Sejumlah Titik Alami Banjir Rob, Satlantas Polres Kotabaru Alihkan Arus Lalu Lintas

Rabu, 8 Desember 2021 - 06:40 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satlantas Polres Kotabaru Melakukan Pengalihan Arus Karena Sebagian Jalan Tergenang Pasang Tinggi Air Laut.

Metrokalsel.co.id, KOTABARU – Satuan Lalu Lintas Polres Kotabaru melakukan pengaturan Lalu Lintas, dan alihkan arus karena banjir rob.

Mereka melaksanakan penutupan jalan dan pengalihan arus pada jalan yang tergenang banjir ROB ( Pasang Tinggi Air Laut) di empat titik yaitu Jalan Sukmaraga,
Jalan Putri Cipta Sari, Jalan Pangeran Indera Kesuma Jaya dan Jalan Agus Salim wilayah kabupaten Kotabaru, Selasa (7/12/2021) malam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Kotabaru melalui Kasat Lantas Iptu Kukuh Supriandoko, membenarkan, bahwa kegiatan tersebut dilakukan agar terciptanya keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas atau kamseltibcar lantas.

” Ini juga sebagai langkah mengantisipasi saat pengamanan lalu lintas tetap menjadi prioritas pihaknya untuk mengantisipasi adanya kecelakaan, kendaraan mogok, dan pengalihan arus pada jalan yang tergenang banjir ROB di kawasan tersebut,” jelasnya.

Personil Satlantas polres Kotabaru juga meletakkan trafficcon sebagai penanda bahwa jalan ditutup untuk sementara dan menghimbau masyarakat agar tidak melewati jalan tersebut. (ebt/mka)

Berita Terkait

SPPG Pertama di Kotabaru Resmi Dibuka di Desa Semayap
Kecamatan Pulau Laut Utara Gelar Forum Komunikasi Publik Pelayanan Publik
Diskoperindag Kotabaru Matangkan Persiapan UMKM Ramadhan Sa-Ijaan Fest 2026, Ini Lokasi
Tingkatkan Kualitas Pengelolaan Lingkungan, Bupati Kotabaru Kunjungi Dirjen Bina Pembangunan Daerah
Pemerintah Kabupaten Kotabaru, Meraih Penghargaan UHC Award 2026
Wakil Ketua DPRD Kotabaru Hadiri Zoom Meeting Bersama Wakil Panglima TNI Terkait KDKMP
Optimalkan Kualitas Pelayanan Publik Pemkab Kotabaru Lakukan Penadatangan Bersama Ombudsman RI
Transparan, Dishub Kotabaru Pasang Plang Tarif Parkir Resmi di Bahu Jalan

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 14:18 WITA

SPPG Pertama di Kotabaru Resmi Dibuka di Desa Semayap

Kamis, 29 Januari 2026 - 21:11 WITA

Kecamatan Pulau Laut Utara Gelar Forum Komunikasi Publik Pelayanan Publik

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:34 WITA

Diskoperindag Kotabaru Matangkan Persiapan UMKM Ramadhan Sa-Ijaan Fest 2026, Ini Lokasi

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:19 WITA

Tingkatkan Kualitas Pengelolaan Lingkungan, Bupati Kotabaru Kunjungi Dirjen Bina Pembangunan Daerah

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:15 WITA

Pemerintah Kabupaten Kotabaru, Meraih Penghargaan UHC Award 2026

Rabu, 28 Januari 2026 - 06:46 WITA

Wakil Ketua DPRD Kotabaru Hadiri Zoom Meeting Bersama Wakil Panglima TNI Terkait KDKMP

Selasa, 27 Januari 2026 - 18:22 WITA

Optimalkan Kualitas Pelayanan Publik Pemkab Kotabaru Lakukan Penadatangan Bersama Ombudsman RI

Senin, 26 Januari 2026 - 11:02 WITA

Transparan, Dishub Kotabaru Pasang Plang Tarif Parkir Resmi di Bahu Jalan

Berita Terbaru

Pelepasan Balon Senagai Tnada Peresmian SPPG  oleh Asisten III setda Kotabaru bersama ketua yayasan

Kotabaru

SPPG Pertama di Kotabaru Resmi Dibuka di Desa Semayap

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:18 WITA