Jumat Curhat Polres Kotabaru, Nelayan Sering Kehilangan Ikan

Jumat, 17 Februari 2023 - 20:40 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

METROKALSEL.CO.ID,KOTABARU -Masyarakat pedagang ikan dan nelayan di Kotabaru curhat ke Polisi soal sempitnya akses keluar masuk pasar ikan di Pasar Kemakmuran Kotabaru.

Untung, salah satu pedagang ikan, sebut kondisi jalan yang sempit diperparah dengan parkir kendaraan yang semrawut.

“Jadi tambah sempit karena banyak yang parkir tidak beraturan, kita yang mau masuk bawa ikan jadi susah pak,” curhat Untung dihadapan Kabag Log dan Kasat Resnarkoba Polres Kotabaru yang menggelar sesi Jumat Curhat. Jumat (17/2/2023)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menanggapi hal itu, Polres Kotabaru akan menyampaikan keluahan dan masukan warga yang bersangkutan kepada pihak terkait.

“Keluhan bapak-bapak akan kami sampaikan ke pimpinan dalam hal ini Kapolres Kotabaru, yang selanjutnya akan di koordinasikan dengan pihak-pihak terkait,” ujar Kabag Log Polres Kotabaru, AKP Tumbur Sirait

Selain itu, masyarakat setempat juga mengeluhkan seringnya kemalingan dagangan ikan terutama saat malam hari. Meski demikian, hal itu juga diakui akibat dari kelalain warga yang kurang memperhatikan faktor keamanan.

“Kami sarankan kepada pengelola pelelangan ikan disini supaya membentuk Pam Swarkarsa atau ronda, nanti kami dari Kepolisian akan memback-up dengan patroli di jam-jam rawan,” kata Kasat Resnarkoba, AKP Nur Alam.

Saat diminta masukan terkait pelayanan Polres Kotabaru, masyarakat pedagang ikan kompak menjawab puas dengan pelayananan masyarakat yang diberikan Polres Kotabaru.(ebt)

Berita Terkait

Bupati Kotabaru Sampaikan Nota Keuangan dan RAPBD-P TA 2025
Kebakaran Hanguskan Empat Bangunan di Pasar Desa Bakau, Kerugian Capai Rp 1,4 Miliar
Survei Rencana Lokasi Percontohan Tambak, Langkah Nyata Bupati Kotabaru Dukung Ketahanan Pangan
Pemkab Kotabaru Sambut Kedatangan Jamaah Haji Kotabaru Kloter 11, Satu Wafat di Tanah Suci
Bhabinkamtibmas Bersama Pemerintah Desa Sarang Tiung Kotabaru, Sosialisasikan Bahaya Narkoba
Polsek Kelumpang Hulu Ungkap Peredaran Narkotika, Amankan Pria Beserta Sabu 10,05 Gram
DPRD Kotabaru Gelar Paripurna Bahas Laporan Akhir Raperda RTRW 2025-2044 dan Pertanggungjawaban APBD 2024
Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pamen, Pama, dan Bintara Polri di Polres Kotabaru

Berita Terkait

Senin, 7 Juli 2025 - 20:25 WITA

Bupati Kotabaru Sampaikan Nota Keuangan dan RAPBD-P TA 2025

Senin, 7 Juli 2025 - 20:23 WITA

Kebakaran Hanguskan Empat Bangunan di Pasar Desa Bakau, Kerugian Capai Rp 1,4 Miliar

Minggu, 6 Juli 2025 - 18:22 WITA

Survei Rencana Lokasi Percontohan Tambak, Langkah Nyata Bupati Kotabaru Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 3 Juli 2025 - 10:27 WITA

Bhabinkamtibmas Bersama Pemerintah Desa Sarang Tiung Kotabaru, Sosialisasikan Bahaya Narkoba

Kamis, 3 Juli 2025 - 10:18 WITA

Polsek Kelumpang Hulu Ungkap Peredaran Narkotika, Amankan Pria Beserta Sabu 10,05 Gram

Senin, 30 Juni 2025 - 18:45 WITA

DPRD Kotabaru Gelar Paripurna Bahas Laporan Akhir Raperda RTRW 2025-2044 dan Pertanggungjawaban APBD 2024

Senin, 30 Juni 2025 - 15:01 WITA

Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pamen, Pama, dan Bintara Polri di Polres Kotabaru

Senin, 30 Juni 2025 - 14:49 WITA

PPI dan Calon Paskibraka Kotabaru Laksanakan Gathering Di Pantai Gedamban

Berita Terbaru

Kotabaru

Bupati Kotabaru Sampaikan Nota Keuangan dan RAPBD-P TA 2025

Senin, 7 Jul 2025 - 20:25 WITA