Peringati Hari Bhakti ke 72, Kantor Imigrasi Batulicin Gelar Doa Bersama Anak Yatim

Selasa, 25 Januari 2022 - 18:21 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peringati Hari Bhakti ke 72, Jajaran Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin Gelar Doa Bersama Anak Yatim

Metrokalsel.co.id, Batulicin – Masih dalam dangka memperingati Hari Bhakti Imigrasi ke 72, jajaran Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin gelar doa bersama anak yatim, Selasa (25/1/2022).

Kegiatan itu, dilaksanakan di Aula Lantai 2 Kantor Imigrasi Batulicin yang ada di Jalan Dharma Praja Desa Sepunggur Kecamatan Kusan Tengah Kabupaten Tanah Bumbu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Doa bersama dihadiri langsung Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin, I Gusti M Iberahim bersama anak yatim piatu dari yayasan Permata Hati Batulicin.

” Alhamdulillah, sore ini Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin diberi kesempatan untuk melaksanakan doa bersama Yayasan Permata Hati. Kami sangat bersyukur, ” katanya.

Foto Bersama Jajaran Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin dengan Anak Panti Asuhan Yayasan Permata Hati Batulicin

 

Selain doa bersama, jajaran Imigrasi Batulicin juga berkesempatan berbagi bahan makanan kepada adik-adik yang berada di bawah naungan Yayasan Permata Hati.

Di acara doa bersama ini pula, masih dalam rangka peringatan Hari Bhakti Imigrasi ke 72. Dan kesempatan yang sama juga disampaikan siraman rohani dengan tema kesabaran menjadi kekuatan utama dalam menyelesaikan persoalan bagi pegawai kantor Imigrasi Batulicin. (dat/mka)

Berita Terkait

Buka Kick Off Penyusunan RKPD 2027 Tanah Bumbu, Andi Rudi Tegaskan Komitmen Cegah Pengangguran dan Anak Putus Sekolah
Dahsyat! Jalan Santai Batfest Diikuti 30 Ribu Peserta, Hadiah Umroh Jadi 200 Paket
Bupati Andi Rudi Latif Buka BATFEST 2025, Momentum Gerakkan Ekonomi Lokal
Andi Rudi Teken Nota Kesepahaman Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru hingga Perbaikan Jalan Banjarbaru-Mantewe
Rangkaian Pertukaran Pemuda se-Kalsel, Disparpora Kotabaru Hadirkan Bazar Murah
Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin Gelar Acara Pisah Sambut
PT Borneo Indobara Raih Tiga Penghargaan Bergengsi di Ajang ICA–ISDA 2025
Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin Resmi Berganti, Ferizal Pamit

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:19 WITA

Buka Kick Off Penyusunan RKPD 2027 Tanah Bumbu, Andi Rudi Tegaskan Komitmen Cegah Pengangguran dan Anak Putus Sekolah

Senin, 29 Desember 2025 - 14:15 WITA

Dahsyat! Jalan Santai Batfest Diikuti 30 Ribu Peserta, Hadiah Umroh Jadi 200 Paket

Minggu, 28 Desember 2025 - 19:20 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Buka BATFEST 2025, Momentum Gerakkan Ekonomi Lokal

Kamis, 25 Desember 2025 - 11:04 WITA

Andi Rudi Teken Nota Kesepahaman Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru hingga Perbaikan Jalan Banjarbaru-Mantewe

Rabu, 24 Desember 2025 - 13:37 WITA

Rangkaian Pertukaran Pemuda se-Kalsel, Disparpora Kotabaru Hadirkan Bazar Murah

Rabu, 24 Desember 2025 - 13:33 WITA

Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin Gelar Acara Pisah Sambut

Selasa, 23 Desember 2025 - 19:10 WITA

PT Borneo Indobara Raih Tiga Penghargaan Bergengsi di Ajang ICA–ISDA 2025

Senin, 22 Desember 2025 - 14:12 WITA

Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin Resmi Berganti, Ferizal Pamit

Berita Terbaru

Kotabaru

AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST

Selasa, 30 Des 2025 - 17:47 WITA