Lanal Kotabaru Tanbu, Laksanakan Vaksin Tahap 2 di Pelabuhan Samudra Batulicin

Selasa, 3 Agustus 2021 - 17:51 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto/istimewa) Lanal Kotabaru Tanbu yanv laksanakan vaksinasi tahap II

BATULICIN,Metrokasel.co.id – TNI AL Kotabaru Tanah Bumbu melaksanakan Serbuan Vaksinasi Covid-19 Tahap II kepada masyarakat maritim.

Kalinini sasarannya adalah yang sudah pernah di vaksin tahap pertama sebelumnya yang juga berlokasi di pelabuhan Samudra Batulicin (Pelindo III) Batulicin Kabupaten Tanah Bumbu, Selasa (3/8/2021).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Warga yang mendapatkan vaksin kedua tersebut antusias agar kekebalan tubuhnya bisa meningkat lagi dimasa pandemi covid-19 ini.

Danlanal Kotabaru Tanbu, Letkol Laut (P) Sadarianto, ST MHan didampingi Ketua Jalasenastri Cabang 5 Korcab XIII DJA II Ny Yunice Sadarianto dan Palaksa KRI Hiu 623 Mayor Laut (P) Wangsa, yang sempat meninjau langsung pelaksanaan vaksin tahap II di Pelabuhan Samudera (Pelindo III) Batulicin, ini adalah lanjutan tahap pertama sebelumnya.

Vaksinasi ini juga dalam rangka mendukung Program Pemerintah untuk percepatan pelaksanaan Vaksinasi Covid-19, berdasarkan perintah Panglima TNI serta arahan Kepala Staf TNI Angkatan Laut Laksamana TNI Yudo Margono SE. Tujuannya untuk mensukseskan pelaksanaan Serbuan Vaksinasi kepada masyarakat di seluruh Provinsi di Indonesia, utamnya wilayah pesisir.

Baca juga : Lanal Kotabaru Kembali Gelar Vaksinasi Covid-19 Tahap Pertama

Dalam kesempatan itu, Lanal Kotabaru dibantu Dinas Kesehatan Kabupaten Tanahbumbu melaksanakan Serbuan Vaksin kepada Masyarakat dengan jumlah sekitar 70 orang.

Kegiatan Vaksinasi yang diselenggarakan Lanal Kotabaru merupakan upaya TNI AL untuk mendukung program Pemerintah dalam Percepatan Vaksinasi Covid-19 di Indonesia khususnya di Kabupaten Tanbu.

” Sasaran dalam pelaksanaan Vaksin kali ini adalah para Abk kapal, pekerja bongkar muat pelabuhan dan masyarakat Pesisir yang sebelumnya sudah di vaksin tahap pertama dan sekarang adalah waktunya untuk melaksanakan Vaksin tahap kedua,” katanya. (mka/dat)

Berita Terkait

WNA Asal Belgia Diamankan Petugas Imigrasi Batulicin, Izin Tinggal Kunjungan Sudah Mati
Pekan Kreatif Anak Luar Biasa Jadi Ruang Ekspresi dan Inklusi di Tanah Bumbu
Dirut Pelindo Kunjungi Pelabuhan Batulicin, Dorong Peningkatan Capaian Kinerja 2025
Permasalahan Air Tak Lancar Segera Teratasi, Proyek Pemasangan Pipa Baru Rampung di Desember
PWI Tanah Bumbu Bakal Gelar Sosialisasi UU Pers dan ITE, Targetnya Semua Kepala SLTP dan SMA
PT Pelni Kotabaru Batulicin Kunjungi dan Salurkan Bantuan Bahan Bangunan ke STID Cantung
Warga Antusias Tukar Sampah Barter Sembako Istimewa PT Borneo Indobara dan Mitra Kerja di Kecamatan Angsana
Pemkab Tanbu Terima Kirab Obor Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) XII Kalimantan Selatan Tahun 2025

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 16:19 WITA

WNA Asal Belgia Diamankan Petugas Imigrasi Batulicin, Izin Tinggal Kunjungan Sudah Mati

Sabtu, 15 November 2025 - 20:30 WITA

Pekan Kreatif Anak Luar Biasa Jadi Ruang Ekspresi dan Inklusi di Tanah Bumbu

Jumat, 14 November 2025 - 18:54 WITA

Dirut Pelindo Kunjungi Pelabuhan Batulicin, Dorong Peningkatan Capaian Kinerja 2025

Rabu, 5 November 2025 - 19:03 WITA

Permasalahan Air Tak Lancar Segera Teratasi, Proyek Pemasangan Pipa Baru Rampung di Desember

Selasa, 4 November 2025 - 18:14 WITA

PWI Tanah Bumbu Bakal Gelar Sosialisasi UU Pers dan ITE, Targetnya Semua Kepala SLTP dan SMA

Sabtu, 1 November 2025 - 08:35 WITA

PT Pelni Kotabaru Batulicin Kunjungi dan Salurkan Bantuan Bahan Bangunan ke STID Cantung

Kamis, 30 Oktober 2025 - 19:22 WITA

Warga Antusias Tukar Sampah Barter Sembako Istimewa PT Borneo Indobara dan Mitra Kerja di Kecamatan Angsana

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:04 WITA

Pemkab Tanbu Terima Kirab Obor Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) XII Kalimantan Selatan Tahun 2025

Berita Terbaru