Lanal Kotabaru Sambut Baik Kedatangan SMK Al Bukhori, Kunjungi KRI Sultan Hasanuddin-336

Selasa, 25 Februari 2025 - 19:50 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Pangkalan TNI AL Kotabaru menyambut kedatangan pelajar SMK Islam Al Bukhori Kotabaru yang melaksanakan kunjungan ke Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) Sultan Hasanuddin-366.

Yang mana kapal perang jenis Sigma ini merupakan salah satu Kapal Perang Tercanggih yang dimiliki oleh TNI AL.

Komandan Lanal Kotabaru, Letkol Laut (P) M. Harun Al Rasyid, S.T., M.Tr.Opsla mengatakan para pelajar ini berkeliling dan mengenalkan alat alat yang ada dikapal, Pada Selasa (25/02/25).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Para siswa secara langsung mendapatkan penjelasan tentang kapal perang TNI AL dalam hal ini KRI Sultan Hasanuddin-366 yang dilengkapi dengan peralatan canggih dan persenjataan yang modern,” Jelasnya.

KRI SHN -366 sendiri merupakan kapal kedua dari kapal perang jenis korvet kelas SIGMA milik TNI AL. Nama KRI Sultan Hasanuddin diambil dari nama Sultan Hasanuddin, Raja Gowa XVI.

Selain dilengkapi dengan fasilitas penerbangan (helipad ), KRI ini dilengkapi dengan persenjataan diantaranya yaitu, Meriam Oto Melara 76 mm,Gun (A position) GI-2 gun (B position) , Rocket Mistral TETRAL Anti-air missile, forward & aft Rudal Exocet MM40 dan Torpedoes. (ebt)

Berita Terkait

DPRD Kotabaru Gelar Paripurna Bahas Laporan Akhir Raperda RTRW 2025-2044 dan Pertanggungjawaban APBD 2024
Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pamen, Pama, dan Bintara Polri di Polres Kotabaru
PPI dan Calon Paskibraka Kotabaru Laksanakan Gathering Di Pantai Gedamban
Sanggar Tarian Arjurnata Pusaka BATAMAD Kotabaru, Rutin Latihan Melestarikan Budaya Adat Dayak
Open Tournament Menembak Senapan Angin Metal Silhouette Kapolres Kotabaru Cup, Resmi Dibuka
Bupati Muhammad Rusli Dukung Langkah Serius Kementerian Pertanian RI Untuk Pangan Lokal
MTQN ke-36 Tingkat Provinsi Kalsel Resmi di Tutup, Pemkab Kotabaru Naik Peringkat
Sebanyak 1500 Paket Sembako, Dibagikan Polres Kotabaru Sambut Hari Bhayangkara ke-79

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 18:45 WITA

DPRD Kotabaru Gelar Paripurna Bahas Laporan Akhir Raperda RTRW 2025-2044 dan Pertanggungjawaban APBD 2024

Senin, 30 Juni 2025 - 15:01 WITA

Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pamen, Pama, dan Bintara Polri di Polres Kotabaru

Sabtu, 28 Juni 2025 - 20:37 WITA

Sanggar Tarian Arjurnata Pusaka BATAMAD Kotabaru, Rutin Latihan Melestarikan Budaya Adat Dayak

Sabtu, 28 Juni 2025 - 14:56 WITA

Open Tournament Menembak Senapan Angin Metal Silhouette Kapolres Kotabaru Cup, Resmi Dibuka

Sabtu, 28 Juni 2025 - 11:17 WITA

Bupati Muhammad Rusli Dukung Langkah Serius Kementerian Pertanian RI Untuk Pangan Lokal

Sabtu, 28 Juni 2025 - 11:11 WITA

MTQN ke-36 Tingkat Provinsi Kalsel Resmi di Tutup, Pemkab Kotabaru Naik Peringkat

Rabu, 25 Juni 2025 - 15:57 WITA

Sebanyak 1500 Paket Sembako, Dibagikan Polres Kotabaru Sambut Hari Bhayangkara ke-79

Rabu, 25 Juni 2025 - 15:49 WITA

DAD Kabupaten Kotabaru Hadiri Silaturahmi Pangdam VI/Mulawarman Balikpapan

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Bupati Tanah Bumbu Buka Pelatihan Manajemen Risiko Sektor Publik

Selasa, 1 Jul 2025 - 19:41 WITA