 24 Desember 2025 - 13:33 WITA

Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin Gelar Acara Pisah Sambut

Selasa, 23 Desember 2025 - 19:10 WITA

PT Borneo Indobara Raih Tiga Penghargaan Bergengsi di Ajang ICA–ISDA 2025

Berita Terbaru

Kotabaru

Awali Tahun Baru, TNI AL Terus Hadir Untuk Masyarakat Aceh

Jumat, 2 Jan 2026 - 16:55 WITA