Expedisi Maritim 2023, Lanal Kotabaru Tanah Bumbu Juga Gelar Bakti Sosial Pengobatan Gratis di Pagatan

Jumat, 8 September 2023 - 17:49 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengibatan Gratis TNI AL Kotabaru Tanah Bumbu di Pagatan Kabupaten Tanah Bumbu Peringati HUT AL

Pengibatan Gratis TNI AL Kotabaru Tanah Bumbu di Pagatan Kabupaten Tanah Bumbu Peringati HUT AL

METROKALSEL.CO.ID, BATULICIN – Dalam rangka peringatan HUT TNI Angkatan Laut ke-78, TNI-AL mengadakan Expedisi Maritim 2023 yang dibagi menjadi 2 kelompok.

Kelompok 1 dengan sebutan Tim Merah berangkat dari Nunukan Kalimantan Utara, sedangkan kelompok 2 dengan sebutan Tim Putih berangkat dari Pontianak Kalimantan Barat.

Kedua Tim (Merah dan Putih) akan bertemu di Balikpapan Kalimantan Timur, tepatnya di IKN yang nantinya akan mengadakan upacara dalam puncak Peringatan HUT TNI AL ke 78 pada 10 september 2023.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Komandan Lanal Kotabaru Letkol Laut (P) Hapsoro A P.,S.H., M.H.,CHRMP, menerima Tim Putih bertempat di Tugu Pahlawan 7 Februari Pagatan Kabupaten Tanah Bumbu yang disambung dengan rangkaian kegiatan Bakti Sosial Pengobatan gratis.

” Kegiatan ini kita laksanakan dalam rangka HUT TNI AL dan kami rangkai dengan dengan bakti sosial dengan kegiatan pengobatan gratis, ” katanya.

Pengobatan gratis itu melibatkan Nakes dari Balai Pengobatan Lanal Kotabaru dan Puskesmas Pagatan Kabupaten Tanah Bumbu yang diikuti sekitar 100 orang warga masyarakat sekitar pantai Pagatan.

Selain Pengobatan Gratis Bakti Sosial juga membagikan paket sembako yang di berikan warga pesisir.

Kegiatan selesai diakhiri dengan pelepasan Tim Ekspedisi Maritim menuju Balikpapan oleh Komandan Lanal Kotabaru. (hdy)

Berita Terkait

Permasalahan Air Tak Lancar Segera Teratasi, Proyek Pemasangan Pipa Baru Rampung di Desember
PWI Tanah Bumbu Bakal Gelar Sosialisasi UU Pers dan ITE, Targetnya Semua Kepala SLTP dan SMA
PT Pelni Kotabaru Batulicin Kunjungi dan Salurkan Bantuan Bahan Bangunan ke STID Cantung
Warga Antusias Tukar Sampah Barter Sembako Istimewa PT Borneo Indobara dan Mitra Kerja di Kecamatan Angsana
Pemkab Tanbu Terima Kirab Obor Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) XII Kalimantan Selatan Tahun 2025
Kabag Hukum Tanbu Berikan Pemahaman Pencegahan Potensi Produk Hukum Desa Bermasalah
Pemiab Tanbu Gelar Pertemuan Koordinasi Advokasi Tim Pembina Posyandu
PPPK Tahap I Ikuti Pembekalan Wawasan Kebangsaan

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 19:03 WITA

Permasalahan Air Tak Lancar Segera Teratasi, Proyek Pemasangan Pipa Baru Rampung di Desember

Selasa, 4 November 2025 - 18:14 WITA

PWI Tanah Bumbu Bakal Gelar Sosialisasi UU Pers dan ITE, Targetnya Semua Kepala SLTP dan SMA

Sabtu, 1 November 2025 - 08:35 WITA

PT Pelni Kotabaru Batulicin Kunjungi dan Salurkan Bantuan Bahan Bangunan ke STID Cantung

Kamis, 30 Oktober 2025 - 19:22 WITA

Warga Antusias Tukar Sampah Barter Sembako Istimewa PT Borneo Indobara dan Mitra Kerja di Kecamatan Angsana

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:04 WITA

Pemkab Tanbu Terima Kirab Obor Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) XII Kalimantan Selatan Tahun 2025

Rabu, 29 Oktober 2025 - 19:10 WITA

Kabag Hukum Tanbu Berikan Pemahaman Pencegahan Potensi Produk Hukum Desa Bermasalah

Rabu, 29 Oktober 2025 - 18:07 WITA

Pemiab Tanbu Gelar Pertemuan Koordinasi Advokasi Tim Pembina Posyandu

Rabu, 29 Oktober 2025 - 17:21 WITA

PPPK Tahap I Ikuti Pembekalan Wawasan Kebangsaan

Berita Terbaru

Kotabaru

Pemkab Kotabaru Sambut Kunjungan Pangdam XXII/Tambun Bungai

Kamis, 6 Nov 2025 - 12:00 WITA