Update, Rekapitulasi Hasil Pemilu di Tanah Bumbu Kalsel, Prabowo Gibran Menang Telak

Kamis, 22 Februari 2024 - 16:42 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, BATULICIN – Rekapitulasi surat suara Pemilu 2024 masih terus berlangsung ditingkat kecamatan, tak terkecuali di Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), Provinsi Kalimantan Selatan.

Dari rekapitulasi SiRekap KPU, Kemenangan telak calon presiden (capres) Prabowo Subianto – Gibran Rakabuming Raka di Bumi Bersujud.

Itu terpantau pada Kamis (22/2/24) sekitar pukul 17.00 wita. Kemenangan tersebut tak lepas dari perjuangan relawan serta tim Pemenenangan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua Tim Kemenangan Daerah (TKD) Kalimantan Selatan, H Sulaiman Umar, dan TKD Tanah Bumbu H Sudian Noor, telah berhasil meyakinkan masyarakat Bumi Bersujud untuk mencoblos capres dengan nomor urut 02.

Dari pantauan di situs real count KPU, hingga pukul 17.00 WITA data yang masuk sudah sebanyak 60.84 persen.

Pasangan Gemoy, Prabowo Subianto – Gibran Rakabumbing Raka sudah meraih dukungan sebanyak 73,72 persen, disusul pasangan Anies Baswedan – Muhaimin Iskandar 18.82 persen. Sedangkan, Ganjar Pranowo – Mahfud MD meraih suara sebanyak 7.46 persen.

Rekapitulasi itu sesuai data yang masuk per 22 Februari 2024 pukul 17.00 wita progres 665 dari 1093 TPS (60,84%).

Editor : Man Hidayat

Berita Terkait

Tragis, Pengakuan Ayah Tiri di Tanbu Ternyata Tendang, Injak hingga Pukul Anak Gunakan Besi
PT Borneo Indobara Raih Dua Penghargaan di Ajang Subroto Awards 2024
Kantor Imigrasi Batulicin Gelar Operasi JAGRATARA Tahap III Tahun 2024, Dua Perusahaan Ini Sasarannya
Sesuai Janji Zairullah, BLK Berstandar Nasional Kini Mulai Dibangun di Tanah Bumbu
Pelarian Ayah Yang Diduga Aniaya Anak Tirinya hingga Meninggal Dunia, Berakhir di Sumsel
Dihadapan Seluruh Anggota DPRD dan Forkopimda, Zairullah Sampaikan Mimpi Wujudkan Bendungan Kusan
Pelaku bersama Ibu Korban Yang Diduga Kabur Diburu Polisi, Diduga Sedang Berada di Palembang
Dewan dan Eksekutif Sepakati Perda Perubahan Penyelenggaran Perumahan dan Kawasan Permukiman

Berita Terkait

Senin, 14 Oktober 2024 - 19:41 WITA

Tragis, Pengakuan Ayah Tiri di Tanbu Ternyata Tendang, Injak hingga Pukul Anak Gunakan Besi

Senin, 14 Oktober 2024 - 18:31 WITA

PT Borneo Indobara Raih Dua Penghargaan di Ajang Subroto Awards 2024

Senin, 14 Oktober 2024 - 14:39 WITA

Kantor Imigrasi Batulicin Gelar Operasi JAGRATARA Tahap III Tahun 2024, Dua Perusahaan Ini Sasarannya

Senin, 14 Oktober 2024 - 08:50 WITA

Sesuai Janji Zairullah, BLK Berstandar Nasional Kini Mulai Dibangun di Tanah Bumbu

Jumat, 11 Oktober 2024 - 18:36 WITA

Pelarian Ayah Yang Diduga Aniaya Anak Tirinya hingga Meninggal Dunia, Berakhir di Sumsel

Kamis, 10 Oktober 2024 - 20:00 WITA

Dihadapan Seluruh Anggota DPRD dan Forkopimda, Zairullah Sampaikan Mimpi Wujudkan Bendungan Kusan

Kamis, 10 Oktober 2024 - 14:44 WITA

Pelaku bersama Ibu Korban Yang Diduga Kabur Diburu Polisi, Diduga Sedang Berada di Palembang

Kamis, 10 Oktober 2024 - 12:42 WITA

Dewan dan Eksekutif Sepakati Perda Perubahan Penyelenggaran Perumahan dan Kawasan Permukiman

Berita Terbaru