Anggota DPRD Kotabaru Syaiful Rahmadi Bantu TPQ dan Alat Penggali Kubur Didesa Gunung Ulin

Rabu, 23 Agustus 2023 - 06:03 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, KOTABARU – Anggota DPRD Kotabaru Syaiful Rahmadi dari partai PKB telah melaksanakan reses di wilayah pemilihannya dan mendapatkan aspirasi masyarakat.

Disana, Syaiful Rahmadi melakukan reses kemarin dan juga ada salah satunya guru ngaji di tempat pengajian Alqur’an (TPQ) desa gunung Ulin, kecamatan pulau laut Utara, kabupaten Kotabaru.

Disana, warga meminta bantuan langsung kepadanya secara pribadi berupa tempat baca Alquran sebanyak 50 rehal dan juga papan tulis.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Kita bantu untuk kegiatan belajar bahasa Arab bagi anak-anak di TPQ serta alat untuk penggali kubur kepada warga desa Gunung Ulin ,” ujarnya Senin (21/8/2023).

” Mudah-mudahan secepatnya dan Insya Allah dalam waktu dekat ini saya akan bantu mereka dengan secara pribadi dari saya sendiri,” pungkasnya. (ebt)

Berita Terkait

Kecamatan Pulau Laut Utara Peringati Isra Mi’raj 1447 H di Kantor Kecamatan
Pemkab Kotabaru Gelar Bimtek Penyusunan LPPD dan LKPJ Tahun 2026
Penyebab Kebakaran Pabrik Pengolahan Bijih Besi PT SFP Pulau Sebuku, Masih Diselidiki Polisi
Kebakaran Terjadi di PT Sebuku Feroaloy Perkasa, Polisi Lakukan Olah TKP
Indocement Unit Tarjun dan Sekolah Binaan Raih Apresiasi Penghargaan Lingkungan Hidup 2025
Kabel Bawah Laut Putus, DPRD Kotabaru Desak Telkom Percepatan Perbaikan Jaringan Internet
Ratusan Runner Meriahkan Run 5K Kids Kingdom di Siring Laut Kotabaru
Aparat Desa Se-Pulau Laut Utara Ikuti Family Gathering di Tumpang Dua

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:23 WITA

Kecamatan Pulau Laut Utara Peringati Isra Mi’raj 1447 H di Kantor Kecamatan

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Bimtek Penyusunan LPPD dan LKPJ Tahun 2026

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:18 WITA

Penyebab Kebakaran Pabrik Pengolahan Bijih Besi PT SFP Pulau Sebuku, Masih Diselidiki Polisi

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:54 WITA

Kebakaran Terjadi di PT Sebuku Feroaloy Perkasa, Polisi Lakukan Olah TKP

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:11 WITA

Indocement Unit Tarjun dan Sekolah Binaan Raih Apresiasi Penghargaan Lingkungan Hidup 2025

Senin, 12 Januari 2026 - 16:06 WITA

Kabel Bawah Laut Putus, DPRD Kotabaru Desak Telkom Percepatan Perbaikan Jaringan Internet

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:06 WITA

Ratusan Runner Meriahkan Run 5K Kids Kingdom di Siring Laut Kotabaru

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:15 WITA

Aparat Desa Se-Pulau Laut Utara Ikuti Family Gathering di Tumpang Dua

Berita Terbaru