Ketua DPRD Ucapkan Selamat dan Sukses Atas Pelaksanaan MTQ Tingkat Kabupaten Kotabaru

Kamis, 16 Mei 2024 - 12:27 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Ketua DPRD Kotabaru Syairi Mikhlis Ketua memberikan ucapan selamat dan aperesiasi atas pelaksanaan MTQ Nasional tingkat Kabupaten Kotabaru yang ke-54 yang dilaksanakan di kecamatan Pulau Laut Tanjung Selayar tepatnya di desa Tanjung Selayar, Rabu (15/5/2024).

Syairi berharap dengan pelaksanaan MTQ Nasional tingkat Kabupaten Kotabaru ke-54 ini, Kabupaten Kotabaru bisa mendapatkan Qori dan Qoriah terbaik yang akan mengikuti MTQ Nasional tingkat Provinsi Kalimantan Selatan tahun 2025 yang akan datang.

Syairi juga menyampaikan agar terus dilakukan pembinaan sejak dini anak-anak untuk regenerasi baik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya,ini perlu campur tangan dari pemerintah daerah untuk membuat program atau terobosan sehingga ditiap-tiap desa ada rumah tahfiz.

“ Hal ini dilakukan agar pembinaan kepada para Qari dan Qariah bisa maksimal, serta anak-anak bisa memahami dan memperdalam nalai-nilai Al-Qur’an dalam kehidupan sehari-hari dan juga untuk mendapatkan bibit-bibit Qori dan Qoriah terbaik untuk kabupaten Kotabaru,” pungkasnya. (ebt)

Berita Terkait

Kecamatan Pulau Laut Utara Gelar Forum Komunikasi Publik Pelayanan Publik
Diskoperindag Kotabaru Matangkan Persiapan UMKM Ramadhan Sa-Ijaan Fest 2026, Ini Lokasi
Tingkatkan Kualitas Pengelolaan Lingkungan, Bupati Kotabaru Kunjungi Dirjen Bina Pembangunan Daerah
Pemerintah Kabupaten Kotabaru, Meraih Penghargaan UHC Award 2026
Wakil Ketua DPRD Kotabaru Hadiri Zoom Meeting Bersama Wakil Panglima TNI Terkait KDKMP
Optimalkan Kualitas Pelayanan Publik Pemkab Kotabaru Lakukan Penadatangan Bersama Ombudsman RI
Transparan, Dishub Kotabaru Pasang Plang Tarif Parkir Resmi di Bahu Jalan
Lewat Pemilihan Demokratis, Syamsudin Pimpin RT 06 Desa Baharu Utara Kotabaru

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:11 WITA

Kecamatan Pulau Laut Utara Gelar Forum Komunikasi Publik Pelayanan Publik

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:34 WITA

Diskoperindag Kotabaru Matangkan Persiapan UMKM Ramadhan Sa-Ijaan Fest 2026, Ini Lokasi

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:19 WITA

Tingkatkan Kualitas Pengelolaan Lingkungan, Bupati Kotabaru Kunjungi Dirjen Bina Pembangunan Daerah

Rabu, 28 Januari 2026 - 06:46 WITA

Wakil Ketua DPRD Kotabaru Hadiri Zoom Meeting Bersama Wakil Panglima TNI Terkait KDKMP

Selasa, 27 Januari 2026 - 18:22 WITA

Optimalkan Kualitas Pelayanan Publik Pemkab Kotabaru Lakukan Penadatangan Bersama Ombudsman RI

Senin, 26 Januari 2026 - 11:02 WITA

Transparan, Dishub Kotabaru Pasang Plang Tarif Parkir Resmi di Bahu Jalan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:17 WITA

Lewat Pemilihan Demokratis, Syamsudin Pimpin RT 06 Desa Baharu Utara Kotabaru

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:01 WITA

Antisipasi Banjir, Kelurahan Kotabaru Tengah Bersihkan Sungai Patmaraga

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Pemkab Tanah Bumbu Raih UHC Award 2026 Kategori Madya

Rabu, 28 Jan 2026 - 18:29 WITA