Bertanding Malam Ini, Ketum IBCA MMA Kalsel Dukung Penuh Si Dalas Hangit, Rebutkan Sabuk Juara

Sabtu, 18 Maret 2023 - 21:43 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Istimewa) Agus Setia Budi si Dalas Hangit (Tengah) akan mencoba merebut sabuk Juara Nasional One Pride MMA kelas flyweight (56,7kg)

(Istimewa) Agus Setia Budi si Dalas Hangit (Tengah) akan mencoba merebut sabuk Juara Nasional One Pride MMA kelas flyweight (56,7kg)

METROKALSEL.CO.ID,KOTABARU – Agus Setia Budi si Dalas Hangit akan mencoba merebut sabuk Juara Nasional One Pride MMA kelas flyweight (56,7kg) dari Suwardi si Becak Luwu, Sabtu Pukul 22.00 WIB di tennis Indoor Senayan Jakarta, disiarkan langsung.

Agus seorang petarung Seni beladiri campuran ( Mixed Martial art/MMA) asal Kalimantan Selatan ini, mengaku sudah tak sabar bertarung melawan Suwardi si pemenang di kelasnya ini.

” Untuk latihan yang ditonjolkan ngga ada karena kita berlatih semua beladiri,” Ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dimata Agus, Suwardi asal Magetan kelahiran 25 Desember 1984 ini adalah petarung yang luar biasa , kata dia. si ahli kuncian ini banyak menginspirasi atlet MMA di Indonesia.

” Karena itulah membuat saya sangat bersemangat di pertandingan ini, bersemangat untuk membuat sabuk Juara MMA untuk dibawa pulang ke banua (Kalimantan Selatan),” ujar lelaki kelahiran 17 Agustus 1994 ini.

Pertandingan merebut sabuk juara nasional One Pride MMA kelas flyweight (56,7kg) malam ini di dukung penuh ketum IBCA MMA Prov kalsel, Okta Tri Nurhidayat.

Okta Tri Nurhidayat juga selaku Ketua umum Banua fighter academy juga mengatakan dalam pertarungan malam ini si Dalas Hangit Setia Budi mudah-mudahan bisa merebut sabuk juara nasional One Pride MMA kelas flyweight (56,7kg) pada malam ini.

” Saya pribadi akan dukung terus dan
mensupport kepada Setia Budi pada malam ini semangat buat pian dan ayo dukung warga kita banua semoga membawa nama harum IBCA MMA Provinsi kalimatan Selatan
berjalan lancar hingga berakhirnya pertandingan ,” ujarnya. (ebt)

Berita Terkait

DPRD Kotabaru Gelar Paripurna Bahas Laporan Akhir Raperda RTRW 2025-2044 dan Pertanggungjawaban APBD 2024
Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pamen, Pama, dan Bintara Polri di Polres Kotabaru
PPI dan Calon Paskibraka Kotabaru Laksanakan Gathering Di Pantai Gedamban
Polwan Polda Kalsel, Bripda Yunita Angelly Syahdat Asal Kotabaru Raih Juara Balap Sepeda WPFG Amerika Serikat
Sanggar Tarian Arjurnata Pusaka BATAMAD Kotabaru, Rutin Latihan Melestarikan Budaya Adat Dayak
Open Tournament Menembak Senapan Angin Metal Silhouette Kapolres Kotabaru Cup, Resmi Dibuka
Bupati Muhammad Rusli Dukung Langkah Serius Kementerian Pertanian RI Untuk Pangan Lokal
MTQN ke-36 Tingkat Provinsi Kalsel Resmi di Tutup, Pemkab Kotabaru Naik Peringkat

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 18:45 WITA

DPRD Kotabaru Gelar Paripurna Bahas Laporan Akhir Raperda RTRW 2025-2044 dan Pertanggungjawaban APBD 2024

Senin, 30 Juni 2025 - 15:01 WITA

Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pamen, Pama, dan Bintara Polri di Polres Kotabaru

Senin, 30 Juni 2025 - 14:49 WITA

PPI dan Calon Paskibraka Kotabaru Laksanakan Gathering Di Pantai Gedamban

Minggu, 29 Juni 2025 - 16:09 WITA

Polwan Polda Kalsel, Bripda Yunita Angelly Syahdat Asal Kotabaru Raih Juara Balap Sepeda WPFG Amerika Serikat

Sabtu, 28 Juni 2025 - 20:37 WITA

Sanggar Tarian Arjurnata Pusaka BATAMAD Kotabaru, Rutin Latihan Melestarikan Budaya Adat Dayak

Sabtu, 28 Juni 2025 - 14:56 WITA

Open Tournament Menembak Senapan Angin Metal Silhouette Kapolres Kotabaru Cup, Resmi Dibuka

Sabtu, 28 Juni 2025 - 11:17 WITA

Bupati Muhammad Rusli Dukung Langkah Serius Kementerian Pertanian RI Untuk Pangan Lokal

Sabtu, 28 Juni 2025 - 11:11 WITA

MTQN ke-36 Tingkat Provinsi Kalsel Resmi di Tutup, Pemkab Kotabaru Naik Peringkat

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Bupati Tanah Bumbu Buka Pelatihan Manajemen Risiko Sektor Publik

Selasa, 1 Jul 2025 - 19:41 WITA