Festival Pesona Gebyar Ramadhan 2025 Akan Dilaksanakan di Siring Laut Kotabaru

Sabtu, 8 Maret 2025 - 15:51 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co,id, KOTABARU – Pemerintah daerah kabupaten Kotabaru melalui Dinas Pariwisata , pemuda dan olahraga akan menggelar festival pesona gebyar ramadhan 2025 .

Kegiatan itu bertema Kotabaru bersolawat kotabaru hebat dengan berbagai perlombaan.

Adapun beberapa perlombaan yang ditampilkan yaitu, Lomba bintang qasidah, lomba bedug, lomba pop singing religi, lomba rudat banjar kreasi dan lomba habsyi yang akan dilaksanakan mulai 10 hingga 26 maret.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk finalnya dilaksanakan pada 28 Maret dan puncaknya 29 maret 2025 bertempat di objek wisata siring laut kotabaru. Serta akan hadir dimeriahkan oleh Hadad Alwi untuk menghibur festival pesona gebyar ramadhan.

Kepala disparpora kotabaru Sony Tua Halomoan mengatakan, dengan adanya festival gebyar pesona ramadhan 2025, nanti ada beberapa lomba yang ditampilkan dengan nuasa islami yang religi.

“ Tidak hanya perlombaan itu, kami juga akan mendatangkan Hadad Alwi untuk memeriahkan festival gebyar pesona ramadhan ini,” Ujarnya.

Harapannya, ramadhan ini adalah bulan suci yang penuh berkah, sehingga bisa mendapatkan keimanan dan ketaqwaan selama Ramadhan. (ebt)

Berita Terkait

Rekap Kinerja 2025, Komisi II DPRD Kotabaru Siap Tancap Gas di 2026
Kemenag Kotabaru Gelar Apel Peringatan HAB ke-80
Awali Tahun Baru, TNI AL Terus Hadir Untuk Masyarakat Aceh
Ketua Komisi II DPRD Kotabaru Apresiasi Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026
Pemkab Kotabaru Gelar Sholat Hajat dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026
Cuaca Buruk dan BBM Habis, Nelayan Kotabaru Bertahan Terombang Ambing Dua Hari di Laut
AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST
Momentum Natal 2025, Lapas Kotabaru Berikan Remisi kepada Tujuh Warga Binaan

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 18:43 WITA

Rekap Kinerja 2025, Komisi II DPRD Kotabaru Siap Tancap Gas di 2026

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:30 WITA

Kemenag Kotabaru Gelar Apel Peringatan HAB ke-80

Jumat, 2 Januari 2026 - 16:55 WITA

Awali Tahun Baru, TNI AL Terus Hadir Untuk Masyarakat Aceh

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:17 WITA

Ketua Komisi II DPRD Kotabaru Apresiasi Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:07 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Sholat Hajat dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:19 WITA

Cuaca Buruk dan BBM Habis, Nelayan Kotabaru Bertahan Terombang Ambing Dua Hari di Laut

Selasa, 30 Desember 2025 - 17:47 WITA

AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST

Senin, 29 Desember 2025 - 16:01 WITA

Momentum Natal 2025, Lapas Kotabaru Berikan Remisi kepada Tujuh Warga Binaan

Berita Terbaru

Kotabaru

Kemenag Kotabaru Gelar Apel Peringatan HAB ke-80

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:30 WITA

Kotabaru

Awali Tahun Baru, TNI AL Terus Hadir Untuk Masyarakat Aceh

Jumat, 2 Jan 2026 - 16:55 WITA