Rehab Total Masjid Agung Husnul Khatimah Kotabaru Segera Dibangun

Selasa, 23 Juli 2024 - 09:28 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Masjid Agung Husnul Khatimah bakal direhab total oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Kotabaru.

Pasalnya, Pembangunan rehab total ulang masjid Agung Khusnul khatimah ini masuk visi misi Bupati Kotabaru yang tujuannya untuk meningkatkan kualitas masyarakat yang religius.

Pembuangan masjid yang akan melebar hingga ke taman kota berlokasi di desa sebatung kecamatan pulaulaut sigam Kabupaten Kotabaru.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kemudian warung warung kopi, jahe dan lainnya yang biasanya sering tempat masyarakat nongkrong bersantai yang selama ini sering buka pada sore hingga malam hari, rencananya akan bergeser dekat pemukiman warga.

Pada saat dijumpai Kepala desa sebatung Tajudin Noor mengatakan, sebagai kepala desa sebatung mewakili warga desa setempat mengapresiasi untuk pembangunan ulang masjid agung Khusnul khatimah.

“ Kami sangat setuju sekali, karena sesuai visi misi Bupati Kotabaru, ” ujarnya Senin (22/7/24).

Namun sejak adanya warung kopi ditaman kota yang biasanya sering buka sore hingga malam hari rencananya akan bergeser ke sekitar pemukiman warga. Sebab, akses ke tempat taman kota akan ditutup selama berjalannya pembangunan masjid agung Khusnul khatimah Kotabaru.

“ Untuk itu kami berupaya kalo bisa nanti nya jangan sampai adanya ke salah pahaman terkait itu ,” ucapnya

” Mudah-mudahan ini bisa di selesaikan dengan cara solusi dengan baik agar warung warung tersebut yang biasa nya masyarakat untuk bersantai agar mendapatkan tempat berjualan dengan nyaman dan aman,”ungkapnya. (ebt)

Berita Terkait

Wakil Ketua DPRD Kotabaru Sampaikan Ucapan Selamat Peringatan Isra Mi’raj 1447 H
Pemilihan Ketua RT 11 Baharu Utara Berjalan Aman, Suroto Menang
Kecamatan Pulau Laut Utara Peringati Isra Mi’raj 1447 H di Kantor Kecamatan
Pemkab Kotabaru Gelar Bimtek Penyusunan LPPD dan LKPJ Tahun 2026
Penyebab Kebakaran Pabrik Pengolahan Bijih Besi PT SFP Pulau Sebuku, Masih Diselidiki Polisi
Kebakaran Terjadi di PT Sebuku Feroaloy Perkasa, Polisi Lakukan Olah TKP
Indocement Unit Tarjun dan Sekolah Binaan Raih Apresiasi Penghargaan Lingkungan Hidup 2025
Kabel Bawah Laut Putus, DPRD Kotabaru Desak Telkom Percepatan Perbaikan Jaringan Internet

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:55 WITA

Wakil Ketua DPRD Kotabaru Sampaikan Ucapan Selamat Peringatan Isra Mi’raj 1447 H

Kamis, 15 Januari 2026 - 07:00 WITA

Pemilihan Ketua RT 11 Baharu Utara Berjalan Aman, Suroto Menang

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:23 WITA

Kecamatan Pulau Laut Utara Peringati Isra Mi’raj 1447 H di Kantor Kecamatan

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Bimtek Penyusunan LPPD dan LKPJ Tahun 2026

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:54 WITA

Kebakaran Terjadi di PT Sebuku Feroaloy Perkasa, Polisi Lakukan Olah TKP

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:11 WITA

Indocement Unit Tarjun dan Sekolah Binaan Raih Apresiasi Penghargaan Lingkungan Hidup 2025

Senin, 12 Januari 2026 - 16:06 WITA

Kabel Bawah Laut Putus, DPRD Kotabaru Desak Telkom Percepatan Perbaikan Jaringan Internet

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:06 WITA

Ratusan Runner Meriahkan Run 5K Kids Kingdom di Siring Laut Kotabaru

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat

Kamis, 15 Jan 2026 - 22:06 WITA

Penyerahan Berkas oleh ketua RT yang  lama kepada ketua RT terpilih (kanan) disaksikan oleh Kades Baharu Utara dan tokoh masyarakat

Kotabaru

Pemilihan Ketua RT 11 Baharu Utara Berjalan Aman, Suroto Menang

Kamis, 15 Jan 2026 - 07:00 WITA