Syairi Mukhlis Apresiasi Pertemuan PABDSI

Selasa, 17 Januari 2023 - 18:19 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, KOTABARU – Ketua DPRD Kotabaru Syairi Mukhlis mengapresiasi Pertemuan Persatuan Permusyawatan Desa Seluruh Indonesia (PABDSI) Kotabaru yang dilaksanakan setiap tiga bulan.

Ihwal ini diutarakan Syairi saat menggelar pertemuan dengan seluruh ketua, pengurus, anggota BPD dan para kepala desa se-Kecamatan Pulau Laut Utara, Kotabaru, Senin (16/1/2023).

Menurut dia pertemuan seperti ini tidak semua kecamatan bisa melaksanakannya. Terkadang, lanjut dia BPD dengan kepala desa ketika jarang ketemu terjadi perselisihan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Pertemuan rutin setiap tiga bulan sekali yang dimotori oleh Ketua PABDSI Kotabaru dan PABDSI Kecamatan Pulau Laut Utara, ungkap dia sangat bagus.

“Ketika terjadi permasalahan kecil di desa antara aspirasi yang masuk ke BPD bisa diselesaikan dengan cara duduk bersama pada saat forum diskusi nantinya sehingga permasalahan tidak menjadi besar,” kata Syairi.

Ia mengakui dalam pemerintahan tingkat kabupaten saja tidak selalu berjalan lurus, antara legislatif dan eksekutif.

“Kadang kita bertolak belakang, ketika satu keputusan ini bertentangan dengan regulasi yang berlaku kemudian bertentangan dengan kondisi lapangan yang riil,” katanya.

Adapun di desa harapan dia jangan sampai perselisihan itu berkepanjangan karena masyarakat akan menjadi korban.

Perbedaan pendapat itu kata dia suatu hal yang biasa, dalam rangka mewujudkan satu demokrasi yang baik.

Dan keputusan yang diambil terseleksi dalam menentukan pembangunan yang ada di desa. ” Program-program pembangunan yang prokyat juga harus kita dorong,” ucapnya. (ebt)

Berita Terkait

DPRD Kotabaru Gelar Paripurna Bahas Laporan Akhir Raperda RTRW 2025-2044 dan Pertanggungjawaban APBD 2024
Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pamen, Pama, dan Bintara Polri di Polres Kotabaru
PPI dan Calon Paskibraka Kotabaru Laksanakan Gathering Di Pantai Gedamban
Sanggar Tarian Arjurnata Pusaka BATAMAD Kotabaru, Rutin Latihan Melestarikan Budaya Adat Dayak
Open Tournament Menembak Senapan Angin Metal Silhouette Kapolres Kotabaru Cup, Resmi Dibuka
Bupati Muhammad Rusli Dukung Langkah Serius Kementerian Pertanian RI Untuk Pangan Lokal
MTQN ke-36 Tingkat Provinsi Kalsel Resmi di Tutup, Pemkab Kotabaru Naik Peringkat
Sebanyak 1500 Paket Sembako, Dibagikan Polres Kotabaru Sambut Hari Bhayangkara ke-79

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 18:45 WITA

DPRD Kotabaru Gelar Paripurna Bahas Laporan Akhir Raperda RTRW 2025-2044 dan Pertanggungjawaban APBD 2024

Senin, 30 Juni 2025 - 15:01 WITA

Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pamen, Pama, dan Bintara Polri di Polres Kotabaru

Senin, 30 Juni 2025 - 14:49 WITA

PPI dan Calon Paskibraka Kotabaru Laksanakan Gathering Di Pantai Gedamban

Sabtu, 28 Juni 2025 - 20:37 WITA

Sanggar Tarian Arjurnata Pusaka BATAMAD Kotabaru, Rutin Latihan Melestarikan Budaya Adat Dayak

Sabtu, 28 Juni 2025 - 14:56 WITA

Open Tournament Menembak Senapan Angin Metal Silhouette Kapolres Kotabaru Cup, Resmi Dibuka

Sabtu, 28 Juni 2025 - 11:17 WITA

Bupati Muhammad Rusli Dukung Langkah Serius Kementerian Pertanian RI Untuk Pangan Lokal

Sabtu, 28 Juni 2025 - 11:11 WITA

MTQN ke-36 Tingkat Provinsi Kalsel Resmi di Tutup, Pemkab Kotabaru Naik Peringkat

Rabu, 25 Juni 2025 - 15:57 WITA

Sebanyak 1500 Paket Sembako, Dibagikan Polres Kotabaru Sambut Hari Bhayangkara ke-79

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Bupati Tanah Bumbu Buka Pelatihan Manajemen Risiko Sektor Publik

Selasa, 1 Jul 2025 - 19:41 WITA