DPRD Tanbu Ziarah dan Doakan Para Pahlawan 7 Februari

Rabu, 8 Februari 2023 - 08:07 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, BATULICIN – Anggota DPRD Tanah Bumbu melakukan ziarah sekaligus tabur bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP) Mattone, Kecamatan Kusan Hilir, Selasa (7/2/2023).

Kegiatan ziarah dan tabur bunga ini merupakan rangkaian kegiatan Peringatan Hari Pahlawan 7 Februari di Pagatan.

Ziarah dan tabur bunga diawali dengan apel penghormatan dan mengheningkan cipta yang dipimpin oleh Wakapolres Tanah Bumbu, Kompol Novy Adi Wibowo.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan itu, anggota DPRD Tanah Bumbu mendoakan agar arwah para pahlawan 7 Februari Pagatan yang gugur dalam berjuang diberikan tempat di sisi Tuhan.

“Kami berdoa untuk para pahlawan yang gugur dalam mempertahankan kedaulatan wilayah dari penjajah diterima disisi Allah SWT,” ucap Wakil Ketua I DPRD Tanah Bumbu, Said Ismail Khollil Alydrus, mewakili anggota dewan lainnya.

Pada kesempatan itu, Said Ismail juga meminta agar senantiasa menanamkan semangat juang yang menjadi motivasi untuk membangun Kabupaten Tanah Bumbu.

“Jadikan semangat juang para pahlawan sebagai motivasi kita untuk kemajuan Bumi Bersujud,” tukasnya.

Ziarah makam pahlawan juga diikuti seluruh unsur forum komunikasi pimpinan daerah atau forkopimda.(sar)

 

Berita Terkait

Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Bunda PAUD dan Lantik Pokja Bunda PAUD Tanah Bumbu Periode 2025-2030
Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Ketua Dekranasda Tanah Bumbu Masa Bakti 2025-2030
Polwan Polda Kalsel, Bripda Yunita Angelly Syahdat Asal Kotabaru Raih Juara Balap Sepeda WPFG Amerika Serikat
Almira, Remaja Ini Juara Kontes Kambing Beraksi Hari Bhayangkara ke 79 di Polres Tanbu
Tim Bhayangkari Berhasil Menjuarai Turnamen Kapolres Tanah Bumbu Cup 2025
Sidokkes Polres Tanu Gelar Bakti Kesehatan Operasi Katarak Gratis, Peringati Hari Bhayangkara ke 79
Ketua DPRD Tanbu Apresiasi Kejuaraan Bola Voli Kapolres Tanah Bumbu Cup 2025, Ribuan Penonton Hadir
Malam Ini! Babak Final Voli Kapolres Tanah Bumbu Cup 2025, Berikut Daftar Pemain Bintang Masing-masing Tim

Berita Terkait

Minggu, 29 Juni 2025 - 16:50 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Bunda PAUD dan Lantik Pokja Bunda PAUD Tanah Bumbu Periode 2025-2030

Minggu, 29 Juni 2025 - 16:47 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Ketua Dekranasda Tanah Bumbu Masa Bakti 2025-2030

Minggu, 29 Juni 2025 - 15:55 WITA

Almira, Remaja Ini Juara Kontes Kambing Beraksi Hari Bhayangkara ke 79 di Polres Tanbu

Sabtu, 28 Juni 2025 - 23:40 WITA

Tim Bhayangkari Berhasil Menjuarai Turnamen Kapolres Tanah Bumbu Cup 2025

Sabtu, 28 Juni 2025 - 16:38 WITA

Sidokkes Polres Tanu Gelar Bakti Kesehatan Operasi Katarak Gratis, Peringati Hari Bhayangkara ke 79

Sabtu, 28 Juni 2025 - 13:22 WITA

Ketua DPRD Tanbu Apresiasi Kejuaraan Bola Voli Kapolres Tanah Bumbu Cup 2025, Ribuan Penonton Hadir

Sabtu, 28 Juni 2025 - 10:28 WITA

Malam Ini! Babak Final Voli Kapolres Tanah Bumbu Cup 2025, Berikut Daftar Pemain Bintang Masing-masing Tim

Sabtu, 28 Juni 2025 - 07:46 WITA

Tanah Bumbu Naik Peringkat, Raih Juara 3 diajang MTQN Ke-XXXVI Kalsel

Berita Terbaru