Peringati HUT RI, Kelurahan Desa Baharu Selatan Adakan Lomba Domino, Siapkan Tiga Sepeda Motor

Selasa, 8 Agustus 2023 - 07:20 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, KOTABARU – Jajaran Kelurahan Baharu Selatan khususnya di RT 03 melaksanakan pertandingan Domino ini untuk umum, sambut Kemerdekaan RI.

Salah satu panitia penyelenggara Lomba Domino, Arhat mengatakan, memeriahkan hari kemerdekaan Republik Indonesia RI ke-78 banyak cara bisa dilakukan mislanya saja lomba ini.

” Warga Desa kelurahan Baharu Selatan melaksanakan pertandingan Domino pembukaan dari Awal bulan Agustus 2023 hingga sampai berakhirnya kegiatan,” Ucapnya marhat, Senin, malam (7/8/23)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pertandingan Domino dimulai dilaksanakan pukul 20.00 hingga sampai pukul 00.00 wita.

Tujuannya pertandingan tersebut untuk mempererat tali silaturahmi dan terjalinnya hubungan antar warga untuk menjaga kekompakan dalam terlaksananya pertandingan Domino didesa kelurahan Baharu selatan sekaligus untuk menjaga lingkungan desa agar tetap aman.

” Adapun hadiah yang disiapkan sangat menarik, karena kami sediakan tiga buah kendaraan Roda dua, tv, Kuklas, dan hadiah hiburan lainya,” ujarnya. (ebt)

Berita Terkait

Dinkes Kotabaru Laksanakan Pertemuan Verifikasi dan Analisis Data MPDN
Satresnarkoba Polres Kotabaru Menangkap Seorang Pria Pengedar Sabu di Gunung Ulin
Bapenda Kotabaru Mengelar Aksi Panutan Gebyar PBB-P2
Dinas Perikanan Kotabaru Serahkan Bantuan Hibah Alat Tangkap Ikan Ramah Lingkungan
Diskoperindag Kotabaru Kembali Sosialisasikan Perlindungan Hukum Bagi Pengguna Usaha Mikro
Diskoperindag Kotabaru Melaksanakan Operasi Pasar Murah Di Desa Hilir Muara
DPRD Kotabaru Gelar Rapat Paripurna Sampaikan Satu Buah Raperda APBD 2026
Dalam Rangka HUT Guru Nasional, Disdikbud Kotabaru Sukses Gelar Festival Apresiasi Seni Budaya
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 15:25 WITA

Dinkes Kotabaru Laksanakan Pertemuan Verifikasi dan Analisis Data MPDN

Selasa, 25 November 2025 - 20:15 WITA

Satresnarkoba Polres Kotabaru Menangkap Seorang Pria Pengedar Sabu di Gunung Ulin

Selasa, 25 November 2025 - 20:05 WITA

Bapenda Kotabaru Mengelar Aksi Panutan Gebyar PBB-P2

Selasa, 25 November 2025 - 20:00 WITA

Dinas Perikanan Kotabaru Serahkan Bantuan Hibah Alat Tangkap Ikan Ramah Lingkungan

Selasa, 25 November 2025 - 16:45 WITA

Diskoperindag Kotabaru Kembali Sosialisasikan Perlindungan Hukum Bagi Pengguna Usaha Mikro

Selasa, 25 November 2025 - 16:17 WITA

Diskoperindag Kotabaru Melaksanakan Operasi Pasar Murah Di Desa Hilir Muara

Senin, 24 November 2025 - 15:54 WITA

DPRD Kotabaru Gelar Rapat Paripurna Sampaikan Satu Buah Raperda APBD 2026

Minggu, 23 November 2025 - 12:31 WITA

Dalam Rangka HUT Guru Nasional, Disdikbud Kotabaru Sukses Gelar Festival Apresiasi Seni Budaya

Berita Terbaru

Kotabaru

Bapenda Kotabaru Mengelar Aksi Panutan Gebyar PBB-P2

Selasa, 25 Nov 2025 - 20:05 WITA