TP PKK Tanbu Mengajak Sektor Untuk Menghilangkan Stanting
METROKALSEL.CO.ID, KOTABARU – Audit kasus stanting kabupaten Kotabaru di hadiri langsung Ketua TP PKK kabupaten Kotabaru Hj Fatma Idiana didampingi Plt Kepala Dinas P3AP2KB setempat Sri Sulistiyani serta kepala desa dan perangkat desa.
Kegiatan itu, bertempat di Opration room Setda Kotabaru, Selasa (27/9/22).
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Ketua TP PKK Hj Fatma Idiana mengatakan, audit stanting sudah beberapa mengambil sampel untuk bahan kedepannya sekaligus mengambil tindakan sebagaimana mencegah stating sedini mungkin.
Untuk Stanting di Kotabaru menurut Hj Fatma Idiana Stanting cukup tinggi tidak juga rendah dan berada dilevel tengah. Tetapi akan tetap berupaya terus menurunkan stanting di kabupaten Kotabaru.
” Mudah – mudahan harapan kita pertama sektor terkait semua kita harus bekerja keras, untuk menghilangkan stanting tidak mungkin pemerintah daerah saja tanpa bantuan dari masyarakat Kotabaru terutama,” pungkasnya. (ebt)