PT Indocement Bersama Insan Pers Kotabaru, Tanam Pohon Sekaligus Media Gathering

Rabu, 27 Agustus 2025 - 18:05 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanam Pohon dan Media Gathering

Tanam Pohon dan Media Gathering

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk Tarjun melaksanakan Media Gathering 2nd 2025 bersama insan pers Kotabaru, bertempat di Bumi Perkemahan Bina Banua Bamega, Desa Sigam, Selasa (26/8/2025).

Acara media gathering ini menjadi ajang silaturahmi dan sinergi, sekaligus perayaan perjalanan emas Indocement yang tetap berkiprah.

Kegiatan diwarnai penanaman pohon sebagai simbol komitmen menjaga kelestarian alam. Suasana makin hidup dengan lomba, hadiah, dan door prize yang disambut antusias peserta.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mewakili manajemen CSR Sect Head, Fadlianor menekankan pentingnya sinergi dengan media sebagai bagian dari kiprah Indocement.

“Media Gathering ini bukan hanya seremoni. Ini bagian dari cara kami terus berkiprah, kandati persaingan semakin ketat. Dukungan media adalah energi untuk maju bersama,” ujarnya.

Sementara itu Kepala Disparpora Kotabaru, Sonny Tua Halomoan, mengapresiasi langkah Indocement berkiprah bukan hanya di industri, tetapi juga di masyarakat. Kandati mereka fokus produksi, tetap ada ruang untuk mendukung wisata dan kebersamaan.

Tampak hadir jajaran manajemen Indocement Tarjun, antara lain SHECSR Dept. Head Eva Ariani, Comdev CSR Hatijah, CSR Sect. Head Fadlianor, serta tim CSR dan Humas ITP Indocement Yusran dari pemerintah daerah juga turut hadir Kepala Disparpora Kotabaru Sonny Tua Halomoan, bersama para Insan Pers Kotabaru.(ebt)

Berita Terkait

Kunjungan Dankodareal XIII Di Lanal Kotabaru Disambut Dengan Yel Yel Prajurit
Pemerintah Desa Baharu Utara Gelar Musrenbangdes Penetapan RKP 2026 dan DU RKP 2027
Dinas Perikanan Kotabaru Bersama DKP Provinsi Kalsel, Sosialisasikan Alat Tangkap JHD
Dorong Ekonomi Kreatif, Pemkab Kotabaru Gelar Festival Akrab 2025
DPD Golkar Kotabaru, Peringati HUT Golkar Ke 61
Bertabur Bonus, Kontingen Porprov XII dan Peparprov V Resmi di Lepas Wabup Kotabaru
Sanggar Arjurtana Pusaka Kotabaru Menampilkan Tarian Dayak di Acara Desa Muara Napu
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Koprasi Merah Putih Didesa Sebelimbingan

Berita Terkait

Kamis, 23 Oktober 2025 - 18:12 WITA

Kunjungan Dankodareal XIII Di Lanal Kotabaru Disambut Dengan Yel Yel Prajurit

Kamis, 23 Oktober 2025 - 12:29 WITA

Pemerintah Desa Baharu Utara Gelar Musrenbangdes Penetapan RKP 2026 dan DU RKP 2027

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:42 WITA

Dinas Perikanan Kotabaru Bersama DKP Provinsi Kalsel, Sosialisasikan Alat Tangkap JHD

Rabu, 22 Oktober 2025 - 10:40 WITA

Dorong Ekonomi Kreatif, Pemkab Kotabaru Gelar Festival Akrab 2025

Senin, 20 Oktober 2025 - 18:53 WITA

DPD Golkar Kotabaru, Peringati HUT Golkar Ke 61

Senin, 20 Oktober 2025 - 18:47 WITA

Bertabur Bonus, Kontingen Porprov XII dan Peparprov V Resmi di Lepas Wabup Kotabaru

Minggu, 19 Oktober 2025 - 21:49 WITA

Sanggar Arjurtana Pusaka Kotabaru Menampilkan Tarian Dayak di Acara Desa Muara Napu

Jumat, 17 Oktober 2025 - 20:24 WITA

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Koprasi Merah Putih Didesa Sebelimbingan

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Peringatan Hari Santri di Tanah Bumbu, Berlangsung Khidmat

Kamis, 23 Okt 2025 - 12:48 WITA