Karhutla di Kusan Tengah, BPBD dan Tim Gabungan Berupaya Padamkan Api

Kamis, 3 Agustus 2023 - 17:07 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID, BATULICIN – Petugas Gabungan berhasil padamkan Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di Kecamatan Kusan tengah Kabupaten Tanah Bumbu, Kamis (3/8/2023).

Munculnya titik api membuat petugas gabungan beraksi. Mereka pun dengan sigap memerangi Karhutla.

Terdiri dari TNI, Polri, BPBD, Manggala Agni, PT Kodeco Argo Mandiri (KAM), dan pihak Kecamatan Kusan Tengah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tampak pula, Dandim 1022 Tanbu bersama Aparat Desa, Relawan serta masyarakat berjibaku memadamkan kebakaran lahan gambut, tepatnya di RT 1 dan 2 Desa Sardangan.

Alhasil, Karhutla sempat mengakibatkan kabut asap. Selain itu, Angin kencang juga membuat warga panik karena titik api dekat pemukiman masyarakat.

Kepala pelaksana (kalaksa) BPBD, Sulhadi menyampaikan kejadian berdampak terhadap 20 Ha lahan gambut terbakar dengan titik kordinat -3.50424158S 115.8697631E.

Pihaknya sangat berterima kasih atas kerja keras Tim Gabungan yang bahu membahu di lapangan dalam memadamkan api selama kurang lebih tujuh jam.

“Sinergi dari semua pihak sangat penting untuk penanggulangan kebencanaan, khususnya karhutla ini,” kata Sulhadi. (ril)

Berita Terkait

Pantai Rindu Alam, Masih Menjadi Destinasi Tujuan Wisata di Tanah Bumbu dengan Rindangnya Pohon Pinus
Bupati Tanbu Salurkan Insentif untuk Guru Pondok Pesantren, Wujud Apresiasi atas Peran Mendidik Akhlak Sejak Dini
Sambut Tahun Baru 2026, Pemkab Tanah Bumbu Gelar Shalat Hajat Berjamaah
Bupati Andi Rudi Latif Launching Beasiswa BerAksi hingga Salurkan Insentif Guru Ponpes
Buka Kick Off Penyusunan RKPD 2027 Tanah Bumbu, Andi Rudi Tegaskan Komitmen Cegah Pengangguran dan Anak Putus Sekolah
Dahsyat! Jalan Santai Batfest Diikuti 30 Ribu Peserta, Hadiah Umroh Jadi 200 Paket
Bupati Andi Rudi Latif Buka BATFEST 2025, Momentum Gerakkan Ekonomi Lokal
Andi Rudi Teken Nota Kesepahaman Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru hingga Perbaikan Jalan Banjarbaru-Mantewe

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 16:32 WITA

Pantai Rindu Alam, Masih Menjadi Destinasi Tujuan Wisata di Tanah Bumbu dengan Rindangnya Pohon Pinus

Kamis, 1 Januari 2026 - 19:31 WITA

Sambut Tahun Baru 2026, Pemkab Tanah Bumbu Gelar Shalat Hajat Berjamaah

Kamis, 1 Januari 2026 - 16:49 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Launching Beasiswa BerAksi hingga Salurkan Insentif Guru Ponpes

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:19 WITA

Buka Kick Off Penyusunan RKPD 2027 Tanah Bumbu, Andi Rudi Tegaskan Komitmen Cegah Pengangguran dan Anak Putus Sekolah

Senin, 29 Desember 2025 - 14:15 WITA

Dahsyat! Jalan Santai Batfest Diikuti 30 Ribu Peserta, Hadiah Umroh Jadi 200 Paket

Minggu, 28 Desember 2025 - 19:20 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Buka BATFEST 2025, Momentum Gerakkan Ekonomi Lokal

Kamis, 25 Desember 2025 - 11:04 WITA

Andi Rudi Teken Nota Kesepahaman Pembangunan Jembatan Kalimantan-Kotabaru hingga Perbaikan Jalan Banjarbaru-Mantewe

Rabu, 24 Desember 2025 - 13:37 WITA

Rangkaian Pertukaran Pemuda se-Kalsel, Disparpora Kotabaru Hadirkan Bazar Murah

Berita Terbaru

Suasana Wisata Air Terjun Tumpang Dua Kotabaru, Minggu (4/1/2026).

Kotabaru

Seni Budaya Warnai Ramainya Wisata Air Terjun Tumpang Dua

Minggu, 4 Jan 2026 - 15:15 WITA

Kotabaru

Kemenag Kotabaru Gelar Apel Peringatan HAB ke-80

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:30 WITA

Kotabaru

Awali Tahun Baru, TNI AL Terus Hadir Untuk Masyarakat Aceh

Jumat, 2 Jan 2026 - 16:55 WITA