Jelang Tutup Tahun, Pemkab Kotabaru Hadirkan Ustadz Das’ad Latif

Sabtu, 31 Desember 2022 - 10:57 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam Rangka Menyambut Tahun Baru , Hadirkan Ustadz H Das’ad Latif di kotabaru

METROKALSEL.CO.ID, KOTABARU – Ribuan masyarakat kabupaten kotabaru sangat antusis datang langsung untuk menyaksikan
Tabligh Akbar besarma Ustazh Dr H Das’ad Latif, dalam rangka menyambut tahun baru 2023.

Kegiatan itu sekaligus ngobrol perkara iman ( Ngopi Bareng ) di halaman Siring Laut Kotabaru, Jumat (30/12/22) malam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sekda kabupaten Kotabaru H Said Akhmad mengatakan tabligh akbar yang bekerja sama dengan pemerintah daerah dan forkopimda khususnya polres Kotabaru dalam rangka menghadapi tutup tahun 2022 ke 2023.

Tentunya bukan hanya keramain melakukan tabligh akbar supaya pertama kabupaten Kotabaru dijauhkan dari bala bencana dari Allah.

” Antusias yang luar biasa malam ini, masyarakat kita hadir dalam acara tausiah ini,” katanta.

Dengan ramainya pengunjung yang datang, juga berdampak positif bagi pelaku UKM yang ada.

Lanjut Said Akhmad berharap kepada masyarakat kabupaten Kotabaru di tutup tahun ini disambut dengan doa agar terhindar dari bencana alam.

” Mudah-mudahan di tahun baru 2023 kita melakukan hal hal yang baik, artinya supaya dijauhkan dari bencana dan diberikan keberkahan dari Allah SWT,” katanya.

Said Akhmad membolehkan masyarakat kotabaru menyambut secara suka cita tetapi tetap jaga ketertiban umum demi keamanan dan kenyamanan perayaan malam pergantian tahun. (ebt)

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Bersama Pemerintah Desa Sarang Tiung Kotabaru, Sosialisasikan Bahaya Narkoba
Polsek Kelumpang Hulu Ungkap Peredaran Narkotika, Amankan Pria Beserta Sabu 10,05 Gram
DPRD Kotabaru Gelar Paripurna Bahas Laporan Akhir Raperda RTRW 2025-2044 dan Pertanggungjawaban APBD 2024
Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pamen, Pama, dan Bintara Polri di Polres Kotabaru
PPI dan Calon Paskibraka Kotabaru Laksanakan Gathering Di Pantai Gedamban
Sanggar Tarian Arjurnata Pusaka BATAMAD Kotabaru, Rutin Latihan Melestarikan Budaya Adat Dayak
Open Tournament Menembak Senapan Angin Metal Silhouette Kapolres Kotabaru Cup, Resmi Dibuka
Bupati Muhammad Rusli Dukung Langkah Serius Kementerian Pertanian RI Untuk Pangan Lokal

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 10:27 WITA

Bhabinkamtibmas Bersama Pemerintah Desa Sarang Tiung Kotabaru, Sosialisasikan Bahaya Narkoba

Kamis, 3 Juli 2025 - 10:18 WITA

Polsek Kelumpang Hulu Ungkap Peredaran Narkotika, Amankan Pria Beserta Sabu 10,05 Gram

Senin, 30 Juni 2025 - 18:45 WITA

DPRD Kotabaru Gelar Paripurna Bahas Laporan Akhir Raperda RTRW 2025-2044 dan Pertanggungjawaban APBD 2024

Senin, 30 Juni 2025 - 15:01 WITA

Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pamen, Pama, dan Bintara Polri di Polres Kotabaru

Senin, 30 Juni 2025 - 14:49 WITA

PPI dan Calon Paskibraka Kotabaru Laksanakan Gathering Di Pantai Gedamban

Sabtu, 28 Juni 2025 - 20:37 WITA

Sanggar Tarian Arjurnata Pusaka BATAMAD Kotabaru, Rutin Latihan Melestarikan Budaya Adat Dayak

Sabtu, 28 Juni 2025 - 14:56 WITA

Open Tournament Menembak Senapan Angin Metal Silhouette Kapolres Kotabaru Cup, Resmi Dibuka

Sabtu, 28 Juni 2025 - 11:17 WITA

Bupati Muhammad Rusli Dukung Langkah Serius Kementerian Pertanian RI Untuk Pangan Lokal

Berita Terbaru