UPTD BLK Kotabaru Membuka Pelatihan Berbasis Kompetensi Bagi Pencari Kerja Tahun 2025

Rabu, 23 April 2025 - 17:08 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Dinas ketenagakerjaan dan Transmigrasi kabupaten Kotabaru melalui UPTD Balai Latihan Kerja (BLK) melaksanakan Pembukaan pelatihan berbasis kompetensi bagi pencari kerja tahun anggran 2025, di aula gedung BLK kotabaru, Rabu (23/04/2025).

Pada pembukaan tersebut dihadiri Bupati Kotabaru atau diwakili Asisten I Setda Kotabaru H Minggu Basuki , Plt Kepala Disnakertrans H Halim Perdana Putra , perwakilan beberapa perusahaan, tamu undangan lainnya maupun diikuti sebanyak 112 orang peserta pelatihan .

Sambutan Bupati Kotabaru disampaikan Asisten I Setda H Minggu Basuki menyampaikan, Saya sangat mengapresiasi atas terlaksana nya pelatihan ini, yang mencakup bidang-bidang kejuruan yang sangat relevan dekat dengan kebutuhan pasar kerja saat ini,

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seperti teknik las, teknik otomotif, teknik listrik, komputer serta pembuatan roti dan kue. Pelatihan pelatihan ini tidak hanya memberikan keterampilan teknis yang sangat dibutuhkan , tetapi juga membuka peluang bagi para peserta untuk memperluas wawasan dan kemampuan mereka didunia kerja .

Malalui program ini , kami berharap agar semakin banyak warga kotabaru yang memiliki keterampilan terukur dan dapat bersaing dengan tenaga kerja daerah lain.

“Kami juga ingin menekankan bahwa pendidikan vokasi sangat penting untuk menciptakan tenaga kerja yang siap pakai , sehingga dapat berkontribusi terhadap pembangunan ekonomi daerah kita , serta mengurangi angka pengangguran,” katanya.

Dia juga ingin mengingatkan kepada para peserta pelatihan agar dapat mengikuti kegiatan ini dengan sungguh sungguh sungguh. Memanfaatkan kesempatan ini untuk mengembangkan fotensi diri , dan tidak hanya melihat nya sebagai sarana untuk memperoleh sertifikat , tetapi juga sebagai langkah awal untuk membangun masa depan yang lebih baik.

” Selamat mengikuti pelatihan kepada semua peserta semoga kegiatan ini membawa manfaat besar bagi pengembangan diri anda dan kemajuan kabupaten Kotabaru tercinta, ” Ungkapnya. (ebt)

Berita Terkait

Ratusan Runner Meriahkan Run 5K Kids Kingdom di Siring Laut Kotabaru
Aparat Desa Se-Pulau Laut Utara Ikuti Family Gathering di Tumpang Dua
Wakil Ketua DPRD Tanah Bumbu Bersama Komisi III Tinjau Progres Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru
Pimpinan DPRD Kotabaru dan Komisi II Kunker ke Pelindo, KKP, dan PT ASDP
Dishub Kotabaru Gelar Jalan Sehat sebagai Momentum Silaturahmi dan Motivasi Kerja
Panen Raya Jagung Serentak di Semisir Kotabaru, Perkuat Swasembada Pangan 2026
Gedung Koperasi Merah Putih Desa Sejakah Mulai Dibangun, Disaksikan DPMD Kotabaru
Kinerja PRIMA, Lapas Kotabaru Raih 8 Penghargaan di Rakor Rencana Aksi 2026 Kanwil Ditjenpas Kalsel

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:06 WITA

Ratusan Runner Meriahkan Run 5K Kids Kingdom di Siring Laut Kotabaru

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:15 WITA

Aparat Desa Se-Pulau Laut Utara Ikuti Family Gathering di Tumpang Dua

Jumat, 9 Januari 2026 - 21:53 WITA

Wakil Ketua DPRD Tanah Bumbu Bersama Komisi III Tinjau Progres Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:43 WITA

Pimpinan DPRD Kotabaru dan Komisi II Kunker ke Pelindo, KKP, dan PT ASDP

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:18 WITA

Dishub Kotabaru Gelar Jalan Sehat sebagai Momentum Silaturahmi dan Motivasi Kerja

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:40 WITA

Gedung Koperasi Merah Putih Desa Sejakah Mulai Dibangun, Disaksikan DPMD Kotabaru

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:39 WITA

Kinerja PRIMA, Lapas Kotabaru Raih 8 Penghargaan di Rakor Rencana Aksi 2026 Kanwil Ditjenpas Kalsel

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:15 WITA

Kelurahan Kotabaru Hulu Gelar Haul ke-21 Guru Sekumpul

Berita Terbaru