Roby Anggota DPRD Kotabaru Mulai Geluti Bisnis Jahitan Batik Sasirangan

Kamis, 20 Juli 2023 - 21:56 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, KOTABARU – Anggota DPRD kabupaten Kotabaru Rabbiansyah yang sering disapa Roby, kini juga mengembangkan kerajinan kain sasirangan.

Roby mengatakan, melalui pesan WhatsApp nya , Kamis (20/7/2023) sudah dua bulan ini beserta Istri mengeluti Bisnis Rumah Jahit yang diberi nama Pesona Modiest berlokasi di kota Banjarbaru Provinsi Kalsel.

” Alhamdulillah Kualitas Jahitan siap bersaing dengan Rumah Jahit ternama Mawar Banjarmasin atau Ungu di Banjarbaru, walau baru memiliki 4 Karyawan, ” katanya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kendati dekikiam, soal penjahitan memang sudah terbagi-bagi, ada yang khusus Jas dan Celana, Ada yang khusus Kemeja, ada yang khusus Gaun Perempuan dan juga khusus rombakan, dalam 2 bulan ini memang 50% pelanggan kami dari Kabupaten Kotabaru, mulai dari teman -teman DPRD, Dinas Intasi, Puskesmas di Kotabaru dan rekan Perangkat Desa.

Sedangakan untuk Pembuatan Kain Sasirangan Khas Kalimantan Selatan, ia bekerjasama dengan UMKM Pengrajin di Martapura termasuk jasa Bordirnya, walau hanya mendapat keuntungan Rp 10.000 sampai Rp 20.000 dari pembuatan 1 buah Kemeja, membuatnya senang dan bahagia menggeluti bisnis baru ini bersama keluarga.

Ini juga membuka peluang kerja, di antaranya agar Penjahit memiliki pekerjaan, kedua ikut memasarkan kain khas Kalimantan Selatan yaitu batik Sasirangan yang di buat langsung dari tangan- tangan Putra Putri Masyarakat Banua.

Adapun Rumah Jahitnya, buka di Kota Banjarbaru Jalan Karang Rejo dekat Bundaran Palm.

” Alhamdulillah biar dapur ngebul, karena jahitan-jahitan. Kalau soal harga, di Rumah Jahit ternama biasanya Rp 350K upah jahitnya, di Rumah Jahit saya cuman 175-195K saja, dengan Kualitas yang sama,” ujarnya. (ebt)

Berita Terkait

Ketua DAD Kotabaru Terima Kunjungan Silaturahmi Pengurus KUD Gajah Mada, Ini Tujuannya
Pemkab Kotabaru Gelar Rakor Kabupaten Kota Sehat 2025, Perkuat Sinergi Menuju Daerah Sehat dan Mandiri
Bupati Kotabaru Sampaikan Nota Keuangan dan RAPBD-P TA 2025
Kebakaran Hanguskan Empat Bangunan di Pasar Desa Bakau, Kerugian Capai Rp 1,4 Miliar
Survei Rencana Lokasi Percontohan Tambak, Langkah Nyata Bupati Kotabaru Dukung Ketahanan Pangan
Pemkab Kotabaru Sambut Kedatangan Jamaah Haji Kotabaru Kloter 11, Satu Wafat di Tanah Suci
Bhabinkamtibmas Bersama Pemerintah Desa Sarang Tiung Kotabaru, Sosialisasikan Bahaya Narkoba
Polsek Kelumpang Hulu Ungkap Peredaran Narkotika, Amankan Pria Beserta Sabu 10,05 Gram

Berita Terkait

Selasa, 8 Juli 2025 - 15:01 WITA

Ketua DAD Kotabaru Terima Kunjungan Silaturahmi Pengurus KUD Gajah Mada, Ini Tujuannya

Selasa, 8 Juli 2025 - 14:57 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Rakor Kabupaten Kota Sehat 2025, Perkuat Sinergi Menuju Daerah Sehat dan Mandiri

Senin, 7 Juli 2025 - 20:25 WITA

Bupati Kotabaru Sampaikan Nota Keuangan dan RAPBD-P TA 2025

Senin, 7 Juli 2025 - 20:23 WITA

Kebakaran Hanguskan Empat Bangunan di Pasar Desa Bakau, Kerugian Capai Rp 1,4 Miliar

Minggu, 6 Juli 2025 - 18:22 WITA

Survei Rencana Lokasi Percontohan Tambak, Langkah Nyata Bupati Kotabaru Dukung Ketahanan Pangan

Sabtu, 5 Juli 2025 - 10:18 WITA

Pemkab Kotabaru Sambut Kedatangan Jamaah Haji Kotabaru Kloter 11, Satu Wafat di Tanah Suci

Kamis, 3 Juli 2025 - 10:27 WITA

Bhabinkamtibmas Bersama Pemerintah Desa Sarang Tiung Kotabaru, Sosialisasikan Bahaya Narkoba

Kamis, 3 Juli 2025 - 10:18 WITA

Polsek Kelumpang Hulu Ungkap Peredaran Narkotika, Amankan Pria Beserta Sabu 10,05 Gram

Berita Terbaru

Kotabaru

Bupati Kotabaru Sampaikan Nota Keuangan dan RAPBD-P TA 2025

Senin, 7 Jul 2025 - 20:25 WITA