Jalan Bebas Hambatan (Tol) Batulicin – Banjarbaru Segera Terhubung

Minggu, 8 November 2020 - 10:58 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Ekonomi Bisnis.com) ilustrasi Jalan tol atau jalan bebas hambatan

 

BATULICIN, metrokalsel – Pengerjaan Pembangunan Jalan Bebas Hambatan (tol) Batulicin – Banjarbaru terus digenjot Pemerintah Provisi Kalimantan Selatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pembangunanya melalui APBD Provinsi Kalimantan Selatan dengan panjng jalan 165 KM.

Jalan ini bisa memangkas waktu perjalanan dari sebelumnya bisa sampai 5 sampai 6 jam, maka dengan adanya jalan bebas hambatan ini, waktu akan terpangkas menjadi 2,5 jam saja.

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), H Ansyari Firdaus, Jumat (6/11/2020) kemarin, mengatakan pembangunanya terus berjalan.

” Provinsi sedang membangun Jembatan bentang 70 meter dengan lebar 40 meter di kecamatan Kusan Hulu Tanbu, ” katanya.

Dengan dibangunnya jembatan bentang 70 meter dengan lebar 40 meter itu di Desa Dadap Kecamatan Kusan Hulu, maka jalan sudah terhubung.

” Karena selama ini sebenarnya sudah terhubung bahkan dari Tanbu itu sudah ada yang diaspal sepanjang 3 KM. Hanya saja masih dipisahkan oleh sungai yang ada. Tapi kalau tidak salah, tahun ini jembatannya selesai, ” katanya. (mka01)

Berita Terkait

Ketua Komisi II DPRD Kotabaru Apresiasi Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026
Pemkab Kotabaru Gelar Sholat Hajat dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026
Buka Kick Off Penyusunan RKPD 2027 Tanah Bumbu, Andi Rudi Tegaskan Komitmen Cegah Pengangguran dan Anak Putus Sekolah
Cuaca Buruk dan BBM Habis, Nelayan Kotabaru Bertahan Terombang Ambing Dua Hari di Laut
AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST
Momentum Natal 2025, Lapas Kotabaru Berikan Remisi kepada Tujuh Warga Binaan
Polres Kotabaru Sampaikan Capaian Kinerja Akhir Tahun 2025, Ini Datanya
Dahsyat! Jalan Santai Batfest Diikuti 30 Ribu Peserta, Hadiah Umroh Jadi 200 Paket

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 22:17 WITA

Ketua Komisi II DPRD Kotabaru Apresiasi Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:07 WITA

Pemkab Kotabaru Gelar Sholat Hajat dan Doa Bersama Sambut Tahun Baru 2026

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:19 WITA

Buka Kick Off Penyusunan RKPD 2027 Tanah Bumbu, Andi Rudi Tegaskan Komitmen Cegah Pengangguran dan Anak Putus Sekolah

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:19 WITA

Cuaca Buruk dan BBM Habis, Nelayan Kotabaru Bertahan Terombang Ambing Dua Hari di Laut

Selasa, 30 Desember 2025 - 17:47 WITA

AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST

Senin, 29 Desember 2025 - 15:48 WITA

Polres Kotabaru Sampaikan Capaian Kinerja Akhir Tahun 2025, Ini Datanya

Senin, 29 Desember 2025 - 14:15 WITA

Dahsyat! Jalan Santai Batfest Diikuti 30 Ribu Peserta, Hadiah Umroh Jadi 200 Paket

Minggu, 28 Desember 2025 - 19:20 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Buka BATFEST 2025, Momentum Gerakkan Ekonomi Lokal

Berita Terbaru

Kotabaru

AMAN Kalsel Konsolidasi dan Pemetaan Wilayah Adat di HST

Selasa, 30 Des 2025 - 17:47 WITA