Peringati Hari Bhakti Imigrasi ke 74, Kakanwil Ingatkan ASN Agar Menjaga Netralitas

Jumat, 26 Januari 2024 - 12:57 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jajaran Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin Saat Foto Bersama Usai Upacara Hari Bhakti Imigrasi ke 74 di halaman Kantor Imigrasi Kelas I TPI Batulicin

Jajaran Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin Saat Foto Bersama Usai Upacara Hari Bhakti Imigrasi ke 74 di halaman Kantor Imigrasi Kelas I TPI Batulicin

Metrokalsel.co.id, BATULICIN – Dalam rangka memperingati Hari Bhakti Imigrasi ke – 74 Jajaran Kantor Imigrasi (Kanim) Kelas II TPI Batulicin, Hadiri upacara di Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banjarmasin, Jumat (26/1/24) sekitar pukul 08.00 wita.

Upacara kali ini mengusung Tema Transformasi Peran Keimigrasian Melalui Strategi Digitalisasi.

Upacara Hari Bhakti Imigrasi Ke-74 dipimpin langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Kemeterian Hukum dan Ham Kalimantan Selatan, Faisol Ali.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan dihadiri oleh seluruh UPT Keimigrasian yang ada di Kalimantan Selatan serta UPT Pemasyarakatan se Banjar Raya.

Kegiatan upacara, juga terlaksana dengan baik dan lancar tanpa adanya kendala yang berarti.

” Alhamdulillah hari ini kami melaksanakan upacara hari bhakti, ini adalah momentum untuk terus meningkatkan kinerja dan pelayanan kepada masyarakat, ” kata Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Batulicin, I Gusti M Ibrahiem.

Para pegawai juga terus diminta untuk memberikan pelayanan terbaiknya, terutama dibidang keimigrasian.

Selain itu, faisol juga selalu mengingatkan jajarannya untuk selalu menjaga netralitas ASN di lingkup Imigrasi Kalimantan Selatan dalm rangka Pemilu 2024 yang akan dihadapi beberapa waktu lagi.(hdy)

Berita Terkait

Tahap Perdana Makanan Bergizi Diterima Ribuan Siswa dan Siswi mulai Dari TK hingga SMK di Tanbu
Semarak Hari Bhakti Imigrasi Ke 75, Kanim Batulicin Berbagi Makanan Bergizi hingga Panti Asuhan
Kecamatan Pulau Laut Tengah, Persiapkan Diri Mengikuti MTQ Tingkat Kabupaten di Sebuku
Pemberhentian Bupati Diparipurnakan, Ketua DPRD Tanbu Sebut Pelantikan Bupati Digelar Maret
Bupati Tanbu Zairullah Azhar Sampaikan Pengunduran Dirinya di Rapat Paripurna DPRD
Arboretum Batulicin Persembahan PT Borneo Indobara Diresmikan, Bupati Berinama At-Tha’if
Beberapa Hari Membludak, Sat Intelkam Polres Tanbu, Buka Layanan SKCK di Hari Libur
Zairullah Azhar Resmikan Kantor Kecamatan Teluk Kepayang, Berikan Kemudahan Bagi Masyarakat

Berita Terkait

Selasa, 14 Januari 2025 - 22:00 WITA

Tahap Perdana Makanan Bergizi Diterima Ribuan Siswa dan Siswi mulai Dari TK hingga SMK di Tanbu

Selasa, 14 Januari 2025 - 15:54 WITA

Semarak Hari Bhakti Imigrasi Ke 75, Kanim Batulicin Berbagi Makanan Bergizi hingga Panti Asuhan

Selasa, 14 Januari 2025 - 06:03 WITA

Kecamatan Pulau Laut Tengah, Persiapkan Diri Mengikuti MTQ Tingkat Kabupaten di Sebuku

Senin, 13 Januari 2025 - 21:33 WITA

Pemberhentian Bupati Diparipurnakan, Ketua DPRD Tanbu Sebut Pelantikan Bupati Digelar Maret

Senin, 13 Januari 2025 - 16:48 WITA

Bupati Tanbu Zairullah Azhar Sampaikan Pengunduran Dirinya di Rapat Paripurna DPRD

Jumat, 10 Januari 2025 - 19:27 WITA

Arboretum Batulicin Persembahan PT Borneo Indobara Diresmikan, Bupati Berinama At-Tha’if

Kamis, 9 Januari 2025 - 15:24 WITA

Beberapa Hari Membludak, Sat Intelkam Polres Tanbu, Buka Layanan SKCK di Hari Libur

Kamis, 9 Januari 2025 - 05:50 WITA

Zairullah Azhar Resmikan Kantor Kecamatan Teluk Kepayang, Berikan Kemudahan Bagi Masyarakat

Berita Terbaru

Pertemuan Koni Kalsel dan Tanah Laut Bahas Cabor Yang Dipertandingkan di Porprov XII Kalsel di Tanah Laut

Kota Banjarmasin

Porprov XII 2025 di Tanah Laut, Ada 55 Cabor Yang Akan Dipertandingkan

Selasa, 14 Jan 2025 - 20:50 WITA