Wakil Ketua DPRD Kotabaru Sampaikan Pesan Penting di Moment Hari Raya Idul Fitri

Minggu, 30 Maret 2025 - 18:02 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Momen yang penuh berkah ini, Wakil Ketua DPRD Kabupaten Kotabaru Chairil Anwar menyampaikan, Ucapan selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H, Minal Aidin Wal Faizin, Mohon Maaf Lahir dan Batin.

“Saya juga mengajak seluruh masyarakat untuk terus menjaga kebersamaan dan meningkatkan kepedulian sosial,” ucapnya pada Minggu (30/03/2025).

“Pesan saya di hari Idul Fitri ini mari Kita sempurnakan ibadah puasa kita dengan mengeluarkan zakat serta membuka pintu kemaafan bagi saudara-saudra kita agar kita kembali menjadi manusia yang fitri,” Ujarnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Legislator Partai Golongan Karya (GOLKAR) Kabupaten Kotabaru ini juga menekankan pentingnya menjaga semangat kebersamaan yang telah terjalin selama Ramadan agar tetap berlanjut dalam kehidupan sehari-hari.

Kemudian ia menghimbau kepada saudara kita yang melaksanakan mudik ke kampung halaman masing-masing agar berhati-hati dalam mengendarai mobil dan sepeda motornya selama diperjalanan. (ebt)

Berita Terkait

Diduga Konsleting Listrik, Rumah Bedakan di Dirgahayu Kotabaru Hangus Terbakar
Seni Budaya Warnai Ramainya Wisata Air Terjun Tumpang Dua
Rekap Kinerja 2025, Komisi II DPRD Kotabaru Siap Tancap Gas di 2026
Kemenag Kotabaru Gelar Apel Peringatan HAB ke-80
Awali Tahun Baru, TNI AL Terus Hadir Untuk Masyarakat Aceh
Ketua Komisi II DPRD Kotabaru Apresiasi Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026
Pemkab Kotabaru Gelar Sholat Hajat dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026
Cuaca Buruk dan BBM Habis, Nelayan Kotabaru Bertahan Terombang Ambing Dua Hari di Laut

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 08:24 WITA

Diduga Konsleting Listrik, Rumah Bedakan di Dirgahayu Kotabaru Hangus Terbakar

Minggu, 4 Januari 2026 - 15:15 WITA

Seni Budaya Warnai Ramainya Wisata Air Terjun Tumpang Dua

Sabtu, 3 Januari 2026 - 18:43 WITA

Rekap Kinerja 2025, Komisi II DPRD Kotabaru Siap Tancap Gas di 2026

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:30 WITA

Kemenag Kotabaru Gelar Apel Peringatan HAB ke-80

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:17 WITA

Ketua Komisi II DPRD Kotabaru Apresiasi Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:07 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Sholat Hajat dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:19 WITA

Cuaca Buruk dan BBM Habis, Nelayan Kotabaru Bertahan Terombang Ambing Dua Hari di Laut

Selasa, 30 Desember 2025 - 17:47 WITA

AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST

Berita Terbaru

Suasana Wisata Air Terjun Tumpang Dua Kotabaru, Minggu (4/1/2026).

Kotabaru

Seni Budaya Warnai Ramainya Wisata Air Terjun Tumpang Dua

Minggu, 4 Jan 2026 - 15:15 WITA

Kotabaru

Kemenag Kotabaru Gelar Apel Peringatan HAB ke-80

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:30 WITA