Komisi III DPRD Tanbu, Dengarkan Program Kerja Bappedalitbang Tahun 2025

Senin, 3 Februari 2025 - 09:09 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komisi III DPRD Tanah Bumbu Rapat Dengar Proker Bappedalitbang

Komisi III DPRD Tanah Bumbu Rapat Dengar Proker Bappedalitbang

Metrokalsel.co.id,BATULICIN – DPRD Tanah Bumbu Komisi III dengarkan penyampaian program kerja (Proker) dan anggaran SKPD awal tahun 2025.

Pemaparan Proker Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan (Bappedalitbang) Tanah Bumbu, didengarkan hingga pembahasan.

Rapat dipimpin oleh Andi Asdar Wijaya bersama anggota DPRD Tanah Bumbu Komisi III. Diantaranya hadir yakni I Wayan Sudarma, Andi Heriyanto, Asri Noviandani, Masripay.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan itu, Andi Asdar Wijaya mempersilakan pihak Bappedalitbang menyampaikan apa saja yang menjadi program kerja strategis.

Terkait pemaparan perencanaan program kegiatan tahun 2025. “Setelah pemaparan ini, kita akan melakukan diskusi bersama,” ucap Andi Asdar.

Kepala Bappedalitbang, Andi Anwar Sadat menyampaikan jika nantinya visi dan misi Bupati terpilih akan di sesuaikan dengan RPJMD yang akan di susun, begitu juga terkait dengan pelaksanaan program kerja SKPD.

Dijabarkan olehnya, program kerja Bappedalitbang berupa penyusunan dokumen RPJMd 2025-2030, penyusunan rencana kerja Pemerintah Daerah Tahun 2026. Kemudian penyusunan rencana kerja Pemerintah Daerah perubahan 2025.

Selain itu, Bappedalitbang melakukan menyusun dan mengelola Forum Satu Data. Penyusunan dokumen evaluasi pembangunan daerah serta penyusunan profil pembangunan daerah.

Mencakup program menyusun dokumen DAS Kecamatan Satui, Batulicin dan Kusan. Bappedalitbang juga mendampingi program YESS Pertanian, pengelolaan Informasi Geospasial.

Selain itu Bappedalitbang melakukan pendampingan terkait program stunting, kemiskinan, kabupaten layak anak, kabupaten kota sehat dan Germas.

Adapun Bidang Penelitian dan Pengembangan berperan pada program melakukan kajian penelitian terkait pengembangan bidang penyelenggaraan pemerintahan dan penkajian peraturan.

“Juga melakukan kajian penelitian dan pengembangan bidang keuangan dan aset daerah serta penelitian dan pengembangan bidang pekerjaan umum. Termasuk kajian inovasi dan teknologi,” ungkap Andi Anwar Sadat. (ril)

Berita Terkait

Komisi III DPRD Tanbu Pertanyakan Belum Ada Tender Hingga Februari, Ini Penjelasan PUPR
Rapat Kerja Komisi II dengan Bagian Kesra Tanah Bumbu, Ada Penolakan Kenaikan Anggaran
Warga Sardangan Kusan Tengah Resah, Buaya Sering Muncul dan Makan Ternak
Kebakaran di Jalan PLN, Tim Damkar Berupaya Padamkam Api, Ardi Ipansyah Luka Dibagian Kepala
Keberhasilan Bidang Bina Marga Tanah Bumbu Tangani Jalan dan Jembatan Tahun 2024
Ada Wisata Baru di Desa Sumber Wangi Kecamatan Karang Bintang
BPBD Tanbu Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran di Simpang Empat
Dispersip Tanbu Bakal Gelar Seleksi Duta Baca Tanah Bumbu

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 20:37 WITA

Komisi III DPRD Tanbu Pertanyakan Belum Ada Tender Hingga Februari, Ini Penjelasan PUPR

Senin, 3 Februari 2025 - 09:58 WITA

Warga Sardangan Kusan Tengah Resah, Buaya Sering Muncul dan Makan Ternak

Senin, 3 Februari 2025 - 09:09 WITA

Komisi III DPRD Tanbu, Dengarkan Program Kerja Bappedalitbang Tahun 2025

Sabtu, 1 Februari 2025 - 13:57 WITA

Kebakaran di Jalan PLN, Tim Damkar Berupaya Padamkam Api, Ardi Ipansyah Luka Dibagian Kepala

Jumat, 31 Januari 2025 - 21:01 WITA

Keberhasilan Bidang Bina Marga Tanah Bumbu Tangani Jalan dan Jembatan Tahun 2024

Jumat, 31 Januari 2025 - 15:56 WITA

Ada Wisata Baru di Desa Sumber Wangi Kecamatan Karang Bintang

Kamis, 30 Januari 2025 - 15:50 WITA

BPBD Tanbu Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran di Simpang Empat

Kamis, 30 Januari 2025 - 15:08 WITA

Dispersip Tanbu Bakal Gelar Seleksi Duta Baca Tanah Bumbu

Berita Terbaru

Peringatan HUT ke JMSI di Hotel Indonesia Banjarmasin di Kalimantan Selatan

Kota Banjarmasin

HUT JMSI ke-5 di Kalsel Dirangkai Dengan Launching JMSI Menyapa Sekolah

Sabtu, 8 Feb 2025 - 20:25 WITA

Kotabaru

Kadiskominfo Kotabaru Ucapkan Selamat Hari Pers Nasional

Kamis, 6 Feb 2025 - 21:11 WITA