Kapolres Kotabaru Mengajak Masyarakat Untuk Lebih Bijak Dalam Menggunakan Medsos

Kamis, 26 September 2024 - 11:46 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co,id, KOTABARU – Maraknya informasi viral di media sosial mengenai orang tak dikenal (OTK) yang mengetuk pintu rumah warga pada malam hari, telah menimbulkan keresahan di masyarakat.

Namun hingga saat ini, Polres Kotabaru dan Polsek jajaran belum menerima laporan atau pengaduan resmi terkait isu tersebut.

Kapolres Kotabaru, AKBP Doli M Tanjung, SIK, Kamis (26/9/2024), menegaskan informasi yang beredar tidak benar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia mengajak masyarakat untuk lebih bijak dalam menggunakan media sosial dengan menyaring informasi sebelum membagikannya.

Kapolres juga menghimbau agar masyarakat meningkatkan kegiatan sistem keamanan lingkungan (Siskamling).

“Tetap waspada terhadap OTK, dan melaporkan setiap kejadian kriminal ke kepolisian terdekat atau melalui call center Polri 110 dan akun resmi Instagram @polreskotabaru,” terangnya.(ebt)

Berita Terkait

Kabel Bawah Laut Putus, DPRD Kotabaru Desak Telkom Percepatan Perbaikan Jaringan Internet
Ratusan Runner Meriahkan Run 5K Kids Kingdom di Siring Laut Kotabaru
Aparat Desa Se-Pulau Laut Utara Ikuti Family Gathering di Tumpang Dua
Wakil Ketua DPRD Tanah Bumbu Bersama Komisi III Tinjau Progres Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru
Pimpinan DPRD Kotabaru dan Komisi II Kunker ke Pelindo, KKP, dan PT ASDP
Dishub Kotabaru Gelar Jalan Sehat sebagai Momentum Silaturahmi dan Motivasi Kerja
Panen Raya Jagung Serentak di Semisir Kotabaru, Perkuat Swasembada Pangan 2026
Gedung Koperasi Merah Putih Desa Sejakah Mulai Dibangun, Disaksikan DPMD Kotabaru

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 16:06 WITA

Kabel Bawah Laut Putus, DPRD Kotabaru Desak Telkom Percepatan Perbaikan Jaringan Internet

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:06 WITA

Ratusan Runner Meriahkan Run 5K Kids Kingdom di Siring Laut Kotabaru

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:15 WITA

Aparat Desa Se-Pulau Laut Utara Ikuti Family Gathering di Tumpang Dua

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:43 WITA

Pimpinan DPRD Kotabaru dan Komisi II Kunker ke Pelindo, KKP, dan PT ASDP

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:18 WITA

Dishub Kotabaru Gelar Jalan Sehat sebagai Momentum Silaturahmi dan Motivasi Kerja

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:43 WITA

Panen Raya Jagung Serentak di Semisir Kotabaru, Perkuat Swasembada Pangan 2026

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:40 WITA

Gedung Koperasi Merah Putih Desa Sejakah Mulai Dibangun, Disaksikan DPMD Kotabaru

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:39 WITA

Kinerja PRIMA, Lapas Kotabaru Raih 8 Penghargaan di Rakor Rencana Aksi 2026 Kanwil Ditjenpas Kalsel

Berita Terbaru