Ketua DPRD Kotabaru Ucapkan Hari Kebangkitan Nasional

Senin, 20 Mei 2024 - 10:59 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Dalam rangka peringatan hari kebangkitan Nasional yang Ke 116 yang dilaksanakan pada hari ini seluruh Indonesia, pada tanggal 20 Juni 2024, Ketua DPRD Kotabaru juga turut memperingatinya.

Ketua DPRD Kotabaru Syairi Mukhlis menyampaikan selamat Hari Kebangkitan Nasional.

” Saya mengucapkan selamat hari kebangkitan Nasional semoga semangat dalam perjuangan dalam terus membara dalam detik kita untuk membangun negara kita khususnya Indonesia dan khususnya daerah kita kabupaten Kotabaru untuk yang lebih baik lagi,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dimana dihari yang bersejarah ini marilah tularkan semangat hari kebangkitan Nasional . Seluruh masyarakat Kotabaru khususnya pada generasi muda agar kita cinta kemerdekaan tetap terjaga.

Pertama di hari kebangkitan Nasional ini mari bangkit, terutama pembangunan infrastruktur di kabupaten Kotabaru.

“ kemudian dengan membangkitkan infrastruktur kita di Kabupaten Kotabaru tentu berimbas kepada kebangkitan ekonomi masyarakat kita juga. Mari Kita bangkitkan dunia pendidikan dan mari kita bangkitkan juga dunia kesehatan,” ucapnya.

Dengan begitu, Semua terus berkomitmen dengan peningkatan pelayanan publik di Kotabaru. (ebt)

Berita Terkait

Bea Cukai Kotabaru Lakukan Pemusnahan Barang Sitaan Berupa Ratusan Ribu Batang Rokok dan Alkohol
UIN Antasari Bajarmasin bersama Bank Indonesia Meyelengarakan Halal Award Tahun 2025 Se-Kalsel
Pemkab Kotabaru Gelar Road Safety Cup 2025, Berlangsung Meriah
Pemkab Banjar Lepas Pengiriman Perdana RDF Ke PT Indocement Tarjun
Anggota DPRD Kotabaru, Hj Nurtaibah Melaksanakan Sosialisasi Raperda Desa Tarjun
Pemkab Kotabaru Perkuat Tata Kelola Data Lewat Workshop Manajemen Data dan Statistik 2025
Disperindag Kotabaru Bangun Kios Pasar Sementara, Agar Pedagang Bisa Berjualan
Disdikbud Kotabaru Bersama PWI Gelar Kegiatan Jurnalis Masuk Sekolah

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 19:08 WITA

Bea Cukai Kotabaru Lakukan Pemusnahan Barang Sitaan Berupa Ratusan Ribu Batang Rokok dan Alkohol

Minggu, 16 November 2025 - 07:17 WITA

UIN Antasari Bajarmasin bersama Bank Indonesia Meyelengarakan Halal Award Tahun 2025 Se-Kalsel

Sabtu, 15 November 2025 - 19:04 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Road Safety Cup 2025, Berlangsung Meriah

Sabtu, 15 November 2025 - 19:01 WITA

Pemkab Banjar Lepas Pengiriman Perdana RDF Ke PT Indocement Tarjun

Jumat, 14 November 2025 - 14:53 WITA

Pemkab Kotabaru Perkuat Tata Kelola Data Lewat Workshop Manajemen Data dan Statistik 2025

Kamis, 13 November 2025 - 20:30 WITA

Disperindag Kotabaru Bangun Kios Pasar Sementara, Agar Pedagang Bisa Berjualan

Kamis, 13 November 2025 - 16:19 WITA

Disdikbud Kotabaru Bersama PWI Gelar Kegiatan Jurnalis Masuk Sekolah

Rabu, 12 November 2025 - 19:30 WITA

DPD Golkar Kotabaru Laksanakan Rapat Pleno Pengurus Dalam Rangka Persiapan Musda XI Golkar

Berita Terbaru

Kotabaru

Pemkab Kotabaru Gelar Road Safety Cup 2025, Berlangsung Meriah

Sabtu, 15 Nov 2025 - 19:04 WITA