Sering Edarankan Sabu Seorang Pria Diamankan Polsek Pamukan Selatan, Juga amankan Uang Rp 4.850.000

Minggu, 24 Maret 2024 - 11:29 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Berawal dari informasi masyarakat, seorang pria inisial SI (43) merupakan warga desa Tanjung semelantakan, Kotabaru diringkus polisi.

Hal ini dilakukan karena diinformasikan kerap transaksi narkoba di samping pos ronda di Desa Tanjung Semalantakan, kabupaten Kotabaru, Sabtu (23/3/2024) pukul 22.40 wita

Kapolres Kotabaru AKBP Dr Tri Suhartanto melalui Kasi Humas Iptu Agus Riyanto membenarkan, bahwa setelah mengetahui perbuatan pelaku, anggota Polsek langsung mendatangi tempat kejadian perkara (TKP) dan melakukan penangkapan dan penggeledahan terhadap pelaku SI.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah itu anggota Polsek menemukan barang bukti yaitu, berupa paketan dengan berat kurang lebih 1 gram sebanyak 4 paket dengan harga Rp 300.000, 1 Paketan dengan berat kurang lebih 1/4 gram, serta uang sebesar Rp 4.850.000 dari hasil penjualan narkoba jenis sabu.

Barang bukti lainnya, berupa 1 buah Hanphone Merk Samsung, 1 buah dompet berwarna cokelat tua dan
1 buah botol bekas minyak rem 50 ml Degan merek Jumbo tempat menyimpan Narkotika Jenis Sabu.

” Pada saat diinterogasi oleh petugas pelaku SI akui bahwa memang benar barang narkotika jenis sabu tersebut adalah miliknya, ” katanya.

Selanjutnya dari keterangan pelaku SI barang tersebut memang di edarkan di daerah Tanjung Semalantakan kecamatan Pamukan selatan, yang dipesan dari wilayah kotabaru.

” Atas peristiwa tersebut pelaku SI dan barang bukti di bawa ke Mapolsek Pamukan Selatan, guna Proses lebih lanjut,” terangnya. (ebt)

Berita Terkait

Bupati H Muhammad Rusli Lantik Tiga Pejabat JPT Pratama Pemkab Kotabaru
Terima Bantuan Mobil Ambulans, Kades Karang Liwar Berterimakasih Kepada Pemkab Kotabaru
Dalam Rangka Peringatan HUT Armada RI Ke 80, Lanal Kotabaru Melaksanakan Baksos
Pemkab Kotabaru Serahkan SK kepada 2.409 PPPK Paruh Waktu
Dinkes Kotabaru Laksanakan Pertemuan Verifikasi dan Analisis Data MPDN
Satresnarkoba Polres Kotabaru Menangkap Seorang Pria Pengedar Sabu di Gunung Ulin
Bapenda Kotabaru Mengelar Aksi Panutan Gebyar PBB-P2
Dinas Perikanan Kotabaru Serahkan Bantuan Hibah Alat Tangkap Ikan Ramah Lingkungan

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 05:56 WITA

Bupati H Muhammad Rusli Lantik Tiga Pejabat JPT Pratama Pemkab Kotabaru

Kamis, 27 November 2025 - 18:29 WITA

Terima Bantuan Mobil Ambulans, Kades Karang Liwar Berterimakasih Kepada Pemkab Kotabaru

Kamis, 27 November 2025 - 13:45 WITA

Dalam Rangka Peringatan HUT Armada RI Ke 80, Lanal Kotabaru Melaksanakan Baksos

Kamis, 27 November 2025 - 11:41 WITA

Pemkab Kotabaru Serahkan SK kepada 2.409 PPPK Paruh Waktu

Rabu, 26 November 2025 - 15:25 WITA

Dinkes Kotabaru Laksanakan Pertemuan Verifikasi dan Analisis Data MPDN

Selasa, 25 November 2025 - 20:15 WITA

Satresnarkoba Polres Kotabaru Menangkap Seorang Pria Pengedar Sabu di Gunung Ulin

Selasa, 25 November 2025 - 20:05 WITA

Bapenda Kotabaru Mengelar Aksi Panutan Gebyar PBB-P2

Selasa, 25 November 2025 - 20:00 WITA

Dinas Perikanan Kotabaru Serahkan Bantuan Hibah Alat Tangkap Ikan Ramah Lingkungan

Berita Terbaru

Kotabaru

Pemkab Kotabaru Serahkan SK kepada 2.409 PPPK Paruh Waktu

Kamis, 27 Nov 2025 - 11:41 WITA