SDK Santa Maria Kotabaru, Tiba-tiba Diamuk Sijago Merah

Minggu, 30 April 2023 - 14:03 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID,KOTABARU – Sekolah Dasar SK Santa Maria kotabaru, tiba-tiba diamuk si jago merah.

Peristiwa kebakaran tersebut terjadi pada Minggu (30/4/2023) pukul 12.00 wita yang berlokasi di jalan Ponorogo Desa Baharu Utara kecamatan pulau laut Sigam kabupaten Kotabaru.

Dari pantauan awak media dilapangkan,
Kejadian kebakaran persis samping kantor kantor Satuan Polisi Pamong Praja kotabaru dan rumah warga sekitar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Walaupun cuaca saat ini disertai hujan dan angin kencang petugas pemadam kebakaran dan satpol PP, BPBD dan Balakar kampung berusaha memadamkan api dengan alat pemadam kebakaran dan disertai warga setempat,
karena takutnya api tersebut akan menjalar ke perumahan warga sekitarnya .

Kelapa Satpol PP dan Damkar Kotabaru, Akhmad Rajuddinor mengatakan, kebakaran itu diduga penyebab terjadinya kebakaran munculnya titik api dari arah dikantor SDK Santa Maria pada pukul 12.00 Wita dan api sekarang sudah bisa dikuasai dalam satu jam hingga pukul 13.00 Wita.

” sekarang penyebabnya kebakaran SDK Santa Maria masih dalam penyelidikan oleh petugas kepolisian polres kotabaru,” ujarnya. (ebt)

Berita Terkait

SPPG Pertama di Kotabaru Resmi Dibuka di Desa Semayap
Kecamatan Pulau Laut Utara Gelar Forum Komunikasi Publik Pelayanan Publik
Diskoperindag Kotabaru Matangkan Persiapan UMKM Ramadhan Sa-Ijaan Fest 2026, Ini Lokasi
Tingkatkan Kualitas Pengelolaan Lingkungan, Bupati Kotabaru Kunjungi Dirjen Bina Pembangunan Daerah
Pemerintah Kabupaten Kotabaru, Meraih Penghargaan UHC Award 2026
Wakil Ketua DPRD Kotabaru Hadiri Zoom Meeting Bersama Wakil Panglima TNI Terkait KDKMP
Optimalkan Kualitas Pelayanan Publik Pemkab Kotabaru Lakukan Penadatangan Bersama Ombudsman RI
Transparan, Dishub Kotabaru Pasang Plang Tarif Parkir Resmi di Bahu Jalan

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 14:18 WITA

SPPG Pertama di Kotabaru Resmi Dibuka di Desa Semayap

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:11 WITA

Kecamatan Pulau Laut Utara Gelar Forum Komunikasi Publik Pelayanan Publik

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:34 WITA

Diskoperindag Kotabaru Matangkan Persiapan UMKM Ramadhan Sa-Ijaan Fest 2026, Ini Lokasi

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:15 WITA

Pemerintah Kabupaten Kotabaru, Meraih Penghargaan UHC Award 2026

Rabu, 28 Januari 2026 - 06:46 WITA

Wakil Ketua DPRD Kotabaru Hadiri Zoom Meeting Bersama Wakil Panglima TNI Terkait KDKMP

Selasa, 27 Januari 2026 - 18:22 WITA

Optimalkan Kualitas Pelayanan Publik Pemkab Kotabaru Lakukan Penadatangan Bersama Ombudsman RI

Senin, 26 Januari 2026 - 11:02 WITA

Transparan, Dishub Kotabaru Pasang Plang Tarif Parkir Resmi di Bahu Jalan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:17 WITA

Lewat Pemilihan Demokratis, Syamsudin Pimpin RT 06 Desa Baharu Utara Kotabaru

Berita Terbaru

Pelepasan Balon Senagai Tnada Peresmian SPPG  oleh Asisten III setda Kotabaru bersama ketua yayasan

Kotabaru

SPPG Pertama di Kotabaru Resmi Dibuka di Desa Semayap

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:18 WITA

Tanah Bumbu

Pemkab Tanah Bumbu Raih UHC Award 2026 Kategori Madya

Rabu, 28 Jan 2026 - 18:29 WITA