Festival Pesona Gebyar Ramadhan Memberikan Ruang Anak Yang Punyai Kreativitas

Minggu, 23 Maret 2025 - 17:17 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Kepala Dispapora Kotabaru melalui Kepala Bidang Pertunjukan Event Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Rudi Nugraha sebut rangkaian festival pesona gebyar ramadhan 1446 Hijriah, ramai.

Ini merupakan rangkaian acara satu bulan penuh di bulan ramadhan ini yang dilaksanakan dalam rangka memberikan nuasa islami dibulan ramadhan tahun 2025. Bertempat di kawasan wisata siring laut kotabaru, Sabtu (22/03/2025) malam.

Adapun beberapa lomba lomba yaitu seperti lomba pop singing religi, kasidah, beduk ,takbiran, habsyi dan lomba lainya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dinas pariwisata kotabaru sifatnya adalah memberikan ruang untuk anak-anak yang mempunyai kreativitas.

“ Ini tujuannya dibulan ramadhan ini mempunyai nuasa nuasa islami, makanya dari awal kita ramadhan sudah melaksanakan berbagai lomba termasuk juga pasar wadai ramadhan,” ujarnya.

Sehingga kotabaru tidak kalah dengan daerah lain dan mengingat temanya Kotabaru Berselawat Kotabaru Hebat.

Pada acara finalnya pada tanggal 28
dan pada dipuncak acaranya 29 maret 2025 dan menghadirkan Hadad Alwi yang dilaksanakan disiring laut kotabaru. (ebt)

Berita Terkait

Kabel Bawah Laut Putus, DPRD Kotabaru Desak Telkom Percepatan Perbaikan Jaringan Internet
Ratusan Runner Meriahkan Run 5K Kids Kingdom di Siring Laut Kotabaru
Aparat Desa Se-Pulau Laut Utara Ikuti Family Gathering di Tumpang Dua
Wakil Ketua DPRD Tanah Bumbu Bersama Komisi III Tinjau Progres Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru
Pimpinan DPRD Kotabaru dan Komisi II Kunker ke Pelindo, KKP, dan PT ASDP
Dishub Kotabaru Gelar Jalan Sehat sebagai Momentum Silaturahmi dan Motivasi Kerja
Panen Raya Jagung Serentak di Semisir Kotabaru, Perkuat Swasembada Pangan 2026
Gedung Koperasi Merah Putih Desa Sejakah Mulai Dibangun, Disaksikan DPMD Kotabaru

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 16:06 WITA

Kabel Bawah Laut Putus, DPRD Kotabaru Desak Telkom Percepatan Perbaikan Jaringan Internet

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:06 WITA

Ratusan Runner Meriahkan Run 5K Kids Kingdom di Siring Laut Kotabaru

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:15 WITA

Aparat Desa Se-Pulau Laut Utara Ikuti Family Gathering di Tumpang Dua

Jumat, 9 Januari 2026 - 21:53 WITA

Wakil Ketua DPRD Tanah Bumbu Bersama Komisi III Tinjau Progres Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:43 WITA

Pimpinan DPRD Kotabaru dan Komisi II Kunker ke Pelindo, KKP, dan PT ASDP

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:43 WITA

Panen Raya Jagung Serentak di Semisir Kotabaru, Perkuat Swasembada Pangan 2026

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:40 WITA

Gedung Koperasi Merah Putih Desa Sejakah Mulai Dibangun, Disaksikan DPMD Kotabaru

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:39 WITA

Kinerja PRIMA, Lapas Kotabaru Raih 8 Penghargaan di Rakor Rencana Aksi 2026 Kanwil Ditjenpas Kalsel

Berita Terbaru