Peringati Hari Bhayangkara, Ketua PBSI Kotabaru Sebut Ini Ajang Pencarian Bibit Muda

Minggu, 18 Juni 2023 - 22:30 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, KOTABARU – Polres Kotabaru Menggelar Turnamen Bulutangkis Dalam rangka HUT Bhayangkara ke-77, yang berlokasi di GOR desa semayap kecamatan Pulau Laut Utara Kotabaru Sabtu malam , (17/6/2023).

Turnamen bulu tangkis telah memasuki babak final, setelah peserta bertanding di babak penyisihan.

Dipertandingan ganda putra antara PB Bos Muda Batuicin vs PB SKP Kotabaru. Hasil akhir, 2-0 untuk PB Bos Muda Batulicin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam final bulutangkis hadir pula Waka polres kompol Agus Rusdi Sukandar ,ketua umum PBSI Tris Widiarto dan pengurus lainnya serta para peserta yang masuk ke babak final.

Ketua Umum PBSI Kotabaru, Tris Widiarto,
mengatakan turnamen Bulutangkis Kapolres Kotabaru Cup dalam rangka HUT Bhayangkara ke 77 berjalan lancar sampai pada waktunya mamasuki babak final.

” Allhamdulilah turnamen Bulutangkis dalam rangka HUT Bhayangkara telah selesai,  serta kegiatan dari babak penyisihan hingga final berjalan aman dan sukses,” ujarnya.

Selain memeriahkan HUT Bhayangkara, turnamen Bulutangkis ini mencari bibit -bibit atlet muda Bulutangkis untuk nantinya bisa diikuti serta dalam pertandingan- pertandingan tingkat kabupaten maupun di tingkat yang lebih tinggi.

Ia mengucapkan terimakasih kepada pihak yang sudah ikut berpartisipasi dan sudah mendukung turnamen bulutangkis ini bisa terus diselenggarakan di momentumnya lainnya.

” Tujuannya, tidak lain untuk mencari atlet-atlet muda berbakat yang ada khususnya di wilayah kabupaten Kotabaru, sekali lagi terimakasih dan selamat untuk pemenang,” Tutupnya (ebt)

Berita Terkait

Festival Akrab 2025 Resmi Ditutup, Wakil Bupati Kotabaru: Ekonomi Kreatif Adalah Masa Depan Daerah
Disparpora Kotabaru Resmi Buka Kejuaraan Bulutangkis STKIP PB Cup Competition 2025
Pemkab Kotabaru Hadiri Peresmian Gedung Olahraga Lanal Kotabaru oleh Dankodaeral XIII
Kunjungan Dankodareal XIII Di Lanal Kotabaru Disambut Dengan Yel Yel Prajurit
Pemerintah Desa Baharu Utara Gelar Musrenbangdes Penetapan RKP 2026 dan DU RKP 2027
Dinas Perikanan Kotabaru Bersama DKP Provinsi Kalsel, Sosialisasikan Alat Tangkap JHD
Dorong Ekonomi Kreatif, Pemkab Kotabaru Gelar Festival Akrab 2025
DPD Golkar Kotabaru, Peringati HUT Golkar Ke 61

Berita Terkait

Minggu, 26 Oktober 2025 - 09:28 WITA

Festival Akrab 2025 Resmi Ditutup, Wakil Bupati Kotabaru: Ekonomi Kreatif Adalah Masa Depan Daerah

Sabtu, 25 Oktober 2025 - 19:37 WITA

Disparpora Kotabaru Resmi Buka Kejuaraan Bulutangkis STKIP PB Cup Competition 2025

Jumat, 24 Oktober 2025 - 15:29 WITA

Pemkab Kotabaru Hadiri Peresmian Gedung Olahraga Lanal Kotabaru oleh Dankodaeral XIII

Kamis, 23 Oktober 2025 - 18:12 WITA

Kunjungan Dankodareal XIII Di Lanal Kotabaru Disambut Dengan Yel Yel Prajurit

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:42 WITA

Dinas Perikanan Kotabaru Bersama DKP Provinsi Kalsel, Sosialisasikan Alat Tangkap JHD

Rabu, 22 Oktober 2025 - 10:40 WITA

Dorong Ekonomi Kreatif, Pemkab Kotabaru Gelar Festival Akrab 2025

Senin, 20 Oktober 2025 - 18:53 WITA

DPD Golkar Kotabaru, Peringati HUT Golkar Ke 61

Senin, 20 Oktober 2025 - 18:47 WITA

Bertabur Bonus, Kontingen Porprov XII dan Peparprov V Resmi di Lepas Wabup Kotabaru

Berita Terbaru

Tanah Bumbu

Peringatan Hari Santri di Tanah Bumbu, Berlangsung Khidmat

Kamis, 23 Okt 2025 - 12:48 WITA