SDN 6 Dirgahayu Kotabaru Latihan Drumband Persiapan Karnaval HUT Kemerdekaan RI

Kamis, 17 Agustus 2023 - 07:23 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL. CO. ID, KOTABARU – Siswa Sekolah Dasar Negeri (SDN) 6 Dirgahayu Kotabaru melaksanakan ekstrakurikuler (Ekskul) Drumband.

Pasalnya, mereka mempersiapkan untuk tampil di karnaval pada tanggal 20 Agustus 2023 nanti.

Pada saat dijumpai, Kepala sekolah SDN 6 dirgahayu Siswoyo mengatakan, kegiatan ini berdasarkan untuk persiapan peringatan HUT Republik Indonesia ( RI ) ke 78.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” kita melakukan latihan satu minggu dua kali dibantu dari pelatih khusus drumband yang dilaksanakan murid kami dari tingkat kelas 4, 5 dan 6. Dengan latihan ini anak – anak bisa tampil semaksimal mungkin dan dapat memberikan yang terbaik untuk sekolah,” ucapnya.

Ia menambahkan, nantunta mereka akan tampil berbeda seperti tahun kemarin, karena untuk sementara tidak memakai pakaian khusus drumband tetapi ini tidak akan menyurutkan semangat mereka.

” Walaupun tetap tampil beda memakai baju kaos, kami bisa tampil maksimal dengan baik dan sukses untuk memeriahkan HUT kemerdekaan RI, ” ungkapnya. (ebt)

Berita Terkait

Antisipasi Banjir, Kelurahan Kotabaru Tengah Bersihkan Sungai Patmaraga
Disparpora Kotabaru Gelar Rakor Strategis Program Kepemudaan 2026
Bupati Kotabaru Tinjau Progres Pembangunan Batalyon Infanteri TP 884/Saijaan
Komisi III DPRD Kotabaru Gelar Rapat Kerja Bersama Dinas Pendidikan
Dinas Pertanian Kotabaru Bersama Anggota DPRD Salurkan 4 Traktor Untuk 3 Kelompok Tani
H Mukhni AF, Secara Aklamasi Pimpin Golkar Kotabaru Periode 2025–2030
Petugas Lapas Kotabaru Gagalkan Penyelundupan Sabu, Sembunyikan Paket di Kaos Kaki
Pemkab Kotabaru Gelar Peringatan Isra Mi’raj Sekaligus Haul ke-21 Guru Sekumpul

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:01 WITA

Antisipasi Banjir, Kelurahan Kotabaru Tengah Bersihkan Sungai Patmaraga

Kamis, 22 Januari 2026 - 19:05 WITA

Disparpora Kotabaru Gelar Rakor Strategis Program Kepemudaan 2026

Rabu, 21 Januari 2026 - 08:28 WITA

Bupati Kotabaru Tinjau Progres Pembangunan Batalyon Infanteri TP 884/Saijaan

Senin, 19 Januari 2026 - 09:40 WITA

Dinas Pertanian Kotabaru Bersama Anggota DPRD Salurkan 4 Traktor Untuk 3 Kelompok Tani

Minggu, 18 Januari 2026 - 10:26 WITA

H Mukhni AF, Secara Aklamasi Pimpin Golkar Kotabaru Periode 2025–2030

Sabtu, 17 Januari 2026 - 17:29 WITA

Petugas Lapas Kotabaru Gagalkan Penyelundupan Sabu, Sembunyikan Paket di Kaos Kaki

Sabtu, 17 Januari 2026 - 09:44 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Peringatan Isra Mi’raj Sekaligus Haul ke-21 Guru Sekumpul

Sabtu, 17 Januari 2026 - 09:42 WITA

Pemkab Kotabaru Resmikan Kantor Desa Tegalrejo, Dorong Pelayanan Publik Lebih Optimal

Berita Terbaru

Kota Banjarbaru

Jalan Bypass Batulicin – Banjarbaru Terang Benderang Awal Tahun 2026

Selasa, 20 Jan 2026 - 10:26 WITA