Kantor Imigrasi Batulicin Gelar Upacara Kemerdekaan RI Dengan Pakaian Adat

Rabu, 17 Agustus 2022 - 09:37 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, BATULICIN – Rabu (17/8/22) pagi seluruh pegawai sudah berkumpul dengan antusias untuk mengikuti Upacara Kemerdekaan Republik Indonesia ke 77 di Lapangan Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin.

Bertindak sebagai inspektur Upacara Kepala Seksi Lalulintas dan Izin Tinggal Keimigrasian, Ahmad Jeffry mewakili Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin I Gusti Bagus M Ibrahim mengikuti Upacara Kemerdekaan di Lapangan Kantor Bupati Kabupaten Tanah Bumbu.

Dalam amanatnya, Ahmad jeffry selaku Inspektur Upacara membacakan sambutan Menteri Hukum dan HAM Republik Indonesia Dengan Tema Indonesia pulih lebih cepat, bangkit lebih kuat mari jadikan moment hari ini sebagai moment menyatukan seluruh perbedaan, keaneragaman yang ada di Indonesia tercinta sebagai Modal Kekayaan bangsa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat ini seluruh Negara sedang menghadapi
ujian berat di segala aspek kehidupan, mari saling bergandeng tangan, eratkan kebersamaan, untuk Indonesia pulih lebih cepat, bangkit lebih kuat.

Pada kesempatan ini seluruh peserta Upacara menyemarakannya dengan memakai baju adat serta dilakukan berbagai lomba-lomba dalam mengisi kemerdekaan Republik Indonesia ke77.

Foto Bersama Usai Upacara 17 Agustus

Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Kalimantan Selatan, Lilik Sujandi memberikan arahan kepada seluruh satuan kerja di Kalimantan Selatan untuk terus merapatkan barisan, sinergitan dan kerjasama untuk Indonesia pulih lebih cepat, bangkit lebih kuat.

Kegiatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 77 di tutup dengan doa dan Syukuran atas seluruh anugerah yang telah Tuhan berikan kepada Bangsa Indonesia, semoga Indonesia semakin Maju dan jaya Tanah Airku. (*)

Berita Terkait

DPRD Tanbu Apresiasi Dibentuknya Pos Bantuan Hukum dan Aksi Rumah Damai
WNA Asal Belgia Diamankan Petugas Imigrasi Batulicin, Izin Tinggal Kunjungan Sudah Mati
Apel Zebra Intan 2025, DPRD Tanah Bumbu Siap Dukung Upaya Kepolisian Tingkatkan Keselamatan Berlalu Lintas
MTQN Tingkat Kabupaten, DPRD Tanah Bumbu Turut Sumbangkan Dua Paket Hadiah Umroh
Kumpul Bareng, Anggota DPRD Tanah Bumbu Dari Periode 2024 Hingga 2029
Pekan Kreatif Anak Luar Biasa Jadi Ruang Ekspresi dan Inklusi di Tanah Bumbu
Dirut Pelindo Kunjungi Pelabuhan Batulicin, Dorong Peningkatan Capaian Kinerja 2025
Anggota DPRD Tanbu Dapil III Siap Kawal Dua Desa Jadi Kampung Nelayan

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 16:59 WITA

DPRD Tanbu Apresiasi Dibentuknya Pos Bantuan Hukum dan Aksi Rumah Damai

Selasa, 18 November 2025 - 16:19 WITA

WNA Asal Belgia Diamankan Petugas Imigrasi Batulicin, Izin Tinggal Kunjungan Sudah Mati

Senin, 17 November 2025 - 12:27 WITA

Apel Zebra Intan 2025, DPRD Tanah Bumbu Siap Dukung Upaya Kepolisian Tingkatkan Keselamatan Berlalu Lintas

Minggu, 16 November 2025 - 23:37 WITA

MTQN Tingkat Kabupaten, DPRD Tanah Bumbu Turut Sumbangkan Dua Paket Hadiah Umroh

Minggu, 16 November 2025 - 15:09 WITA

Kumpul Bareng, Anggota DPRD Tanah Bumbu Dari Periode 2024 Hingga 2029

Sabtu, 15 November 2025 - 20:30 WITA

Pekan Kreatif Anak Luar Biasa Jadi Ruang Ekspresi dan Inklusi di Tanah Bumbu

Jumat, 14 November 2025 - 18:54 WITA

Dirut Pelindo Kunjungi Pelabuhan Batulicin, Dorong Peningkatan Capaian Kinerja 2025

Selasa, 11 November 2025 - 18:29 WITA

Anggota DPRD Tanbu Dapil III Siap Kawal Dua Desa Jadi Kampung Nelayan

Berita Terbaru