Sekda Ambo Sakka Pimpin Rakor Lintas Sektor Jelang Natal dan Tahun Baru

Kamis, 8 Desember 2022 - 21:47 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, BATULICIN – Rapat Koordinasi (Rakoor) dalam upaya pengamanan dan ketertiban dalam perayaan Natal Tahun 2022 dan Tahun Baru 2023 di Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) digelar di Ruang Rapat Kantor Bupati di Gunung Tinggi, Batulicin, Kamis (8/12/2022).

Rapat yang dipimpin Sekda Tanbu Ambo Sakka tersebut dihadiri Forkopimda, Imigrasi Kelas II Batulicin, Kemanag Tanbu, MUI, FKUB, FPK, Kaposda BIN, Badan Intelijen Strategis, Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik, Asisten Pemerintahan dan Kesra, KP2D, SKPD terkait, dan Camat.

Natal tahun 2022 dan Tahun 2023 akan menjadi perayaan yang besar mengingat 2 tahun sebelumnya ada pandemi Covid-19, untuk itu perlu menjadi perhatian bersama dalam rangka pengamanan pelaksanaan acara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam Rakor tersebut disimpukan bahwa dalam pelaksanaan kegiatan perlu memperhatikan protokol kesehatan, dan diawasi oleh tim agar tidak terjadi lonjakan kasus pasca pelaksanaan natal dan tahun baru.

Pelaksanaan pengamanan oleh pihak keamanan ditempat-tempat yang telah ditentukan, secara umum telah direncanakan dan dipersiapkan dengan baik.

Kemudian, koordinasi sampai di tingkat Kecamatan perlu dilakukan untuk menjaga dan menjamin rasa aman pelaksanaan ibadah natal.

Dalam kesempatan itu juga disampaikan bahwa ketersediaan bahan pokok sampai dengan akhir Desember 2022 relatif aman.

Sedangkan kenaikan harga relatif tinggi dari komoditas beras, dan pelaksanaan operasi pasar perlu ditingkatkan untuk menghindari kelangkaan dan kenaikan harga. (dat)

Berita Terkait

PT Pelni Kotabaru Batulicin Kunjungi dan Salurkan Bantuan Bahan Bangunan ke STID Cantung
Warga Antusias Tukar Sampah Barter Sembako Istimewa PT Borneo Indobara dan Mitra Kerja di Kecamatan Angsana
Pemkab Tanbu Terima Kirab Obor Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) XII Kalimantan Selatan Tahun 2025
Kabag Hukum Tanbu Berikan Pemahaman Pencegahan Potensi Produk Hukum Desa Bermasalah
Pemiab Tanbu Gelar Pertemuan Koordinasi Advokasi Tim Pembina Posyandu
PPPK Tahap I Ikuti Pembekalan Wawasan Kebangsaan
Bupati Tanah Bumbu Tekankan Integritas dan Profesionalisme ASN pada Pelatihan Dasar CPNS 2025
BPBD Tanbu Gelar Pelatihan Manajemen Risiko di Area Laut

Berita Terkait

Sabtu, 1 November 2025 - 08:35 WITA

PT Pelni Kotabaru Batulicin Kunjungi dan Salurkan Bantuan Bahan Bangunan ke STID Cantung

Kamis, 30 Oktober 2025 - 19:22 WITA

Warga Antusias Tukar Sampah Barter Sembako Istimewa PT Borneo Indobara dan Mitra Kerja di Kecamatan Angsana

Kamis, 30 Oktober 2025 - 17:04 WITA

Pemkab Tanbu Terima Kirab Obor Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) XII Kalimantan Selatan Tahun 2025

Rabu, 29 Oktober 2025 - 19:10 WITA

Kabag Hukum Tanbu Berikan Pemahaman Pencegahan Potensi Produk Hukum Desa Bermasalah

Rabu, 29 Oktober 2025 - 18:07 WITA

Pemiab Tanbu Gelar Pertemuan Koordinasi Advokasi Tim Pembina Posyandu

Rabu, 29 Oktober 2025 - 17:21 WITA

PPPK Tahap I Ikuti Pembekalan Wawasan Kebangsaan

Rabu, 29 Oktober 2025 - 16:10 WITA

Bupati Tanah Bumbu Tekankan Integritas dan Profesionalisme ASN pada Pelatihan Dasar CPNS 2025

Selasa, 28 Oktober 2025 - 18:46 WITA

BPBD Tanbu Gelar Pelatihan Manajemen Risiko di Area Laut

Berita Terbaru

Kotabaru

Pemerintah Desa Baharu Utara Lantik PAW Anggota BPD

Kamis, 30 Okt 2025 - 18:26 WITA