Momen FBS, Drumband Tingkat Pelajar Kotabaru Bisa Tampilkan Bakatnya

Jumat, 23 Agustus 2024 - 19:26 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Masih memeriahkan festival budaya saijaan (FBS), ada beberapa rangkaian kegiatan yang ditampilkan, yaitu drumband tingkat pelajar SD, SMP dan SMA sederajat, di kawasan siring laut Kotabaru, pada Jumat (23/8/2024).

Rudi Nugraha selaku Kepala Bidang Event dan Pertunjukkan Disparpora Kabupaten Kotabaru, menyebut dari rangkaian kegiatan yang ada, hari ini bisa melihat drumband yang tumbuh kembang di sekolah – sekolah.

Selama ini, tidak ada ruang untuk itu dalam beberapa tahun karena tidak ada lomba lomba . Kemudian FBS mengambil peluang itu sebagai rangkaian bagian kegiatan yang positif di sekolah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disini, mereka bisa tampil menghibur masyarakat di event FBS tahun ini.

Diketahui, peserta drumband kategorinya mulai tingkat SD ada 8 peserta , SMP sederajat ada 8 peserta dan tingkat SMA sederajat ada 5 peserta dengan jumlah 21 peserta drumband, setelah kegiatan meraka akan mendapatkan penghargaan dimasing-masing kategori.

Harapan kita dengan adanya lomba drumband ini rekan rekan yang menaungi mereka terus lah membina. Sebab, ini adalah kegiatan yang positif dan jangan sampai mereka setelah ini tidak ada kegiatan lagi .

“Dengan adanya Kegiatan FBS ini, kami berupaya memberikan ruang kepada mereka yang ingin menampilkan bakat drumbandnya ,” pungkasnya. (ebt)

Berita Terkait

Ratusan Runner Meriahkan Run 5K Kids Kingdom di Siring Laut Kotabaru
Aparat Desa Se-Pulau Laut Utara Ikuti Family Gathering di Tumpang Dua
Wakil Ketua DPRD Tanah Bumbu Bersama Komisi III Tinjau Progres Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru
Pimpinan DPRD Kotabaru dan Komisi II Kunker ke Pelindo, KKP, dan PT ASDP
Dishub Kotabaru Gelar Jalan Sehat sebagai Momentum Silaturahmi dan Motivasi Kerja
Panen Raya Jagung Serentak di Semisir Kotabaru, Perkuat Swasembada Pangan 2026
Gedung Koperasi Merah Putih Desa Sejakah Mulai Dibangun, Disaksikan DPMD Kotabaru
Kinerja PRIMA, Lapas Kotabaru Raih 8 Penghargaan di Rakor Rencana Aksi 2026 Kanwil Ditjenpas Kalsel

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 19:06 WITA

Ratusan Runner Meriahkan Run 5K Kids Kingdom di Siring Laut Kotabaru

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:15 WITA

Aparat Desa Se-Pulau Laut Utara Ikuti Family Gathering di Tumpang Dua

Jumat, 9 Januari 2026 - 21:53 WITA

Wakil Ketua DPRD Tanah Bumbu Bersama Komisi III Tinjau Progres Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:43 WITA

Pimpinan DPRD Kotabaru dan Komisi II Kunker ke Pelindo, KKP, dan PT ASDP

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:18 WITA

Dishub Kotabaru Gelar Jalan Sehat sebagai Momentum Silaturahmi dan Motivasi Kerja

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:40 WITA

Gedung Koperasi Merah Putih Desa Sejakah Mulai Dibangun, Disaksikan DPMD Kotabaru

Kamis, 8 Januari 2026 - 09:39 WITA

Kinerja PRIMA, Lapas Kotabaru Raih 8 Penghargaan di Rakor Rencana Aksi 2026 Kanwil Ditjenpas Kalsel

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:15 WITA

Kelurahan Kotabaru Hulu Gelar Haul ke-21 Guru Sekumpul

Berita Terbaru