Lanal Kotabaru Laksanakan Program Ketahanan Pangan, Tanam Pisang hingga Panen Sayur dan Ikan

Selasa, 4 Februari 2025 - 18:18 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id,KOTABARU – Komandan Lanal Kotabaru Letkol Laut (P) M. Harun AL Rasyid, ST, MTr Opsla bersama prajurit Potensi Maritim dan Ibu Jalasenastri cabang 5 korcab XIII DJA II melaksanakan Program Ketahanan Pangan TNI Angkatan Laut.

Program itu dengan menanam bibit Pisang, panen sayur Pakcoy dan panen ikan lele serta patin, kegiatan bertempat di Lahan dan Tambak Potensi Maritim Mako Lanal Kotabaru, Desa Stagen, Kecamatan Pulau Laut Utara, Senin (03/02/2025).

Komandan Lanal Kotabaru Letkol Laut (P) M. Harun AL Rasyid menyampaikan, pembinaan ketahanan pangan merupakan salah satu wujud nyata kegiatan TNI Angkatan Laut dalam pembinaan Potensi Maritim TNI Angkatan Laut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tujuannya untuk membantu program pemerintah guna meningkatkan ketahanan pangan serta terwujudnya kedaulatan pangan masyarakat terhadap penyediaan pangan dengan sasaran meningkatkan kualitas dan kuantitas ketahanan stok pangan,” Ucapanya

Program Ketahanan Pangan TNI Angkatan Laut ini dilaksanakan oleh seluruh jajaran TNI AL yang terpusat di Lahan Batalyon Infanteri 7 Marinir, Ketapang, Teluk Pandan, Pesawaran, Lampung yang dipimpin langsung oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali dengan menyapa seluruh satuan TNI AL melalui Vicon. (ebt)

Berita Terkait

Ketua Komisi II DPRD Kotabaru Apresiasi Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026
Pemkab Kotabaru Gelar Sholat Hajat dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026
Cuaca Buruk dan BBM Habis, Nelayan Kotabaru Bertahan Terombang Ambing Dua Hari di Laut
AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST
Momentum Natal 2025, Lapas Kotabaru Berikan Remisi kepada Tujuh Warga Binaan
Polres Kotabaru Sampaikan Capaian Kinerja Akhir Tahun 2025, Ini Datanya
Polres Kotabaru Gelar Bakti Sosial Layani Jamaah Pengajian 5 Rajab di Rest Area Stagen
Andi Rudi Teken Nota Kesepahaman Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru hingga Perbaikan Jalan Banjarbaru-Mantewe

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:17 WITA

Ketua Komisi II DPRD Kotabaru Apresiasi Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:07 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Sholat Hajat dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:19 WITA

Cuaca Buruk dan BBM Habis, Nelayan Kotabaru Bertahan Terombang Ambing Dua Hari di Laut

Selasa, 30 Desember 2025 - 17:47 WITA

AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST

Senin, 29 Desember 2025 - 15:48 WITA

Polres Kotabaru Sampaikan Capaian Kinerja Akhir Tahun 2025, Ini Datanya

Kamis, 25 Desember 2025 - 19:36 WITA

Polres Kotabaru Gelar Bakti Sosial Layani Jamaah Pengajian 5 Rajab di Rest Area Stagen

Kamis, 25 Desember 2025 - 11:04 WITA

Andi Rudi Teken Nota Kesepahaman Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru hingga Perbaikan Jalan Banjarbaru-Mantewe

Rabu, 24 Desember 2025 - 20:04 WITA

Melalui Natal, GKE Kotabaru Ajak Jemaat Hidup Rukun dan Penuh Kasih

Berita Terbaru

Kotabaru

AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST

Selasa, 30 Des 2025 - 17:47 WITA