Polres Kotabaru Sembelih 19 Ekor Hewan Qurban

Minggu, 10 Juli 2022 - 21:01 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Perayaan Hari Raya Idul Adha , Polres Kotabaru Qurban 18 Ekor Sapi dan 1 Ekor Kambing

Metrokalsel.co.id,KOTABARU – Hari Raya Idul Adha 1443 H tahun 2022 ini Polres Kotabaru dan jajaran potong hewan qurban sebanyak 18 ekor sapi dan 1 ekor kambing.

11 ekor sapi diantaranya disalurkan ke sejumlah Masjid dan Tokoh-Tokoh Agama di Kabupaten Kotabaru serta Polsek-Polsek jajaran untuk selanjutnya disembelih dan dibagikan kepada yang berhak.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Kotabaru AKBP M. Gafur Aditya Siregar, S.I.K melalui Waka Polres Kompol Sofyan, S.I.K berharap hal ini dapat lebih meningkatkan kemitraan Polres Kotabaru dengan masyarakat.

“Selain niat ibadah menjalankan perintah Allah SWT, semoga penyerahan hewan qurban kepada saudara-saudara kami dapat menjalin kemitraan dan silaturahmi Polres Kotabaru dengan masyarakat” ujar Kompol Sofyan saat penyerahan bantuan hewan qurban di Mapolres Kotabaru. Sabtu (9/7/2022)

Selain 11 ekor sapi yang disalurkan ke beberapa tempat, 7 ekor sapi dan 1 ekor kambing akan disembelih di Mapolres Kotabaru untuk selanjutnya dibagikan kepada masyarakat yang berhak di sekitar Mapolres Kotabaru.

“Semoga hewan qurban ini membawa berkah dan manfaat serta menjadi ladang pahala bagi kita semua” pungkas Waka Polres Kotabaru, Kompol Sofyan, S.I.K

Turut hadir dalam kegiatan penyerahan hewan qurban Idul Adha 1443 H, Ketua MUI Kotabaru, KH. Mukhyar Darmawi, para PJU dan Perwiran Polres Kotabaru serta perwakilan Kapolsek jajaran Polres Kotabaru. (ebt)

Berita Terkait

Pemkab Kotabaru Sambut Kunjungan Pangdam XXII/Tambun Bungai
Sekda Kotabaru Melantik Pejabat Fungsional, Dorong ASN Lebih Profesional dan Inovatif
Diskoperindag Kotabaru Menggelar Sosialisasi Keamanan Ketertiban Lingkup Pasar Kemakmuran
Pastikan Program Berjalan Dengan Baik, Bupati Sambangi Dinas Pendidikan dan Kebudayaan serta PUPR
Pemkab Kotabaru Hadiri Peresmian Kantor Baru BSI, Wujud Komitmen Hadirkan Layanan Keuangan Berkeadilan
Ketua DPRD Kotabaru Monitoring Langsung Ajang Porprov Ke XXII Di Kabupaten Tanah Laut
Jalin Silaturahmi, Pemkab Kotabaru Gelar Laga Persahabatan dengan Dewan Pengurus KORPRI Balangan
Kantor Imigrasi Batulicin Bersama TIMPORA Kotabaru, Gelar Operasi Gabungan di PT SILO

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 12:00 WITA

Pemkab Kotabaru Sambut Kunjungan Pangdam XXII/Tambun Bungai

Rabu, 5 November 2025 - 19:13 WITA

Sekda Kotabaru Melantik Pejabat Fungsional, Dorong ASN Lebih Profesional dan Inovatif

Rabu, 5 November 2025 - 14:09 WITA

Diskoperindag Kotabaru Menggelar Sosialisasi Keamanan Ketertiban Lingkup Pasar Kemakmuran

Senin, 3 November 2025 - 21:49 WITA

Pemkab Kotabaru Hadiri Peresmian Kantor Baru BSI, Wujud Komitmen Hadirkan Layanan Keuangan Berkeadilan

Minggu, 2 November 2025 - 18:25 WITA

Ketua DPRD Kotabaru Monitoring Langsung Ajang Porprov Ke XXII Di Kabupaten Tanah Laut

Minggu, 2 November 2025 - 18:13 WITA

Jalin Silaturahmi, Pemkab Kotabaru Gelar Laga Persahabatan dengan Dewan Pengurus KORPRI Balangan

Jumat, 31 Oktober 2025 - 12:38 WITA

Kantor Imigrasi Batulicin Bersama TIMPORA Kotabaru, Gelar Operasi Gabungan di PT SILO

Kamis, 30 Oktober 2025 - 18:26 WITA

Pemerintah Desa Baharu Utara Lantik PAW Anggota BPD

Berita Terbaru

Kotabaru

Pemkab Kotabaru Sambut Kunjungan Pangdam XXII/Tambun Bungai

Kamis, 6 Nov 2025 - 12:00 WITA