Badan Kesbangpol Kotabaru Gelar Acara Aruh Seluruh Elemen Masyarakat

Minggu, 4 Agustus 2024 - 17:55 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Pemerintah kabupaten Kotabaru melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kotabaru menggelar acara Aruh seluruh elemen masyarakat Kotabaru dan komitmen kotabaru damai tahun 2024.

Acara ini dihadiri Forum koordinasi pimpinan daerah (Forkopimda), DPRD, TNI, Polri, KPU, Bawaslu, BEM perwakilan masiswa, LSM /Ormas, tokoh agama serta tokoh masyarakat bertempat di Balroom hotel grand Surya Kotabaru, Minggu (4/8/2024).

Bupati Kotabaru H Sayed Jafar melalui Asisten 1 Bidang Pemerintahan dan Kesra Setda Kotabaru Drs. H. Minggu Basuki menyampaikan, apresiasi atas dilaksanakannya kegiatan Aruh seluruh elemen masyarakat dan komitmen kotabaru damai tahun 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“ Dengan adanya kegiatan ini, saya harap tidak berhenti secara seremonial semata, tetapi harus dimaknai secara bersama,” katanya.

Tentu saja ini untuk ditindaklanjuti dalam perilaku bersama sehingga nantinya dalam pelaksanaan pesta demokrasi tidak terdapat hal hal yang dapat mencederai demokrasi itu sendiri.

“Kita semua yang hadir disini sependapat bahwa komitmen kotabaru damai membutuhkan partisipasi dari seluruh elemen masyarakat untuk bekerja keras , mulai dari tataran individu, pemerintah sendiri telah senantiasa berkomitmen untuk menjaga kondusifitas dan keamanan selama pemilu,” katanya.

Dia mengajak untuk saling bekerjasama, sehingga Pemilukada 2024 menjadi bukti bahwa masyarakat telah kian cerdas dalam berpolitik , sekaligus menjadi perayaan atas kewaspadaan sebagai bangsa Indonesia.

“Saya berharap dalam pilkada nantinya , bersama seluruh elemen masyarakat kita berkomitmen untuk menciptakan pemilu damai dan aman,” pungkasnya. (ebt)

Berita Terkait

Petugas Lapas Kotabaru Gagalkan Penyelundupan Sabu, Sembunyikan Paket di Kaos Kaki
Pemkab Kotabaru Gelar Peringatan Isra Mi’raj Sekaligus Haul ke-21 Guru Sekumpul
Pemkab Kotabaru Resmikan Kantor Desa Tegalrejo, Dorong Pelayanan Publik Lebih Optimal
Wakil Ketua DPRD Kotabaru Sampaikan Ucapan Selamat Peringatan Isra Mi’raj 1447 H
Pemilihan Ketua RT 11 Baharu Utara Berjalan Aman, Suroto Menang
Kecamatan Pulau Laut Utara Peringati Isra Mi’raj 1447 H di Kantor Kecamatan
Pemkab Kotabaru Gelar Bimtek Penyusunan LPPD dan LKPJ Tahun 2026
Penyebab Kebakaran Pabrik Pengolahan Bijih Besi PT SFP Pulau Sebuku, Masih Diselidiki Polisi

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 17:29 WITA

Petugas Lapas Kotabaru Gagalkan Penyelundupan Sabu, Sembunyikan Paket di Kaos Kaki

Sabtu, 17 Januari 2026 - 09:44 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Peringatan Isra Mi’raj Sekaligus Haul ke-21 Guru Sekumpul

Sabtu, 17 Januari 2026 - 09:42 WITA

Pemkab Kotabaru Resmikan Kantor Desa Tegalrejo, Dorong Pelayanan Publik Lebih Optimal

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:55 WITA

Wakil Ketua DPRD Kotabaru Sampaikan Ucapan Selamat Peringatan Isra Mi’raj 1447 H

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:23 WITA

Kecamatan Pulau Laut Utara Peringati Isra Mi’raj 1447 H di Kantor Kecamatan

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Bimtek Penyusunan LPPD dan LKPJ Tahun 2026

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:18 WITA

Penyebab Kebakaran Pabrik Pengolahan Bijih Besi PT SFP Pulau Sebuku, Masih Diselidiki Polisi

Rabu, 14 Januari 2026 - 10:54 WITA

Kebakaran Terjadi di PT Sebuku Feroaloy Perkasa, Polisi Lakukan Olah TKP

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat

Kamis, 15 Jan 2026 - 22:06 WITA