Isu Rekrut Qori Dari Luar Daerah, Ini Tanggapan Kepala Kemenag Kotabaru

Rabu, 5 Oktober 2022 - 08:28 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Kantor Kemenag Kotabaru, H Ahmad Kamal

METROKALSEL.CO.ID, KOTABARU – Penyelenggaraan MTQ Nasional ke 52 tingkat kabupaten Kotabaru sedang berlangsung di Cantung Bumi Berakat Kelumpang Hulu Kotabaru.

Namun dalam pelaksanaannya, ada isu yang menyebutkan ada peserta sewaan dari luar daerah, melalui media sosial.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Kantor Kemenag Kotabaru, Dr H Ahmad Kamal menepis isu tersebut. Dia menjelaskam, dari musda di provinsi Kalsel kemarin, membuka ruang semua peserta Qori Qoriah dan hafiz Hafizoh yang mempunyai potensi selama dilingkup di kalimatan selatan, boleh peserta ikut dimana saja khususnya di wilayah Kalimantan Selatan, kepada wartawan, Selasa (4/10/22).

” Jadi boleh saja, kita membuka ruang selama peserta Qori tidak juara di kabupaten lain dia boleh ikut ditempat kita, kecuali itu orang dari diluar provinsi Kalimantan Selatan, ” katanya.

Kendati demikian, MTQ di kabupaten Kotabaru masih memproritaskan kalau memang ada potesi lokal, jangan mengabil peserta lain.

” Jadi kalau memang potensi masih ada di internal ini, silahkan untuk menggunakan sebesar apapun atau sekecil apapun sebagus apapun atau sebisa apapun gunakan lah dulu yang ada karena itu bersifat pembinaan,” jelasnya.

Terkait kecamatan- kecamatan tersebut masih mengunakan posisi kabupaten lain kalau memang tidak ada maka diperbolehkan oleh LPTQ provinsi. (ebt)

Berita Terkait

Sekjen KNPI Kalsel Dukung Soeharto Dapat Gelar Pahlawan Nasional
Pemkab Kotabaru Sambut Kunjungan Pangdam XXII/Tambun Bungai
Sekda Kotabaru Melantik Pejabat Fungsional, Dorong ASN Lebih Profesional dan Inovatif
Diskoperindag Kotabaru Menggelar Sosialisasi Keamanan Ketertiban Lingkup Pasar Kemakmuran
Pastikan Program Berjalan Dengan Baik, Bupati Sambangi Dinas Pendidikan dan Kebudayaan serta PUPR
Pemkab Kotabaru Hadiri Peresmian Kantor Baru BSI, Wujud Komitmen Hadirkan Layanan Keuangan Berkeadilan
Ketua DPRD Kotabaru Monitoring Langsung Ajang Porprov Ke XXII Di Kabupaten Tanah Laut
Jalin Silaturahmi, Pemkab Kotabaru Gelar Laga Persahabatan dengan Dewan Pengurus KORPRI Balangan

Berita Terkait

Jumat, 7 November 2025 - 19:20 WITA

Sekjen KNPI Kalsel Dukung Soeharto Dapat Gelar Pahlawan Nasional

Kamis, 6 November 2025 - 12:00 WITA

Pemkab Kotabaru Sambut Kunjungan Pangdam XXII/Tambun Bungai

Rabu, 5 November 2025 - 19:13 WITA

Sekda Kotabaru Melantik Pejabat Fungsional, Dorong ASN Lebih Profesional dan Inovatif

Rabu, 5 November 2025 - 14:09 WITA

Diskoperindag Kotabaru Menggelar Sosialisasi Keamanan Ketertiban Lingkup Pasar Kemakmuran

Senin, 3 November 2025 - 21:51 WITA

Pastikan Program Berjalan Dengan Baik, Bupati Sambangi Dinas Pendidikan dan Kebudayaan serta PUPR

Senin, 3 November 2025 - 21:49 WITA

Pemkab Kotabaru Hadiri Peresmian Kantor Baru BSI, Wujud Komitmen Hadirkan Layanan Keuangan Berkeadilan

Minggu, 2 November 2025 - 18:25 WITA

Ketua DPRD Kotabaru Monitoring Langsung Ajang Porprov Ke XXII Di Kabupaten Tanah Laut

Minggu, 2 November 2025 - 18:13 WITA

Jalin Silaturahmi, Pemkab Kotabaru Gelar Laga Persahabatan dengan Dewan Pengurus KORPRI Balangan

Berita Terbaru

Kotabaru

Pemkab Kotabaru Sambut Kunjungan Pangdam XXII/Tambun Bungai

Kamis, 6 Nov 2025 - 12:00 WITA