Dua Hari Berturut, Bupati Bang Arul Pimpin Rapat Maraton Efisiensi Anggaran Hingga Dini Hari

Kamis, 1 Mei 2025 - 09:15 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Tanah Bumbu, Andi Rudi Latif Saat Pimpin Rapat Efisiensi Anggaran didampingi Pj Sekretaris Daerah, Yulian Herawati

Bupati Tanah Bumbu, Andi Rudi Latif Saat Pimpin Rapat Efisiensi Anggaran didampingi Pj Sekretaris Daerah, Yulian Herawati

Metrokalsel.co.id,BATULICIN – Dalam upaya mengoptimalkan penggunaan anggaran daerah, Bupati Tanah Bumbu, Andi Rudi Latif, yang akrab disapa Bang Arul, memimpin rapat efisiensi anggaran hingga dini hari selama dua hari berturut-turut, pada 29–30 April 2025 di Ruang Rapat Kantor Bupati, Gunung Tinggi, Batulicin.

Kegiatan ini dilaksanakan sebagai tindak lanjut dari Instruksi Presiden Nomor 1 Tahun 2025 tentang efisiensi belanja dalam pelaksanaan APBN dan APBD Tahun Anggaran 2025, serta Surat Edaran Mendagri Nomor 900/833/SJ mengenai penyesuaian pendapatan dan efisiensi belanja daerah dalam APBD TA 2025.

Dalam asistensi tersebut, Bang Arul menekankan pentingnya pengelolaan anggaran yang cermat, tepat guna, dan bebas dari pemborosan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia mengingatkan jajaran SKPD agar memastikan setiap alokasi anggaran memberikan manfaat nyata yang signifikan bagi masyarakat.

“Mari bersama-sama wujudkan pengelolaan anggaran yang efektif, efisien, dan berdampak positif bagi masyarakat Tanah Bumbu,” ungkap Bang Arul dalam arahannya.

Efisiensi anggaran ini menjadi langkah strategis untuk memastikan bahwa setiap rupiah yang dikeluarkan memberikan kontribusi signifikan terhadap kemajuan daerah. (rel)

Berita Terkait

PT Pelni Kotabaru Batulicin Kunjungi dan Salurkan Bantuan Bahan Bangunan ke STID Cantung
Warga Antusias Tukar Sampah Barter Sembako Istimewa PT Borneo Indobara dan Mitra Kerja di Kecamatan Angsana
Pemkab Tanbu Terima Kirab Obor Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) XII Kalimantan Selatan Tahun 2025
Kabag Hukum Tanbu Berikan Pemahaman Pencegahan Potensi Produk Hukum Desa Bermasalah
Pemiab Tanbu Gelar Pertemuan Koordinasi Advokasi Tim Pembina Posyandu
PPPK Tahap I Ikuti Pembekalan Wawasan Kebangsaan
Bupati Tanah Bumbu Tekankan Integritas dan Profesionalisme ASN pada Pelatihan Dasar CPNS 2025
BPBD Tanbu Gelar Pelatihan Manajemen Risiko di Area Laut

Berita Terkait

Sabtu, 1 November 2025 - 08:35 WITA

PT Pelni Kotabaru Batulicin Kunjungi dan Salurkan Bantuan Bahan Bangunan ke STID Cantung

Kamis, 30 Oktober 2025 - 19:22 WITA

Warga Antusias Tukar Sampah Barter Sembako Istimewa PT Borneo Indobara dan Mitra Kerja di Kecamatan Angsana

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:04 WITA

Pemkab Tanbu Terima Kirab Obor Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) XII Kalimantan Selatan Tahun 2025

Rabu, 29 Oktober 2025 - 19:10 WITA

Kabag Hukum Tanbu Berikan Pemahaman Pencegahan Potensi Produk Hukum Desa Bermasalah

Rabu, 29 Oktober 2025 - 18:07 WITA

Pemiab Tanbu Gelar Pertemuan Koordinasi Advokasi Tim Pembina Posyandu

Rabu, 29 Oktober 2025 - 17:21 WITA

PPPK Tahap I Ikuti Pembekalan Wawasan Kebangsaan

Rabu, 29 Oktober 2025 - 16:10 WITA

Bupati Tanah Bumbu Tekankan Integritas dan Profesionalisme ASN pada Pelatihan Dasar CPNS 2025

Selasa, 28 Oktober 2025 - 18:46 WITA

BPBD Tanbu Gelar Pelatihan Manajemen Risiko di Area Laut

Berita Terbaru