Bulog Kotabaru Mempunyai Stok 1.230.900 Ton Beras, Cukup Sampai Akhir Tahun

Kamis, 28 November 2024 - 08:23 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas Saat Perlihatkan Stok Beras di Bulog Cabang Kotabaru

Petugas Saat Perlihatkan Stok Beras di Bulog Cabang Kotabaru

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Kepala Kantor Cabang Bulog kotabaru, Aditya Dwi Hanggara sebut Stok beras di gudang kantor cabang bulog kabupaten kotabaru cukup hingga akhir tahun.

Pasalnya, kantor cabang yang membawahi dua kabupaten yakni Kotabaru dan Tanah Bumbu ini mencapai 1.230.900 ton.

“ Melihat stok kita, itu sudah sangat cukup sampai akhir tahun guna menghadapi Natal dan tahun baru (Nataru) tahun 2025,” Ujarnya kepada media, Selasa (26/11/24) lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dia berpesan, bagi masyarakat tetap tenang, stok beras sudah ada dimana-mana. Kemudian untuk harga sendiri pun tidak ada perubahan masih dibawah het yang masih dipasaran karena het nya pun Rp 65.500,- rupiah.

Setelah pihaknya coba cek di beberapa pasar atau mitranya, mereka menjual diharga Rp 60.000 rupiah dari harga sendiri pun itu sudah sangat dibawah het dan terjangkau.

“Selain beras, kami mempuyai komunitas lain seperti Gula satu 1 kg harga Rp 18.000 rupiah dan Minyak goreng merk (JAR) Satu 1 liter nya Rp 17000 rupiah dan ini stoknya mungkin hingga sampai empat bulan kedepan masih aman,” Jelasnya.(ebt)

Berita Terkait

Panen Raya Jagung Serentak di Semisir Kotabaru, Perkuat Swasembada Pangan 2026
Gedung Koperasi Merah Putih Desa Sejakah Mulai Dibangun, Disaksikan DPMD Kotabaru
Kinerja PRIMA, Lapas Kotabaru Raih 8 Penghargaan di Rakor Rencana Aksi 2026 Kanwil Ditjenpas Kalsel
Kelurahan Kotabaru Hulu Gelar Haul ke-21 Guru Sekumpul
Tingkat Kunjungan Wisata Bukit Mamake Menurun, Kampung Nelayan Justru Naik
Komisi I DPRD Kotabaru Kunker ke Tiga Kementerian, Perkuat Pengawasan dan Tata Kelola Daerah
Tasyakuran HAB ke-80 Kemenag Kotabaru Dirangkai Peringatan Isra Mi’raj
KRI Makassar-590 Sandar di Kotabaru, Dukung Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:43 WITA

Panen Raya Jagung Serentak di Semisir Kotabaru, Perkuat Swasembada Pangan 2026

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:40 WITA

Gedung Koperasi Merah Putih Desa Sejakah Mulai Dibangun, Disaksikan DPMD Kotabaru

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:39 WITA

Kinerja PRIMA, Lapas Kotabaru Raih 8 Penghargaan di Rakor Rencana Aksi 2026 Kanwil Ditjenpas Kalsel

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:15 WITA

Kelurahan Kotabaru Hulu Gelar Haul ke-21 Guru Sekumpul

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:57 WITA

Tingkat Kunjungan Wisata Bukit Mamake Menurun, Kampung Nelayan Justru Naik

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:18 WITA

Tasyakuran HAB ke-80 Kemenag Kotabaru Dirangkai Peringatan Isra Mi’raj

Selasa, 6 Januari 2026 - 15:14 WITA

KRI Makassar-590 Sandar di Kotabaru, Dukung Percepatan Pemulihan Pascabencana Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:15 WITA

Dalam Rangka HAB ke-80, Kemenag Kotabaru Gelar Jalan Sehat Kerukunan

Berita Terbaru

Kotabaru

Kelurahan Kotabaru Hulu Gelar Haul ke-21 Guru Sekumpul

Rabu, 7 Jan 2026 - 20:15 WITA